Anda di halaman 1dari 12

EVIDENCE BASED PADA

ASUHAN KEBIDANAN
TERKINI
CPMK:

Mahasiswa mampu
memahami evidence based
dari asuhan kebidanan
terkini
Evidence-based Practice
(Praktik Berdasarkan Bukti)

Adalah Praktik kebidanan berdasarkan


pada bukti ilmiah hasil penelitian dan
pengalaman praktik terbaik dari para
praktisi dari seluruh penjuru dunia

Rutinitas yang tidak terbukti


manfaatnya kini tidak dianjurkan lagi
Contoh evidence based
PENGARUH KONSUMSI JANTUNG PISANG BATU TERHADAP
PENINGKATAN PRODUKSI ASI

Mengandung laktagogum,
memiliki potensi dalam
menstimulasi hormon oksitoksin
dan prolaktin seperti alkaloid,
polifenol, steroid, flavonoid dan
substansi lainnya

Paling efektif meningkatkan dan


memperlancar produksi ASI
Saat bayi menghisap puting
susu ibu, terjadi rangsangan
neorohormonal pada puting
dan areola ibu

Rangsangan ini diteruskan ke


hipofisis melalui nervos vagus,
kemudian ke lobus anterior

akan mengeluarkan hormon


prolaktin, masuk ke peredaran
darah dan sampai pada
kelenjar-kelenjar pembuat
ASI, akan terangsang untuk
menghasilkan ASI
Herbal Dalam
Kehamilan
Daun Raspberry (Rubus
idaeus):
Kaya magnesium, besi, seng,
fosfor, kalium, mangan dan
kalsium, dan vitamin A, B (1 dan
3), C dan E
Digunakan dalam kehamilan
untuk menguatkan otot rahim
dan membantu kontraksi
Dianggap sebagai tonik gizi yang
memperkuat rahim
Memiliki rasa yang mirip dengan
teh hitam, sedikit manis seperti
rerumputan hijau
Pain Relief Dalam Persalinan
Gunakan campuran minyak pala dan
lavender Usapan dan reaksi kimia minyak
akan memperlambat receptors di otak untuk
mempersepsikan rasa nyeri, secara fisik dan
psikologis kebal terhadap rasa nyeri

+
Teh Raspberry dan Jahe
mempercepat pembukaan serviks
Masukan jahe 1 cm + 2-3
bungkus teh Rasberry ke
dalam 1 liter air mendidih
selama 15 menit

Minum setiap 20 menit

Kedua Herbal ini membantu


melembutkan serviks,
sehingga lama pembukaan
Metode Persalinan “Silent Birth”

• Adalah persalinan yang mengutamakan ketenangan


ketika proses melahirkan
• Metode ini pertama kali dikemukan oleh L.Ron
Hubbard Dianetics: The Modern Science of Mental
Health
Metode Persalinan “Silent Birth”

Mengutamakan lingkungan
yang tenang sehingga suara
bidan atau dokter yang umum
memberikan komando untuk
mengejan atau mengambil
napas kurang disarankan
Simpulan

Asuhan kebidanan yang berkualitas


adalah yang mengedepankan bukti
ilmiah melalui penelitian yang
terpecaya, bukan karena
pengalaman semata

Anda mungkin juga menyukai