Anda di halaman 1dari 44

MANAJEMEN TERPADU

BALITA SAKIT (MTBS)


PENGERTIAN
MTBS
Merupakan suatu pendekatan keterpaduan
dalam tatalaksana bayi dan balita sakit yang
datang berobat ke fasilitas rawat jalan di
pelayanan kesehatan dasar
MTBS mencakup upaya:
• Perbaikan manajemen penatalaksanaan
terhadap penyakit seperti: pneumonia, diare,
campak, malaria, infeksi telinga, dan malnutrisi
• Peningkatan pelayanan kesehatan
• Pencegahan penyakit seperti: imunisasi,
pemberian vit K, vit A
• Konseling pemberian Asi atau makan
Guna MTBS
MTBS digunakan sebagai standar pelayanan
bayi dan balita sakit sekaligus sebagai pedoman
bagi tenaga keperawatan (bidan dan perawat)
khususnya di fasilitas pelayanan kesehatan
dasar. Terutama dalam rangka menurunkan
angka kematian bayi dan balita
Penerapan MTBS dengan baik dapat :
• Meningkatkan upaya penemuan kasus secara
dini,
• Memperbaiki manajemen penanganan dan
pengobatan
• Promosi serta peningkatan pengetahuan bagi
ibu-ibu dalam merawat anaknya di rumah
• Upaya mengoptimalisasi sistem rujukan dari
masyarakat ke fasilitas pelayanan primer dan
rumah sakit sebagai pusat rujukan.
PROSES MANAJEMEN KASUS
• Proses manajemen kasus disajikan dalam suatu
bagan yang memperlihatkan urutan langkah-
langkah dan penjelasan cara pelaksanaanya.
• Bagan tersebut menjelaskan:
1. Menilai dan membuat klasifikasi anak sakit
umur 2 bln – 5 tahun
2. Menentukan tindakan dan memberi pengobatan
3. Memberi konseling bagi ibu
4. Manajemen terpadu bayi muda umur kurang dari
2 bulan
5. Memberi pelayanan tindak lanjut
• Menilai anak berarti : melakukan penilaian
dengan cara anamnesis dan pemeriksaan fisik
• Membuat klasifikasi : membuat sebuah
keputusan mengenai kemungkinan penyakit
atau masalah serta tingkat keparahannya.
• Klasifikasi merupakan suatu katagori untuk
menentukan tindakan, bukan diagnosis spesifik
penyakit
• Menentukan tindakan dan memberi
pengobatan: menentukan tindakan dan
memberi pengobatan di fasilitas kesehatan
sesuai dengan setiap klasifikasi, memberi obat
untuk diminum di rumah dan juga mengajari
ibu tentang cara memberikan obat serta
tindakan lain yang harus dilakukan di rumah
• Memberi konseling bagi ibu: termasuk menilai
cara memberikan makan anak, memberi anjuran
pemberian makan yang baik untuk anak serta
kapan harus membawa anaknya kembali ke
fasilitas kesehatan
• Manajemen terpadu bayi muda meliputi:
▫ Menilai dan membuat klasifikasi
▫ Menentukan tindakan dan memberi pengobatan
▫ Konseling dan tindak lanjut pada bayi < 2 bulan
baik sehat maupun sakit
• Memberi pelayanan tindak lanjut, berarti:
menentukan tindakan dan pengobatan pada saat
anak datang untuk kunjungan ulang.
MENILAI DAN MEMBUAT
KLASIFIKASI ANAK SAKIT
UMUR 2 BULAN – 5 TAHUN
MENENTUKAN TINDAKAN DAN

MEMBERI PENGOBATAN
KONSELING BAGI IBU
PEMBERIAN PELAYANAN
TINDAK LANJUT PADA
KUNJUNGAN ULANG
FORMULIR MTBS
I H
AS
K
A
I M
E R
T

Anda mungkin juga menyukai