Anda di halaman 1dari 25

Perlindungan

Hukum,
Penegakan
Hukum, Dan
Pertanggungjawab
an Hukum Dalam
HAN
Fadhilatul Amiroh
1812011114
Hukum diciptakan sebagai sarana untuk mengatur hak dan kewajiban

Perlindungan
serta instrumen perlindungan bagi subjek hukum.

Hukum Perlindungan ini dilakukan untuk melindungi hak dan kewajiban yang
terkena pelanggaran hukum dari subjek hukum tertentu yang tidak
menjalankan kewajiban yang seharusnya dijalankan.
Click icon to add picture Click icon to add picture Click icon to add picture Click icon to add picture

Hukum yang
mengatur
hubungan
hukum antara
pemerintah
dengan warga
negara
Click icon to add picture Click icon to add picture Click icon to add picture Click icon to add picture
adalah Hukum
Administrasi Negara
atau Hukum Perdata,
tergantung sifat dan
kedudukan pemerintah
(sebagai wakil badan
hukum publik atau
sebagai pejabat) dalam
melakukan tindakan
hukum tersebut.
Penguasa dapat
dikatakan melawan
hukum karena
melanggar hak
subjektif orang Penguasa Penguasa
lain, apabila : melakukan melakukan

Perbuatan yang bersumber Perbuatan yang bersumber pada

pada hubungan hukum perdata hukum publik serta melanggar


ketentuan kaidah hukum tersebut.
serta melanggar ketentuan
dalam hukum tersebut.
Perlindungan Hukum dalam Bidang
Perdata
Berkenaan dengan perbuatan pemerintah sebagai wakil dari badan
hukum publik yang dapat melakukan tindakan-tindakan hukum
dalam bidang keperdataan (seperti jual beli, sewa menyewa,
membuat perjanjian, dan sebagainya), maka hakim perdata
berwenang menghukum pemerintah untuk membayar ganti rugi
dan mengeluarkan larangan atau perintah terhadap pemerintah
untuk melakukan tindakan tertentu.
Click icon to add picture

Hukum perdata memberikan perlindungan


yang sama
baik kepada pemerintah maupun seseorang atau badan hukum
perdata.
Click icon to add picture

Perlindungan Hukum
Dalam Bidang Publik

Keputusan pemerintah yang bersifat


sepihak dapat menyebabkan
terjadinya pelanggaran hukum
terhadap warga negara.
Perlindungan terhadap warga negara diberikan
bila tindakan administrasi negara menimbulkan
kerugian terhadapnya, sedangkan perlingungan
terhadap administrasi negara dilakukan terhadap
tindakan yang baik dan benar menurut hukum
tertulis dan tidak tertulis (asas umum
pemerintahan yang baik).
Click icon to add picture

Preventif
Kesempatan rakyat
untuk mengajukan
pendapat sebelum
keputusan menjadi
bentuk yang definitif.
Macam
Perlindunga
n Hukum Click icon to add picture

Bagi Rakyat
Represif
Dengan tujuan
menyelesaian
sengketa.
Direktif
1 Pengarah dalam membangun masyarakat yang sesuai
dengan tujuan kehidupan bernegara.

Integratif
2
Fungsi Hukum
Sebagai pembina kesatuan bangsa.

untuk 3
Stabilitatif
Penegakan Sebagai pemelihara keseimbangan dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara.

Hukum, yaitu : Perfektif


4
Sebagai penyempurna tindakan administrasi negara dan
warga negara apabila terjadi pertentangan dalam
kehidupan bernegara dan bermasyarakat.

Korektif
5
Sebagai korektor atas sikap tindak administrasi negara dan
warga negara apabila terjadi pertentangan hak dan
kewajiban untuk mendapatkan keadilan.
Soerjono
Soekanto
PENEGAKA Penegakan hukum adalah
kegiatan menyerasikan
N hubungan nilai-nilai yang
HUKUM terjabarkan di dalam kaidah-
kaidah nilai yang terjelma
sebagai rangkaian penjabaran
nilai tahap akhir untuk
menciptakan, memelihara,
dan mempertahankan
kedamaian hidup.
Faktor yang mempengaruhi penegakan
hukum menurut Soerjono Soekanto

Faktor sarana Faktor


Faktor hukumnya atau fasilitas
sendiri pendukung Kebudayaan

1 2 3 4 5
Faktor penegak Faktor
hukum
masyarakat
PENEGAKA
N Instrumen
penegakan Hukum
HUKUM Administrasi
DALAM Negara meliputi
pengawasan
HUKUM (langkah preventif)
ADMINISTR dan penegakan
sanksi (langkah
ASI represif).

NEGARA
Macam-Macam Segi Pengawasan dalam HAN
Menurut Paulus E. Lotulung

Waktu
Badan yang melaksanakan kontrol dilaksanakannya Objek yang diawasi
Intern dan ekstern a-priori dan a-posteriori hukum dan kemanfaatan
Oleh badan yang secara Sebelum dan sesudah Melihat segi hukum
struktural termasuk dikeluarkannya perbuatan pemerintah dan
pemerintahan sendiri dan oleh keputusan pemerintah. menilai benar tidaknya
badan diluar pemerintahan. perbuatan itu dari
manfaatnya.
Click icon to add picture

Sanksi yang muncul dari


hubungan antara pemerintah

Sanksi dan warga negara dan yang


dilaksanakan tanpa perantara

Administrasi pihak ketiga.

