Anda di halaman 1dari 2

B.1.

Pengertian Bentuk Akar

32 = 9 maka 9 3 Jadi 9 bukan bentuk akar

52 = 25 maka 25  5 Jadi 25 bukan bentuk akar

Sifat 5.9.

a2  a , a  Bilangan real tak negatif

Bilangan yang memenuhi sifat 5.9. disebut bilangan bukan


bentuk akar sedangkan bilangan yang tidak memenuhi sifat
5.9. disebut bilangan bentuk akar.

Contoh: 5 , 7 , 13 adalah bentuk akar, karena tidak ada


bilangan real positif jika dikuadratkan = 5,
7 dan 13
Contoh Soal
Contoh: Manakah bilangan-bilangan berikut yang merupakan bentuk
akar? Kemudian berikan alasannya.

Jawab:
a. 16 adalah bukan bentuk akar karena 16  4 2  4

b. 18 adalah bentuk akar karena tidak ada bilangan real positif yang jika dikuadratkan
hasilnya = 18

c. 6 adalah bentuk akar karena tidak ada bilangan real positif yang jika dikuadratkan
hasilnya = 6

d . 64 adalah bukan bentuk akar karena 64  82  8

Kembali

Anda mungkin juga menyukai