Anda di halaman 1dari 11

ASAM

KARBOKSIL
AT
DEFINISI ASAM KARBOKSILAT

• Senyawa yang mempunyai satu gugus karbonil yang berikatan


dengan satu gugus hidroksil yang disebut dengan “gugus karboksil”
(karbonil + hidroksil).

O
R C
OH
TATA NAMA IUPAC

• Dimulai dengan asam + rantai karbon terpanjang yang


mengandung gugus karboksilat (CO2H) + akhiran oat.
• Contoh :

O O
O
H C CH3 C CH3 CH2 CH2 C
OH OH OH

asam metanoat asam etanoat asam butanoat

CH3
O O O
CH3 CH CH2 C H3C C C CH3 CH CH2 C
OH OH OH
CH3 CH3 OH
• Jika mengandung rantai cabang, maka atom C dari gugus
karboksilat dengan rantai terpanjang diberi nomor 1
• Contoh :

5 4 3 2 1
CH3 CH2 CH CH2 COOH CH3 CH CH2 CH COOH
5 3 2 1
4
CH3 OH CH3
asam 3 - metil pentanoat asam 4 - hidroksil - 2 - metil pentanoat
• Jika terdapat lebih dari satu cabang atau gugus cabang maka
penulisan rantai atau gugus cabang menurut abjad
• Jika senyawa mempunyai 2 gugus karboksilat, penamaan rantai
utama diberi akhiran dioat.

O O
C CH2 C asam propandioat (asam malonat)
HO OH

O O

HO C C OH asam etandioat (asam oksalat)

O O

HO C CH2 CH2 CH2 CH2 C OH asam heksandioat (asam adipat)


REAKSI - REAKSI
SENYAWA ASAM
KARBOKSILAT
1. Reaksi asam karboksilat dengan basa
Senyawa asam karboksilat bereaksi dengan basa menghasilkan garam dan air,
seperti contoh reaksi berikut.

Asam propanoat direaksikan dengan natrium hidroksida menghasilkan garam


natrium propanoat dan air.

2. Reaksi reduksi asam karboksilat


Senyawa asam karboksilat direduksi dengan katalis litium aluminium hidrida
menghasilkan alkohol primer, seperti contoh reaksi berikut.

Asam propanoat direduksi dengan katalis litium aluminium hidrida


menghasilkan propanol.
3. Reaksi asam karboksilat dengan tionil diklorida
Senyawa asam karboksilat bereaksi dengan tionil diklorida menghasilkan
klorida asam, hidrogen klorida, dan gas sulfur dioksida, seperti contoh reaksi
berikut.

Asam propanoa bereaksi dengan tionil diklorida menghasilkan propanoil


klorida dan gas sulfur dioksida.

4. Reaksi esterifikasi asam karboksilat dengan alkohol


Senyawa asam karboksilat dapat mengalami reaksi esterifikasi dengan
alkohol membentuk senyawa ester, seperti contoh reaksi berikut.

Asam propanoat direaksikan dengan propanol menghasilkan propil


propanoat dan air
5. Reaksi asam karboksilat dengan amonia
Senyawa asam karboksilat dapat bereaksi dengan amonia membentuk amida
dan air, seperti contoh rekasi berikut.

Asam propanoat direaksikan dengan amonia menghasilkan propanamida dan


air.

6. Dekarboksilasi pada senyawa asam karboksilat


Dengan bantuan suhu tinggi, asam karboksilat dapat menghasilkan senyawa
alkana dan gas karbon dioksida, seperti contoh reaksi berikut.

Asam butanoat dipanaskan pada suhu tinggi menghasilkan propana dan


karbon dioksida.
7. Halogenasi asam karboksilat
Senyawa asam karboksilat dapat bereaksi dengan halogen dengan bantuan
katalis phosfor membentuk senyawa asam trihalida karboksilat dan hidrogen
halida, seperti contoh reaksi berikut.

Asam etanoat direaksikan dengan gas klor dengan bantuan phosfor


menghasilkan asam trikloro asetat dan hidrogen klorida.

Anda mungkin juga menyukai