1. Sanksi Reparatoir
2. Sanksi Punitif
Macam-Macam
Sanksi dalam HAN
Paksaan
Pemerintah

Yaitu, tindakan yang


dilakukan organ
pemerintahan untuk
memindahkan,
mengosongkan,
menghalang-halangi,
dan memperbaiki
pada keadaan
semula apa yang
dilakukan yang
bertentangan
dengan kewajiban
yang ditentukan
dalam Perpuu.
Sebagai
hukuman/denda yang
jumlahnya
berdasarkan syarat
dalam perjanjian yang
harus dibayar karena
tidak menunaikan Pengenaan
Penarikan KTUN yang kewajiban sesuai
Menguntungkan
Denda
waktu yang Administratif
ditentukan.

Berarti meniadakan Denda ini biasanya


hak-hak yang Pengenaan terdapat pada hukum
terdapat dalam Uang Paksa pajak, jaminan sosial,
keputusan itu oleh dan kepegawaian
organ pemerintahan. terhadap seseorang
Pencabutan dilakukan yang telah
karena kesalahan dari melakukan
pemerintah berupa pelanggaran
keputusan yang keliru terhadap Perpuu.
maka dapat dicabut
dengan
memperhatikan
ketentuan HAN.
Pertanggungjawa Pertanggungjawaban adalah kewajiban mengganti
kerugian yang timbul karena perbuatan melanggar
ban Pemerintah hukum.
ISTILA
LIABILITY
Menunjuk pada
pertanggungjawaban hukum, yaitu

H
tentang gugat akibat kesalahan
yang dilakukan oleh subjek hukum.

RESPONSIBILITY

PERTANGGUNGJAWABA Menunjuk pada pertanggungjawaban

N politik, yaitu keharusan seseorang


untuk melaksanakan secara selayaknya
apa yang telah diwajibkan kepadanya.
Aspek Teoretik Pertanggungjawaban Hukum Pemerintahan
Faktor yang mempengaruhi yurisprudensi tentang pertanggungjawaban, yaitu :

Konsepsi Kedaulatan Pembagian


Hukum Kekuasaan Negara
Dalam proses peradilan, semua

12
Setiap subjek hukum, apapun
bentuknya tidak dapat subjek hukum baik
melepaskan diri dari perseorangan, badan hukum,
ataupun pemerintah berdiri
konsekuensi tindakan
sama rata.
hukumnya.
Hukum Tertulis dan

34
Hukum Tak Tertulis Welvaarsstaat
Diluar undang-undang Negara diberi tugas untuk
terdapat nilai-nilai etik, melayani kepentingan umum
sehingga pemerintah juga dan berkewajiban mewujudkan
harus bertindak hati-hati dan kesejahteraan umum.
memperhatikan kaidah-kaidah
kecermatan.
Faktor-faktor tersebut menunjukkan
bahwa secara teoretik dan praktik hukum
itu sebagai fenomena sosial yang tidak
lepas dari unsur-unsur nonhukum.
Pertanggungjaw
aban
Pemerintah Click icon to add picture

dalam

HAN Badan atau Pejabat TUN yang melakukan


tindakan hukum atas dasar kewenangan
yang diperoleh secara ATRIBUSI dan
DELEGASI memikul pertanggungjawaban
hukum, sedangkan Badan dan Pejabat TUN
yang melakukan tindakan atas dasar mandat
maka yang memikul tanggungjawab adalah
pemberi mandat.
Click icon to add picture

Teori Pertanggungjawaban Pejabat


• Fautes Personalles, yaitu teori yang menyatakan bahwa kerugian
terhadap pihak ketiga dibebankan kepada pejabat karena
tindakannya menimbukan kerugian.
• Fautes de Services, yaitu teori yang menyatakan bahwa kerugian
terhadap pihak ketiga dibebankan kepada instansi dari pejabat yang
bersangkutan,
Pelanggaran oleh
Click icon to add picture
Pejabat
• Kesalahan Subjektif, yaitu kesalaha dan
Dapat berupa
kekeliruan : menimbulkan kerugian
yang
yang dilakukan pejabat dalam fungsi dan
tugas mereka dalam menjalankan tugas
publik.
• Maladministrasi, yaitu perbuatan melawan
hukum oleh penyelenggara negara dan
pemerintah yang menimbulkan kerugian
materiil atau immateriil bagi masyarakat
dan orang perseorangan.
Click icon to add picture

Teori Hukum Administrasi


Negara tidak dapat
dijadikan jalan keluar
Yang dapat menjadi jalan keluar adalah
pembuatan peraturan pelaksanaan atau
penentuan hukum positif mengenai
persoalan-persoalan tentang
pertanggungjawaban dan penerapan
sanksi kepada pejabat.
Terima Kasih!
Ada pertanyaan?

Perlindungan Hukum
Penegakan Hukum
Pertanggungjawaban Hukum
Dalam HAN

Fadhilatul Amiroh
1812011114

Anda mungkin juga menyukai