Anda di halaman 1dari 7

KONSEP KEHILANGAN DAN TAHAPAN DALAM

KEPERAWATAN SERTA SUPPORT PADA KELUARGA


YANG BERDUKA

Kelompok 9 :
Nur Afifah Aini (108117032)
Sofi Andriani (108117039)
Erna Ristianti (108117021)
PENGERTIAN KEHILANGAN DAN BERDUKA

 Kehilangan
 Menurut Lambert, 1985 Kehilangan adalah suatu keadaan individu yang
berpisah dengan suatu yang sebelumnya ada, kemudian menjadi tidak ada,
baik terjadi sebagian atau keseluruhan.
 Menurut Lyus Yosep dalam buku keperawatan jiwa 2007, Kehilangan adalah
suatu keadaan individu berpisah dengan sesuatu yang sebelumnya ada,
kemudian menjadi tidak ada, baik terjadi sebagian atau keseluruhan.
Kehilangan mungkin terjadi secara bertahap atau mendadak, bisa tanpa
kekerasan atau traumatik, diantisispasi atau tidak diharapkan/diduga, sebagian
atau total dan bisa kembali atau tidak dapat kembali.
 Berduka
 Berduka (Grieving) adalah reaksi emosional dari kehilangan dan terjadi
bersamaan dengan kehilangan baik karena perpisahan, perceraian maupun
kematian.
 Bereavement adalah keadaan berduka yang ditunjukan selama individu
melewati reaksi.
 Berduka adalah respon emosi yang diekspresikan terhadap kehilangan yang
dimanifestasikan adanya perasaan sedih, gelisah, cemas, sesak nafas, susah
tidur dall.
Berduka merupakan respon normal pada semua kejadian kehilangan. Dukacita
adalah proses kompleks yang normal meliputi respond an perilaku emosional,
fisik,spiritual,social.
Berduka merupakan respon normal pada semua kejadian kehilangan. NANDA
merumuskan ada dua tipe dari berduka yaitu berduka diantisipasi dan berduka
disfungsional.
JENIS-JENIS KEHILANGAN DAN BERDUKA

1.Actual Loos
2.Perceived Loss
3.Phychical Loss
4.Anticipatory Loss
5.Psychologis loss
LIMA KATEGORI KEHILANGAN DAN BERDUKA

 Kehilangan Objek Eksternal


 Kehilangan Lingkungan Yang Telah Dikenal
 Kehilangan Orang Terdekat
 Kehilangan Aspek Diri
 Kehilangan Hidup
TIPE-TIPE KEHILANGAN DAN BERDUKA

Kehilangan dan berduka dibagi menjadi dua yaitu:


 Aktual atau nyata
Mudah dikenal atau diidentifikasi oleh oaring lain, misalnya amputasi, kematian
orang yang sangat berarti atau di cintai
 Persepsi
Hanya dialami oleh seseorang dan sulit untuk dapat dibuktikan, misalnya
seseorang yang berhenti bekerja/ PHK, menyebabkan perasaan kemandirian dan
kebebasannya menjadi menurun.
 Dampak dan tanda-tanda kehilangan dalam hidup sebagai berikut :
Dampaknya :
1. Pada masa anak-anak
2. Pada masa remaja atau dewasa muda
3. Pada masa dewasa tua

Tanda-tandanya :
4. Ungkapan Kehilangan dan Berduka
5. Menangis
6. Gangguan Tidur
7. Kehilangan nafsu makan
8. Sulit berkonsentrasi
9. Karakteristik berduka yang berkepanjangan

Anda mungkin juga menyukai