Anda di halaman 1dari 21

FPTK

Fakultas Pendidikan Teknologi dan


Kejuruan
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
KELOMPOK
1 01 SYIFA SUDIRMAN
1800044.

02 WIKANTI PRATIWI
1800402.

03 ROSILAWATI TIARA AF
1800613.

04 MOCHAMMAD PERMANA S
1803875.
Place Your Picture Here
FPTK ITU GIMANA SIH MENURUT KALIAN
?
Di era modern yang semakin maju ini, ditambah lagi dengan
kemajuan teknologi, membuat semakin berkembangnya fasilitas-
fasilitas yang ada di kampus. Terutama fasilitas yang ada di
Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan (FPTK) Universitas
Pendidikan Indonesia yang berada di jalan Setia Budi kota
Bandung.

FPTK merupakan salah satu fakultas yang ada di Universitas


Pendidikan Indonesia. Pada fakultas ini terdapat banyak praktek
mata kuliah yang menuntut mahasiswa ahli dalam pengaplikasian
teori serta pengembangan keterampilan dan pengetahuan
mahasiswa. Oleh karena itu, fasilitas-fasilitas yang ada harus
optimal agar mahasiswa dapat mengembangkan keterampilan dan
pengetahuan secara maksimal
SEJARAH
FPTK

Jati diri Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan (FPTK) UPI


berawal dari berdirinya khusus Teknik tahun 1958 dalam rangka
meningkatkan kualitas guru STM yang masih berijazah STM atau SGPT..

Pada bulan Juli 1961. Ir. Hadis Sumantri sebagai Pejabat Pendidikan
Menengah Kejuruan Kementrian Pendidikan Pengajaran dan Kebudayaan
(PPK) yang merangkap sebagai Kepala Sekolah Guru Pendidikan Teknik
(SGPT),
SEJARAH
1963
Surat Keputusan Presiden RI No. 1 Tahun 1963 tanggal 3 Januari menggabungkan
FKIP-A, FKIP-B dan Institut Pendidikan Guru (IPG) menjadi IKIP Bandung. FKIP-B
menjadi dua fakultas yaitu Fakultas Keguruan Ilmu Eksakta (FKIE) dan Fakultas
Keguruan Ilmu Teknik (FKIT).

1982 1983

1982 1999
1982 Jurusan Jurusan
Pendidikan Sehingga FPTK terdiri Pendidikan D3 Teknik Mesin,
FKTI menjadi
Teknik dari 3 jurusan yaitu Kesejahteraan D3 Teknik Elektro,
Fakultas
Arsitektur dan Jurusan Pendidikan Keluarga dari dan D3 Teknik
Pendidikan
Pendidikan Teknik Bangunan, FIP Sipil.
Teknologi dan
Teknik Sipil Jurusan Pendidikan digabungkan ke
Kejuruan
digabungkan Teknik Elektro dan FPTK
(FPTK)
Jurusan Pendidikan
Teknik Mesin..
SEJARAH
2006

2000 Jurusan Pendidikan Teknik Bangunan 2008


D3 Teknik di merkarkan mendia Jurusan
Pendidikan Teknik Sipil dan Jurusan Pendidikan Teknologi
Arsitektur
Pendidikan Teknik Arsitektur Agroindustri
JURUSAN

PENDIDIKAN TATA
BUSANA S1
TEKNOLOGI
TEKNIK MESIN D3 AGROINDUSTRI S1
DAN PENDIDIKAN
TEKNIK MESIN S1
TEKNIK ELEKTRO D3 PENDIDIKAN
DAN S1 KESEJAHTERAAN
KELUARGA S1

