Anda di halaman 1dari 11

TELAAH JURNAL

HIRA DAMAYANTI
TELAAH JURNAL
• Judul jurnal : Pengaruh Mandi
Hangat Terhadap Sakit Persalinan
pada Tahap Pertama Persalinan
Effect of Warm Showering on Labor
Pain during the First Stage of Labor
• Penulis jurnal : Fatma Ahmed Abo-Romia &
Azza Fouad Mohammed El-Adham
• dipublikasikan oleh : International Journal of Advanced
Research (2014), Volume, 438-442
• Sistematika penulisan :

• Judul pada jurnal sudah spesifik, jelas, singkat, informatif. Nama penulis

ditampilkan dengan jelas, alamat penulis berisi nama instansi/lembaga tempat

penulis bekerja. Abstrak berisi 410 kata, yang dimana melebihi batas maksimal

400 kata. Sistematika penulisan pada jurnal ini sudah tersusun dengan baik dan

sesuai dengan standar internasioanal yang dikenal dengan AIMRaD, singkatan

dari Abstract, Introduction, Material and Methods, Results, and Discussion.

Tabel yang dibuat tidak hanya menggunakan garis horisontal tetapi juga

vertikal yang dimana seharusnya hanya menggunakan garis horisontal.


• Referensi daftar pustaka :
• Daftar pustaka belum disusunsecara sistematis dan
belum diurut secara abjad/alfabetis menurut nama
pengarang. Penulisan daftar pustaka sudah meliputi
unsur-unsur daftar pustaka meliputi: nama pengarang,
tahun terbit publikasi, judul publikasi, tempat terbit dan
penerbit dan penulisan daftar pustaka sudah sesuai
pedoman penulisan daftar pustaka menurut kaidah APA
(American Psychological Association). Masih terdapat
referensi yang lebih dari 10 tahun terakhir.
II. DESKRIPSI CONTENT

No Komponen Jurnal
1 PENDAHULUAN  
1. Apa masalah Nyeri persalinan sebagai sumber ketidaknyamanan paling
penelitian ? signifikan selama persalinan, menghasilkan tingkat rasa
sakit yang seringkali melebihi batas ketahanan fisik.
Dengan sakit persalinan di luar kendali ibu, dia juga
menghadapi peningkatan risiko rasa takut, ketegangan,
kegelisahan, ketidakberdayaan, dan hilangnya kontrol
proses persalinan secara keseluruhan.
2. Dampak ketegangan, kegelisahan, ketidakberdayaan
masalah jika
tidak diatasi ?
1. Berdasarkan masalah Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi
penelitian, apa tujuan pengaruh air hangat terhadap nyeri persalinan pada
dan hipotesis yang tahap pertama persalinan.
ditetapkan oleh  
peneliti Hipotesis yang ditetapkan peneliti adalah Ada pengaruh
paparan pada shower hangat pada rasa sakit dan
kecemasan pada tahap pertama persalinan.

Desain penelitian
1. Desain penelitian apa Desain penelitian yang digunakan pada penelitian
yang digunakan ? tersebut adalah studi terkontrol acak intervensi
 
a. Apakah menggunakan Iya, mereka dibagi menjadi dua kelompok
kelompok kontrol kelompok eksperimen dan kontrol
untuk menentukan  
efektifitas suatu
intervensi ?
b. Apakah peneliti Ia peneliti melakukan randomisasi

melakukan
randomisasi
1. Siapa sampel Penelitian ini melibatkan seratus wanita pada tahap
penelitian ? pertama persalinan. Mereka dibagi menjadi dua kelompok,
apa kriteria kelompok eksperimen atau kontrol. Kriteria inklusi adalah
inklusi dan wanita berusia antara 18 sampai 50 tahun, antara usia
ekskluasi kehamilan 37 dan 41 minggu, dalam persalinan aktif,
sampel ? memiliki kehamilan tunggal yang tidak rumit, mobilitas
masuk dan keluar dari kamar mandi, dan bisa berbicara,
membaca, dan menulis.
 
2. Bagaimana Metode sampling yang digunakan pada penelitian random
metode sampling dengan menggunakan komputer
sampling yang
digunakan
untuk memilih
sampel dari
populasinya
target ?
1. Metode apa saja yang digunakan untuk Dalam jurnal tidak dijelakan dengan
mengumpul data ? metode apa yang digunakan untuk
mengumpulkan data, tetapi peneliti
mengumpulkan data menggunakan alat
lembar kuesioner yang dikumpulkan
selama 4 bulan, 2 hari dalam seminggu.

2. Alat ukur apa yang digunakan untuk Lembar Kuesioner


mengumpulkan data ?

3. Bagaimana validitas dan realibilitas alat Untuk pengumpulan data, digunakan


ukur/instrumen yang digunakan ? apakah peneliti kuesioner yang dimana sudah divalidasi
menguji validitas dan realibilitas alat ukur ? Jika tetapi tidak dijelaskan menggunakan
dilakukan apa metode yang digunakan metode apa didalam penelitian.
untukmenguji validitas dan realibilitasalat ukur
dan bagaimana hasilnya ?
1. Analisa Data
1. Uji statistik apa yang Perbandingan data kontinu dilakukan dengan uji t..
digunakan untuk menguji
hipotesis atau menganalisis
data?
2. Program atau software Software yang digunakan peneliti adalah SPSS versi
statistik apa yang digunakan 17
peneliti untuk menganalisis
data ?
1. Hasil penelitian
1. Apa hasil utama dari Hasilnya menunjukkan bahwa paparan terhadap
penelitian ? jika penelitian shower hangat merupakan prediktor signifikan
melakukan uji hipotesis, pengurangan nyeri pada wanita tahap pertama
apakah hipotesis penelitian persalinan (P = 0,005) pada interval kepercayaan
terbukti atau tidak terbukti 0,05%, bila dibandingkan dengan kelompok kontrol.
(bermakna atau tidak  
secara statistik) ? apakah
hasil penelitian juga
bermakna secara klinis ?
• TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai