Anda di halaman 1dari 15

GIGANTISME

OLEH : KELOMPOK 2
- RORO GIRI
NOTOKUSUMO
Yang akan di bahas ..
1) Anatomi dan fisiologi hormon
pertumbuhan (growth hormone) ?
2) Definisi dari gigantisme ?
3) Epidemiologi gigantisme ?
4) Etiologi gigantisme ?
5) Patofisiologi gigantisme ?
6) Manifestasi klinis gigantisme ?
7) Diagnosis gigantisme ?
8) Tatalaksana gigantisme ?
Anatomi dan fisiologi hormon
pertumbuhan (growth
hormone).
Sintesis

- Di hipofisis anterior
- Sintesis oleh : sel somatotrop

Sekresi

- Hipofisis : GHRH  hipofisis anterior : GH.

Aksi

- GH : sintesis protein
- GH : lipolisis lemak
- GH : berperan pada pertumbuhan
Definisi dari gigantisme
 Kondisiseseorang yang ditandai dengan
adanya kelebihan pertumbuhan, dengan
tinggi dan besar diatas normal yang
disebabkan oleh  sekresi Growth Hormone
(GH) berlebihan.

 Terjadi
: sebelum dewasa  sebelum
penutupan epifisis.

 Pertumbuhan yang terjadi : - cepat


- berlebih
Epidemiologi gigantisme.

100 kasus  yang


Total di dunia terdiagnosis

Dunia 3-4 kasus / tahun



<20% kasus / tahun

Pra pubertas
Usia


6-14 tahun
Etiologi gigantisme.

Pelepasan GH berlebih.

Oleh :

1. Tumor hipofisis
2. Kelainan hipothalamus  sel
somatrop
Patofisiologi gigantisme.
Manifestasi klinis gigantisme.

- Akibat gg.pertumbuhan
- Akibat tumor tulang
1. Penekanan  sakit 1. frontal bossing
2. gg, pengelihatan 2. Prognatisme
3. Lebih panang dan besar
3. Kejang  koma 4. Atrofi

- Akibat gg. Jaringan lunak


1. Penebalan & pelebaran
(hidung, telinga, dll). - Kelumpuhan
2. Pembesaran kaki & tangan
3. heel pads N. III, IV, V, VI.
4. Kulit kasar
Diagnosis gigantisme.

Lab : sampel darah  3 waktu (1jam awal,


2jam, 3jam).

Radiologi : X-Ray (sella tursica), MRI, X-


Ray tulang (bone age).
SOAP
Subject -Pertumbuhan cepat dan berlebih
-Tidak sesuai usia.

Object -PF : Pembesaran badan, tulang,


beberapa area wajah
-PP : X-Ray : pembesaran (tumor),
Lab : darah (GH berlebih).

Assesment - Akromegali

Planning -Medikamentosa
-Operasi
-Radiasi
Tatalaksana gigantisme.

 Medikamentosa.
1. GH reseptor antagonist (GHRAs).
2. Somatostatin analogs (SSAs).

 Operasi
1. Jika ada tumor  mengurangi tekanan yang di
hasilkan oleh tumor

 Radiasi
1. Jika gagal keduanya
Kesimpulan
 Gigantisme adalah kondisi seseorang
yang ditandai dengan adanya kelebihan
pertumbuhan, dengan tinggi dan besar
diatas normal yang disebabkan oleh 
sekresi Growth Hormone (GH)
berlebihan.
 Manifestasi berupa kelainan ukuran dan
bentuk.
 Tindakan yang dapat di lakukan di bagi
menjadi 3 : medikamentosa, operasi dan
radiasi.
SEKIAN & TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai