Anda di halaman 1dari 5

TATA CARA BELANJA BARANG,

TENAGA KERJA, PENGISIAN


BUKU UPAH & BUKU
MATERIAL

Oleh Herkusnadi, S.Kom


Dindikpora Kab. Brebes
TATA CARA BELANJA
BARANG
• Survey Harga ( 3 Toko )
• Perbandingan Harga Terbaik / Kualitas Terbaik
• Tertib Dokumen
• Menyiapkan daftar : Jenis Barang, Jumlah Barang & Jadwal
Kebutuhan Barang
• Evaluasi hasil survei oleh P2S didampingi Perencana (Bila Perlu ) :
1. Kesesuaian spesifikasi teknis;
2. Ketersediaannya;
3. Kemudahan mendapatkan;
4. Pertimbangan ekonomi;
ADMINISTRASI TATA CARA
BELANJA BARANG
• Dokumen Survey
• Dokumen Evaluasi Hasil Survey
• Berita Acara Pemilihan Toko
• Pembelian diatas Rp. 15.000.000,- dibuat Surat Perjanjian Pembelian
Barang
• Jika Terjadi Perubahan Harga maka perlu dibuat addendum perjanjian pembelian
barang.
• Pada saat menerima barang P2S untuk periksa barang sesuai dengan surat perjanjian
barang
• Dokumen Pembelian Barang adalah Kwitansi asli Toko & Nota rincian
barang (tidak boleh kwitansi dari P2S) bermaterai cukup ( 3.000 / 6.000)
ADMINISTRASI MATERIAL /
P2S Wajib BARANG
membuat
• Buku Material (untuk membuat catatan tentang seluruh
penerimaan dan pengeluaran/ penggunaan barang)
• Buku material harus mencatat semua barang yang masuk dan
keluar/ digunakan secara jelas tanggal terima, jenis, serta
volume barang yang diterima dan barang yang dikeluarkan.
(pencatatan dibuat berdasarkan setiap jenis material)
• Buku Material Sewaktu-waktu dapat diperiksa pada saat
monitoring atau misi supervisi oleh Petugas yang
berwenang.
TATA CARA BELANJA TENAGA
KERJA
• P2S mengumumkan rencana perekrutan tenaga kerja,
diprioritaskan dari sekitar lokasi.
• Proses seleksi termasuk pendaftaran pekerja harus di
dokumentasikan dengan baik
• Dokumentasi Tenaga Kerja :
 SK Pengangkatan Kepala Tukang / Tukang yang di tunjuk (Termasuk Cara
Pembayarannya)
 Daftar Tukang dan Daftar Pekerja
 Daftar Hadir Tenaga Kerja

Anda mungkin juga menyukai