Anda di halaman 1dari 46

MATERI DASAR PENGENDALIAN

TUBERKULOSIS (TBC)
DI SAMPAIKAN :
ORIENTASI GERAKAN SANTRI SEHAT DAN EDUKASI PENCEGAHAN TUBEKULOSIS
UNTUK MEWUJUDKAN PESANTREN SEHAT

I SAMPAIKAN PADA KONSULTASI PUBLIK


RENCANA AKSI DAERAH (RAD) P2-TB KAB. JEMBER
30 AGUSTUS 2017
TUBERCULOSIS (TBC)

APA ITU?????
TUBERCULOSIS (TBC)
• Penyakit menular
yang disebabkan
oleh
Mycobacterium
Tuberculosis
dengan organ target
sasarannya adalah
paru dan organ
lainnya
TUBERCULOSIS (TBC)

Penyakit menular yang


ditandai dengan batuk,
batuk berdahak terus
menerus selama ≥ 2
minggu
TUBERCULOSIS (TBC)

Penyakit menular yang


ditularkan dari
percikan dahak
(droplet nuclei)
TBC ADALAH PENYAKIT MENULAR BERBAHAYA
DAN MEMATIKAN, TAPI BISA DISEMBUHKAN
MENYERANG SELURUH TUBUH (PARU / EKSTRA
PARU)

6
LATAR BELAKANG
INDONESIA MENEMPATI NOMOR 3 SEBAGAI NEGARA DENGAN
BEBAN KASUS TBC TERTINGGI DI DUNIA (INDIA, CINA, IND,
FILIPHINA, PAKISTAN)
1 PASIEN TBC BISA MENGINFEKSI 10-15 ORANG DISEKITARNYA
DAN 1 ORANG AKAN SAKIT TBC
TBC MUDAH MENULAR DI TEMPAT YANG PADAT PENGHUNI,
LEMBAB, ORANG DENGAN DAYA TAHAN TUBUH RENDAH
TBC BANYAK MENYERANG USIA PRODUKTIF 15-55 TAHUN
PENGOBATAN TBC LAMA DAN HARUS DIOBATI SAMPAI TUNTAS
SUPAYA TIDAK MENULARI ORANG LAIN
TBC YANG TIDAK TUNTAS PENGOBATAN BERPOTENSI MENJADI
TBC KEBAL OBAT (RO)
BANYAK TOKOH MENINGGAL
KARENA TBC
Jenderal Besar Sudirman

Khalil Gibran, Penyair


Emil Von Behring (1854-1917),
Penakluk Bakteri Difteri Vivian Leigh, Aktris Film
Meninggal Karena TBC Gone With The Wind
(Sebagai Scarlet)

Laennec, Penemu Stetoskop


Frederick Chopin, Komposer

Eleanor Roosevelt, istri Presiden AS


PADA TANGGAL 24 MARET TAHUN 1882 SAYA
BERHASIL MENEMUKAN KUMAN MYCOBACTERIUM
TB, KUMAN INILAH YANG MENYEBABKAN
PENYAKIT TBC. MENERIMA NOBEL TAHUN 1905

Robert Koch
(1843-1910)

10
KARAKTERISTIK BAKTERI TBC

 Bersifat tahan asam


 Segera mati bila terkena
sinar matahari & desinfektan
 Dapat tahan beberapa jam
dalam ruangan gelap dan
lembab
 Di dalam tubuh manusia
dapat tidur (dormant)
bertahun-tahun
TBC MENULAR KE SIAPA SAJA
PENULARAN TBC
•TB menular melalui
udara

•Sumber penularan
adalah “dahak”
penderita

Batuk Dipengaruhi oleh :


atau  Jumlah kuman
bersin  Lamanya kontak
Penderita  Daya tahan tubuh Orang lain

Sumber penularan adalah “dahak” penderita yang dibuang dimana


saja  Oleh sebab itu MELUDAHLAH PADA TEMPAT YANG SUDAH
DISEDIAKAN
TBC penyakit menular, tetapi bisa diobati sampai sembuh bila minum
obat sampai tuntas
BAGAIMANA TBC MENULAR

