Anda di halaman 1dari 10

KONDISI PRA SEJAHTERA YANG

DIALAMI PARA DRIVER OJEK ONLINE


DALAM MEMENUHI KEBUTUHAN SEHARI-
HARI DI KETINTANG SURABAYA

KELOMPOK: 4

PPKN 2017 A

FITRI UTAMININGSIH 17040254002

SITI FAJRI NOVI ASTUTI 17040254015

ERLINDA FATIMAH 17040254018

ELSA AMALIA TRISNANTI 17040254019

NURFADILA ROUDOTUN N. 17040254053


LATAR BELAKANG
Kesejahteraan merupakan hal yang diinginkan oleh setiap orang
dalam kehidupannya. Kesejahteraan dapat dicapai dengan berbagai
cara yang masing-masing orang memiliki cara yang berbeda untuk
mencapainya. Seseorang dapat dikatakan sejahtera apabila semua
kebutuhan hidupnya dapat tercukupi dan terpenuhi melalui berbagai
usaha yang dilakukan untuk meraihnya.

Untuk mencapai kesejahteraan tersebut seseorang akan mencari pekerjaan


sebagai usaha untuk mendapatkan uang yang akan digunakan untuk
memenuhi kebtuhan hidupnya.Salah satu usaha yang saat ini gencar di
masyarakat yaitu ojek online. Ojek online dianggap sebagai salah pekerjaan
yang menjanjikan belakangan ini. Seperti Gojek, yang menyediakan
transportasi umum menggunakan motor sebagai ojek online dan mobil
online.

Mudahnya akses untuk mendaftar menjadi mitra gojek merupakan salah satu
faktor pendorong berkembangnya mitra driver gojek. Maka, dalam hal ini
kesejahteraan para mitra driver gojek perlu diperhatikan mengingat para
mitra driver gojek berjumlah sangat besar dan terdiri dari kalangan yang
berbeda-beda.
KAJIAN PUSTAKA

Keluarga Pra
Sejahtera

Transportasi
Konsep Dasar
Online

Kebutuhan
dasar
Sosiologi :
- Tindakan sosial (bekerja
menjadi driver ojek online
untuk memenuhi kebutuhan
hidup sehari-hari)
- Masalah sosial
(kesejahteraan para driver
Geografi :
Gojek).
- Titik-titik kemiskinan terjadi
merata, termasuk perkotaan
- Tidak semua orang memiliki skill
dalam pekerjaan, sehingga distribusi
Konsep IPS pendapatan masyarakat tidak
merata
- Wilayah perkotaan tidak menyerap
pekerja dengan pendidikan dan skill
rendah :
Ekonomi
- Kebutuhan ( segala sesuatu yang
dibutuhkan manusia untuk
mempertahankan hidup serta
untuk memperoleh kesejahteraan
dan kenyamanan )
- Keinginan (kebutuhan lebih
terhadap suatu barang/jasa)
HASIL DAN PEMBAHASAN
ANALISIS SEBAB
Kemiskinan merupakan masalah serius yang menyelimuti bangsa
Indonesia dari dulu hingga sampai saat ini. Kemiskinan sering dicirikan
diantaranya kekurangan pangan sehari-hari, sandang, kondisi perumahan
padat dan tidak teratur, dan pelayanan kesehatan buruk. Berbagai
program Pemerintah dalam pengentasan kemiskinan telah dilakukanakan
tetapi tingkat keberhasilannya hingga saat ini belum dapat dirasakan
secara optimal dan cenderung tidak tepat sasaran.
Kemiskinan struktural disebabkan oleh struktur sosial dan ulah kelompok
kelas sosial tinggi berkuasa seringkali mengeksploitasi masyarakat miskin.
LANJUTAN
• Faktor pertama tuntutan ekonomi yang di alami sebagian masyarakat
merupakan alasan diamana kebutuhan hidup di Kota Surabaya lebih banyak
dan mahal dibandingkan di daerah lain.
• Faktor kedua yakni butuh pekerjaan, yang mempengaruhi masyarakat bekerja
menjadi driver ojek online di Surabaya adalah sebagai imbas dari sulitnya
mendapatkan pekerjaan karena terbatasnya jumlah lapangan pekerjaan. Hal
ini merupakan faktor utama yang mendasari masyarakat bekerja menjadi
driver ojek online sebagai mata pencaharian ekonomi di Surabaya.
• Faktor yang terakhir adalah waktu yang fleksibel, yang merupakan faktor
umum bagi masyarakat yang menginginkan pekerjaan bebas tanpa adanya
ikatan waktu. Ojek online menawarkan waktu fleksibel yang tidak dimiliki oleh
pekerjaan lain. Kebebasan dalam menentukan waktu bekerja banyak dicari
masyarakat yang menginginkan pekerjaan tanpa ada aturan dan bebas
menentukan waktu.
SOLUSI MENGATASI MASALAH
A. Kebanyakan driver
Tidak bisa dimungkiri, driver ojol saat ini berlipat-lipat banyaknya
ketimbang 4-5 tahun silam, saat ojek online lagi awal nge-trend.

Solusi: untuk mengatasi masalah ini, bisa menyiasatinya dengan


lebih fokus nge-bid saat jam sepi. Misalnya setelah jam pulang kerja
hingga dini hari. Cara ini butuh pengorbanan, misalnya harus kerja
saat yang lain sudah pada istirahat.
B. Insentif kecil
Banyak orang tertarik jadi driver ojek online karena iming-iming
insentif yang gede. Tapi makin ke sini makin banyak yang ngeluh
insentif makin kecil. Semakin banyak driver, kalau insentif makin
besar bisa-bisa perusahaannya bangkrut.

Solusi: kalau sekarang merasa insentif terlalu kecil, coba bicarakan


dengan manajemen. Bikinlah serikat pekerja. Serikat pekerja itu
lebih serius ketimbang komunitas. Ada ketua, sekretaris,
bendahara, hingga koordinator-koordinator.
C. Insentif susah di dapat
Masalah yang bikin perih driver ojek online ini juga bisa diatasi
dengan cara di atas, yakni lewat nego pakai payung serikat pekerja.
Sambil melakukan negosiasai berjalan, kita coba mengatasinya dulu
secara pribadi.

Solusi: caranya, pelajari skema insentif dengan baik. Lihat faktor apa


saja yang berpengaruh. Kalau cari order jarak pendek terus, bisa habis
waktu di jalan karena target tidak sampai-sampai. Selain itu, usahakan
selalu ramah ke customer biar rating tidak turun.
THANK YOU FOR ATTENTION, WHETHER
THE SCIENCE IS USEFUL

Anda mungkin juga menyukai