Anda di halaman 1dari 9

ETIKA BISNIS

INNA INDARYANI ( 17.05.52.0206 )


RIKKY REGUEL MARPAUNG
( 17.05.52.0258 )
SALMA RANA KAMILA SEPTI
( 17.05.52.0237 )
PROFESI DAN PROFESI AKUNTAN
STRUKTUR ETIKA INSTITUT
AKUNTAN INDONESIA
Tujuan profesi akuntan adalah untuk memenuhi
tanggung jawabnya dengan standar profesionalisme
tertinggi dan mencapai tingkat kinerja tertinggi
dengan orientasi kepada kepentingan publik.
Strukur Kode Etik IAI terdiri atas empat bagian
yang disusun berdasarkan stuktur/jenjang
(hierarchy),yaitu:
1. Prinsip Etika
2. Aturan Etika
3. Interprestasi Aturan Etika
4. Tanya Jawab Etika
PRINSIP ETIKA IAI
Saat ini,kode etik IAI yang disahkan pada
kongres IAI VIII tahun1998 terdiri atas delapan
prinsip,yaitu :
1. Tanggung Jawab Profesi
2. Kepentingan Publik
3. Integritas
4. Objektivitas
5. Kompetensi dan Kehati-hatian Profesional
6. Kerahasiaan
7. Perilaku Profesional
8. Standar Etika
IAI telah menetapkan enam prinsip etika yang
berhubungan dengan keharusan memiliki
kompetensi tinggi ini,yaitu:
1) Kompetensi pada ranah kognitif: Prinsip
Kelima- Kompetensi dan Kehati-hatian
Profesional
2) Kompetensi pada ranah afeksi:
a. Prinsip ketiga – Integritas
b. Prinsip keempat - Objektivitas
c. Prinsip keenam - Kerahasiaan
d. Prinsip ketujuh – Perilaku Profesional
3) Kompetensi pada ranah psikomotorik:
Prinsip Kedelapan-Standar Teknis.
Kode Etik /Aturan Etika-
IAPI
Pengaturan dan Perizinan KAP
Beberapa orang terkena kasus dalam
KAP

Anda mungkin juga menyukai