Orang bicara, batuk, bersin yang


mengeluarkan dahak
yang mengandung kuman
PENULARAN TUBERKULOSIS
Jumlah bakteri yg dikeluarkan:
Bicara 0 – 200
Batuk 0 – 3 500
Bersin 4500 – 1 000 000
TANDA DAN GEJALA TBC
GEJALA UTAMA : BATUK TERUS MENERUS BERDAHAK 2 MINGGU

 
GEJALA TAMBAHAN

Batuk mengeluarkan darah Berat badan menurun Demam berkepanjangan

Berkeringat di malam hari walau tanpa


Nafsu makan menurun Sesak nafas dan Nyeri dada aktifitas
HAL YANG PERLU
DILAKUKAN JIKA
MENEMUKAN ORANG
DENGAN GEJALA TBC
Dampingi orang dengan gejala TBC
memeriksakan diri ke Puskesmas pemeriksaan
dahak
Obati secepatnya jika sudah dipastikan sebagai
orang yang sakit TBC
Awasi pengobatannya hingga
>>>SEMBUH
BEGINILAH PASIEN DILAYANI

DIKONSELING, DIBERI OBAT


DAHAK PENDERITA DAN DITUNJUK
DIPERIKSA DI LABORATORIUM PENGAWAS MENELAN OBAT
(PMO)

TERDUGA
TBC YANG
DITEMUKAN
DIRUJUK KE
PUSKESMAS

MINUM OBAT
DINYATAKAN SEMBUH SECARA TERATUR DAN
DENGAN PEMERIKSAAN DIAWASI OLEH PMO DAN KONTROL RUTIN
DAHAK ULANGAN
CARA MENDIAGNOSIS PASIEN TBC

Pasien TBC Paru: untuk mengetahui seseorang sakit TBC


oleh dokter harus dilakukan pemeriksaan dahak.
Pemeriksaan dahak dilakukan 2 kali (SP/PS) :

Hari pertama (S)


Dahak diambil pada saat kunjungan pertama ke
Rumah Sakit/Puskesmas (S = sewaktu).

Hari kedua (PS)


Dahak diambil pada saat bangun tidur pagi (P = pagi)
sebelum makan dan minum.

Dan saat mengantar dahak Pagi ke Puskesmas/rumah


sakit , dahak diambil lagi (S = sewaktu).
PENCEGAHAN TBC

Menjaga sirkulasi udara di


ruangan tertutup dan Mengobati pasien TBC hingga
cahaya matahari yang sembuh.
 
cukup.
PENCEGAHAN TBC

Menutup mulut dan


Imunisasi BCG pada Menampung dahak di
hidung pada saat
bayi 0 – 1 bulan
mencegah terjadinya
batuk atau bersin,   tertutup dan
tempat
mencegah dibuang di tempat
TB berat. pembuangan.
terpercikanya kuman
TB di udara.
PENGOBATAN TBC

2 bulan 4 bulan

KASUS BARU

3 bulan 5 bulan

KASUS PENGOBATAN ULANG


OBAT TBC
PENGOBATAN TBC
• Pengobatan TBC sensitif obat selama 6-8 bulan:
o Tahap awal: 4 jenis obat dan diminum setiap hari, selama 2-3
bulan
• Rifampicin (R)
• Isoniasida (INH)
• Pirazinamide (P)
• Ethambutol (E)

o Tahap lanjutan: 2 jenis obat dan diminum 3 kali perminggu,


selama 4-5 bulan
• Rifampicin (R)
• Isoniasida (INH)
PENGOBATAN TBC
• Obat Anti Tuberkulosis
• Lama pengobatan relatif
lama (6 – 8 bulan) yang di
bagi dalam 2 tahap:
• Tahap Awal (2-3
bulan) OAT diminum
setiap hari.
• Tahap lanjutan (4-5
bulan) OAT diminum 3
kali seminggu.

•Ada Pengawas Menelan


Obat (PMO)
•Pasien harus sembuh.
PEMANTAUAN KEMAJUAN
PENGOBATAN
1. TBC Dewasa
Pemeriksaan dahak mikroskopis:
o Pada bulan ke 2 (untuk pengobatan kategori 1)
o Pada bulan ke 3 (untuk pengobatan kategori 2)
o Bulan ke 5/ke 7 (konfirmasi bakteriologis)
o Akhir pengobatan (konfirmasi bakteriologis)
2. TBC Anak
o Perkembangan kondisi anak
o Peningkatan berat badan
PMO
(PENGAWAS MENELAN OBAT)
Seseorang yang :
Dekat dengan pasien TBC
Sukarela mau terlibat dlm pengobatan
TBC hingga dinyatakan sembuh oleh
petugas kesehatan.
MENGAPA PERLU PMO ?
Masa pengobatan TBC cukup lama
Jumlah obat TBC banyak
Pasien merasa sudah sehat & sembuh setelah minum
obat 2 – 3 minggu dan menghentikan pengobatan seblm
waktunya
Adanya efek samping obat yang menyebabkan pasien
enggan meneruskan pengobatan
Pasien perlu diingatkan jadwal minum obat & jadwal
kontrol
Beberapa pasien malu berobat
TUGAS PMO
1. Mendampingi orang dengan gejala TBC untuk periksa ke
Puskesmas
2. Memastikan pasien TBC minum obat secara teratur hingga
dinyatakan sembuh dan mau menggunakan masker
3. Memantau pengobatan pasien TBC termasuk Efek
Samping obat
4. Mendorong pasien TBC melakukan pemeriksaan dahak
ulang
5. Mengenalkan TBC kepada orang disekitarnya dan
masyarakat.
CARA UNTUK
MEMBERANTAS TBC
LAWAN
3B
DENGAN
3A
BUKAN
3B BATUK
BIASA
BATUK
BERDAHAK
BANDEL
3A
Ajak orang dengan 3B
untuk periksa
ke Puskesmas
Bila keluarga
atau
orang di sekitar kita
menderita batuk
Lebih dari 2 minggu,
segera ajak
ke puskesmas
3A
Sebagai PMO

Awasilah
pasien dalam minum obat

dengan sabar
3A
Ajarkan perilaku
hidup bersih dan sehat
PERILAKU HIDUP BESIH DAN SEHAT
OLAHRAGA TERATUR
MAKAN MAKANAN YANG BERGIZI
KETERSEDIAAN AIR BERSIH
CUCI TANGAN MENGGUNAKAN SABUN DAN AIR
MENGALIR
KETERSEDIAAN JAMBAN SEHAT
MEMBERANTAS JENTIK NYAMUK
TIDAK MEROKOK
RUTIN MENJEMUR KASUR
MEMBUKA JENDELA DI PAGI HARI SUPAYA SINAR
MATAHARI MASUK
LANGKAH CUCI TANGAN YG
BENAR
TBC RESISTAN OBAT (TB-RO)
 Adalah kondisi kuman M. Tuberculosis sudah kebal terhadap
obat anti tuberkulosis (OAT).
 Disebabkan oleh penatalaksanaan yang tidak tepat, misalnya:
Kualitas obat rendah
Putus minum obat
Pengobatan tidak standard (dosis, jangka waktu, jenis obat)
 Membutuhkan pengobatan 9-24 bulan.
 Segera konsultasi dengan petugas kesehatan
TERIMA KASIH

HTBS 2019, SAATNYA INDONESIA BEBAS TBC MULAI DARI SAYA

Anda mungkin juga menyukai