PENDIDIKAN TEKNIK PENDIDIKAN TATA


BANGUNAN S1 DAN TEKNIK ARSITEKTUR BOGA S1
TEKNIK SIPIL S1 S1
SARANA DAN PRASARANA
DEPARTEMEN PEND,TEKNIK DEPARTEMEN PEND. TEKNIK
ELEKTRO SIPIL
- LABORATORIUM - LABORATORIUM KOMPUTER
TELEKOMUNIKASII DAN STUDIO GAMBAR SIPIL
- LABORATORIUM ELEKTRONIKA - LABORATORIUM SURVEY DAN
INDUSTRI PEMETAAN
- LABORATORIUM MESIN - LABORATORIUM HIDROLIKA
LISTRIK DAN HIDROLOGI
Content Title - LABORATORIUM STRUKTUR
- LABORATORIUM TEKNIK
Here DAN MATERIAL TES
TEGANGAN TINGGI
- OTOMASI INDUSTRI. - LABORATORIUM REKAYASA
JALAN DAN TRANSPORTASI
- WORSHOP KAYU
- WORKSHOP BAJA DAN
PLIMBING
- WORKSHOP BATU DAN
BETON .
SARANA DAN PRASARANA
DEPARTEMEN PEND. TEKNIK DEPARTEMEN PEND. TEKNIK
ARSITEKTUR MESIN
- LABORATORIUM KOMPUTER
- LABORATORIUM TEORI DAN
- WORKSHOP MESIN PRODUKSI
SEJRAH ARSITEKTUR - LABORATORIUM STUDIO
- LABORATRIUM PERENCANAAN
GAMBAR
DAN PERANCANGAN - WORKSHOP FABRIKASI LOGAM
ARSITEKTUR - LABORATORIUM PENGUJIAN
- LABORATORIUM KOTA DAN Content Title OTOMOTIF
LINGKUNGAN Here - LABORATORIUM REFRIGERASI
- LABORATORIUM TEKNOLOGI
- LABORATORIUM BODI
BANGUNAN
OTOMOTIF
- LABORATORIUM PERUMAHAN
- LABORATORIUM KIMIA
DAN PEMUKIMAN - LABORATORIUM KELISTRIKAN
- LABORATORIUM
- LABORATORIUM REFRIGERASI
PEMBELAJARAN
DAN FISIKA
- LABORATORIUM KOMPUTER
STUDIO GAMBAR MANUAL
- LABORATORIUM DISAIN
INTERIOR DAN MASIMAL
SARANA DAN PRASARANA
DEPARTEMEN PEND. PROGRAM STUDI
KESEJAHTERAAN KELUARGA PENDIDIKAN TEKNOLOGI
AGROINDUSTRI
- LABORATORIUM KATERING - LABORATORIUM TEKNOLOGI
- LABORATORIUM PASTRY PENGELOLAAN HASIL
- LABORATORIUM JASA BOGA PERTANIAN
- LABORATORIUM GIZI - LABORATORIUM INSTRUMEN
- LABORATORIUM BIMBINGAN - LABORATORIUM PENGAWASAN
PERAWATAN ANAK Content Title
MUTU HASIL PERTANIAN
- LABORATORIUM PRAKTEK Here
LABORATORIUM KOMPUTER
MANAJEMEN USAHA BUSANAN
- LABORATORIUM TATA RIAS
- LABORATORIUM KOMPUTER
FASILITAS Your Picture Here

TEKNOLOGI FPTK
UPI

1. WORKSHOP KAYU/BETON
FASILITAS Your Picture Here

TEKNOLOGI FPTK
UPI

2. WORKSHOP MESIN
FASILITAS Your Picture Here

TEKNOLOGI FPTK
UPI

3. LABORATORIUM HIDROLIKA
FASILITAS Your Picture Here

TEKNOLOGI FPTK
UPI

4. LABORATORIUM TATA
BUSANAN/TATA RIAS
FASILITAS Your Picture Here

TEKNOLOGI FPTK
UPI

5. LABORATORIUM ELEKTRONIKA
INOVASI DAN PEMBARUAN
BANGUNAN FPTK UPI
GEDUNG B FPTK UPI

- Menambahkan tumbuhan dadaunan yang menjalar


panjar disetiap jendela untuk menambah estetikan
dan meningkatkan pengijauan pada gedung tersebut.

- Namun, tidak semua jendela yang ada di ruangan


tersebut di pasang tanaman, karena ada beberapa
kelas yang membutuhkan pencahayaan yang baik
dan mendukung seperti pada ruangan studio gambar
bangunan.
GAZEBO

Gazebo ini menjadi tempat


tongkrongan mahasiswa FPTK UPI.
Gazebo ini juga berguna sebagai
tempat santai atau menjadi tempat
berkumpulnya mahasiswa yang
hanya duduk untuk bersitirahat
mengobrol, mengerjakan tugas,
disuksi kecil antar kelompok, atau
pun bisa menjadi tempat makan
siang dan ruang tunggu. Tempat ini
adalah tempat yang selalu ramai
mahasiswa dari berbagai jurusan
atau departemen. Di tempat ini juga
menjadi wadah sebagai tempat
sosialisasi atau saling mengenal
dengan jurusan atau depatermen lain
yang akan meningkatkan relasi
maupun pengetahuan baru yang bisa
kita dapat.
Bentuk lingkaran serta desain gambar yang
indah dan estetik menjadi daya tarik para
mahasiswa maupun tamu dan orang lain yang
mengunjungi FPTK ini.

Helipad yang difungsikan sebagai lapangan


untuk sarana prasana FPTK dan menjadi tempat
sebagai pengembangan aktifitas para
mahasiswa juga dalam meningkatkan minat
serta bakat yang di miliki para mahasiswa.

BANGUNAN Helipad ini biasa digunakan dalam

UNIK DI melaksanakan upacara, olahraga, serta para


mahasiswa himpunan yang ada di FPTK.

FPTK
Thank You

Anda mungkin juga menyukai