Anda di halaman 1dari 19

HUBUNGAN INTERNASIONAL

DAN ORGANISASI
INTERNASIONAL
KELOMPOK 1 :
ANANDA EKA AGUSTA (03)
ANITA PUTRI KURNIASARI (04)
MARIA IVANA ARTANTY (14)
MONICA FELISIANA CINDY (15)
RISANG PANGGALIH (26)
HUBUNGAN INTERNASIONAL
PENGERTIAN HI

• Ilmu yang mempelajari hubungan antar negara termasuk


peran sejumlah negara, organisasi antar pemerintahan,
organisasi non – pemerintah internasional, organisasi non –
pemerintah dan perusahaan multinasional.
FAKTOR-FAKTOR HI
A. Faktor Internal
• Adanya kekhawatiran terancam kelangsungan hidupnya
• SDA tidak merata di setiap negara
• Kebutuhan nasional yang tidak bisa diusahakan sendiri
• Keinginan untuk mewujudkan kepentingan nasional
• Keadaan dan letak geografis tiap negara tidak sama
B. Faktor Eksternal
• Ketergantungan suatu negara terhadap negara lain
• Membangun komunikasi antar bangsa
• Mewujudkan tatanan dunia yang baru
PRINSIP HI

• Saling menghormati kedaulatan negara lain


• Tidak mencampuri urusan negara lain
• Saling menguntungkan
• Diabadikan untuk kepentingan nasional
• Diarahkan untuk tatanan dunia yang baru
WUJUD HI

• Individu
• Antar kelompok
• Hubungan antar negara
ASAS HI

• Asas teritorial
• Asas kebangsaan
• Asas kepentingan
• Asas persamaan derajat
• Asas keterbukaan
ARTI PENTING HI

• Menciptakan hidup berdampingan secara damai


• Mengembangkan penyelesaian masalah
• Membangun solidaritas
• Berpartisipasi melaksanakan ketertiban dunia duniamenjamin
kelangsungan hidup bangsa dan negara
Politik Luar Negeri Indonesia

• Bebas aktif dengan kata lain menjalin HI dengan negara lain


Indonesia selalu menitik beratkan pada peran yang dapat
diberikan bagi kemajuan dan peradaban dunia
Organisasi Internasional
Perserikatan Bangsa-Bangsa
(PBB)

• Keanggotaan (syarat) :
o Cinta damai
o Menerima kewajiban yang tertera dalam piagam PBB
o Dapat melaksanakan kewajiban
o Diterima majelis umum
• Tujuan :
o Menjaga perdamaian dunia
o Mengembangkan hubungan persahabatan
o Pusat membantu bangsa
o Membantu rakyat
• Peran :
o Mengirim pasukan Garuda
o Anggota dewan keamanan PBB
o Sebagai ketua sidang umum
o Mewujudkan perdamaian dunia
Association of South East Asia Nations
(ASEAN)

Peran Indonesia :
• Salah satu penggagas berdirinya ASEAN
• Sebagai tuan rumah KTT ASEAN
• Tempat berdirinya gedung sekretariat ASEAN
• Pemrakarsa KAT
• Bidang olahraga
• Penyelenggaraan pertemuan informal
Gerakan Non-Blok (GNB)

• Pelopor :
oSoekarno
oJoseph Broz Tito
oGamal Abdul Nasser
oPandit Jawaharlal Nehru
oKwame Nkrumah
• Peran :
oPemrakarsa gerakan nonblok
oMemecahkan masalah dunia
oMemerjuangkan HAM
oMenyelenggara KTT non
Organization of the Petroleum Exporting
Countries (OPEC)

Tujuan :
• Mempertahankan dan menentukan harga minyak sehingga menguntungkan
negara produsen minyak
• Mengatur hubungan dengan perusahaan minyak asing atau pemerintah
negara konsumen
Peran :
• Indonesia berperan aktif dalam penentuan arah dan kebijakan OPEC
khususnya dalam rangka stabilisasi jumlah produksi dan harga minyak di pasar
internasional.
Konferensi Asia-Afrika (KAA)

Peran :
• Indonesia merupakan pelopor dan pemrakarsa KAA
• Indonesia sebagai tuan rumah KAA
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai