Anda di halaman 1dari 14

MENGIDENTIFIKASI PENYAKIT AKIBAT KERJA YANG SERING

TERJADI
DIPOM BENSIN PERTAMINA

DISUSUN OLEH :
JESSICA A. BUDIKASI
VANESSA R. GAGHAUBE
INDAH SORONGAN
SINDI T. KASIAHE
SHEREN LOBIUA
NATALIA TOOY
 Apa Pusing itu ?
Pusing adalah istilah yang
sering digunakan untuk
mendeskripsikan perasaan pening
kepala dan tidak seimbang. Pusing
bukanlah suatu penyakit, namun
hanya suatu gejala dari berbagai
masalah kesehatan. Pusing dapat
ditangani tergantung pada
penyebabnya, namun pusing dapat
kambuh lagi.

*PUSING
* Gangguan telinga dalam
* Sirkulasi yang buruk: penurunan tekanan
darah, tekanan darah tinggi serangan jantung
* Infeksi
* Migrain
* Penyakit Meniere
* Kegelisahan
* Hipoglisemia
* Anemia
* Kepanasan dan dehidrasi.
* Dan karena menghirup uap bensn yang
mengandung zat beracun yaitu benzena dan
metana

*PENYEBAB
*Merasa seperti melayang atau hilang
keseimbangan.
*Kliyengan atau merasa akan pingsan.
*Kepala terasa berat
*Kondisi sekitar terasa seperti
berputar
*Vertigo
*Perasaan pening dan lemah
*Perasaan tidak seimbang
*Perasaan mengambang
*Mual

*CIRI-CIRI
*Sesuai dengan SOP
(STANDART OPERATIONAL)
*Memakai masker saat
bekerja
*Perbanyak minum air
*Istirahat cukup

*PENCEGAHAN
*Apa itu sesak nafas ?
Sesak nafas atau sulit
bernapas merupakan salah
satu gangguan pada fungsi
sistem pernapasan.
Sesak napas
atau dyspnea adalah kondisi
tidak nyaman yang
menyulitkan Anda bernapas
lantaran kurangnya pasokan
udara yang masuk ke paru-
paru. *SESAK NAFAS
*Keracunan karbon monoksida
*Sering menghirup uap bensin
*Hernia hiatus
*Hipotensi
*Pneumonia
*Anemia (kekurangan sel darah
merah)
*Kekurangan oksigen
*serangan panik, cemas, dan
sebagainya. 

*PENYEBAB
*Nyeri pada dada
*Batuk
*Kelelahan
*Gemetar
*Kesadaran berkurang
*Berkeringat lebih

*CIRI-CIRI
*Bekerja seauai SOP
*Pola hidup sehat
*Rilekskan diri
*Adapun jika karna
disebabkan oleh uap bensin,
gunakan masker saat bekerja

*PENCEGAHAN
*Apa itu sakit kepala ?
Sakit kepala adalah rasa sakit atau
nyeri di kepala, yang bisa muncul
secara bertahap atau mendadak. Nyeri
bisa muncul di salah satu sisi kepala,
atau di seluruh bagian kepala. Sakit
kepala bisa membuat kepala terasa
berdenyut, atau seperti
terlilit kencang oleh tali.
Sakit atau nyeri di kepala, yang bisa
menyebar ke wajah, leher, dan bahu.
Penglihatan penderita juga dapat
menjadi buram, serta lebih sensitif
terhadap cahaya dan suara.
*SAKIT KEPALA
* Kurang tidur
* Telat makan
* infeksi telinga
* migrain
* Hipertensi
* Menghirup uap bensin

*PENYEBAB
*Kebingungan
*hilang kesadaran
*mual
*Leher kaku
*detak jantung tidak
beraturan

*CIRI-CIRI
*Beristirahat dengan cukup
*Rutin berolahraga
*Periksakan diri kedokter jika
sakit belum mereda setelah
minum obat
*Bekerja sesuai SOP

*PENCEGAHAN
TERIMA KASIH
👏

Anda mungkin juga menyukai