Anda di halaman 1dari 3

PEMBAHASAN PEMANFAATAN

LIMBAH
UMKM Orange Food menghasilkan lembah padat dan limbah cair
1. Limbah padat : limbah padat yang dihasilkan berupa, styrofoam
jeroan dan tulang ikan
2. Limbah cair : limbar cair yang dihasilkan berupa minyak dan air
cucian ikan
Pemamfaatan Limbah padat
1. Limbah tulang ikan
• Menurut Fitriyani et al. (2014) limbah tulang ikan bisa dimanfaatkan menjadi pakan ikan karena mengandung
protein yang bisa dijadikan sebagai sumber nutrisi untuk ikan.
• Menurut Rohmah et al., (2015) tulang ikan dapat dijadikan sebagai lem ikan karena mengandung proten kolagen
yang yang mempunyai daya rekat tinggi.
• Menurut Sulistiyani et al. (2016), limbah tulang ikan dapat dimanfaatkan menjadi produk hidroksipatit karena
tulang ikan mengandung kalsium yang tinggi.

2. Limbah jeroan
• Menurut Suartini et al. (2018), limbah jeroan dapat dimanfaatkan sebagai bahan baku pembuatan pupuk organik
cair.

3. Styrofoam
Sebagai campuran pembuatan beton sebagai pengganti sebagian agregat kasar, atau sebagai pengganti sebagian
agregat halus
Limbah cair
1. Limbah air cucian
• Menurut Ibrahim et al. (2014), limbah cair industri perikanan dapat
menghasilkan listrik melalui teknologi microbial fuell cell (MFC).
• Menurut Fitria et al. (2008), limbah cair industry perikanan dapat dimanfaatkan
sebagai pupuk organic cair dengan cara penguraian bahan organic aerobic
fakultatif

2. Limbah minyak jelantah


Menurut Ardiani (2009) minyak jelantah digunakan sebagai biodesel. Biodiesel dari
minyak jelantah merupakan alternatif bahan bakar yang ramah lingkungan
sebagaimana biodiesel dari minyak nabati lainnya.

Anda mungkin juga menyukai