Anda di halaman 1dari 9

DEFINISI

• Pneumotoraks adalah keluarnya udara dari paru yang cidera, ke dalam


ruang pleura sering diakibatkan karena robeknya pleura (Suzanne C.
Smeltzer, 2001).
ETIOLOGI
• Pneumotoraks Spontan (primer dan sekunder) Pneumotoraks spontan
primer terjadi tanpa disertai penyakit paru yang mendasarinya,
sedangkan pneumotoraks spontan sekunder merupakan komplikasi
dari penyakit paru yang mendahuluinya.

• Tension Pneumotoraks Disebabkan trauma tajam, infeksi paru,


resusitasi kardiopulmoner.
PATOFISIOLOGI
• Patofisologi narasi : Pneumotoraks dapat disebabkan oleh trauma
dada yang dapat mengakibatkan kebocoran / tusukan / laserasi pleura
visceral
• Volume di ruang pleura menjadi meningkat & mengakibatkan
peningkatan tekanan intra toraks.
• Jika peningkatan tekanan intra toraks terjadi, maka distress
pernapasan & gangguan pertukaran gas dpt menimbulkan tekanan
pada mediastinum yang mencetuskan gangguan jantung & sirkulasi
sistemik.
MANIFESTASI KLINIS
• Sesak napas berat
• Takipnea, dangkal, menggunakan otot napas tambahan
• Nyeri dada unilateral, terutama diperberat saat napas dalam dan
batuk
• Pengembangan dada tidak simetris
• Sianosis
PEMERIKSAAN FISIK
• Pergeseran dada berkurang dan terhambat pada bagian yang terkena
• Perkusi hipersonar diatas paru-paru yang kolaps
• Suara napas yang berkurang pada sisi yang terkena
• Fremitus vokal dan raba berkurang.
• Ada / tidaknya takikardi
• Ada / tidaknya sianosis
KOMPLIKASI
• Tension pneumotoraks dapat disebabkan oleh pernapasan mekanis
dan hal ini mungkin mengancam jiwa.

• Mediastinum dan emfisema subkutan dapat terjadi sebagai


komplikasi dari pneumotoraks spontan.

• Mediastinum terdeteksi maka harus dianggap terdapat ruptur


esophagus / bronkus.
PENATALAKSANAAN MEDIS
• Terapi oksigen dapat meningkatkan reabsorpsi udara dari ruang
pleura.
• Drainase sederhana untuk aspirasi udara pleura menggunakan kateter
berdiameter kecil.
• Penempatan pipa kecil yang dipasang satu jalur pada katup helmic
untuk memberikan perlindungan terhadap serangan tension
pneumotoraks
• Obat simptomatis untuk keluhan batuk dan nyeri dada
Bullow Drainage / WSD

• Diagnosti: Menentukan perdarahan dari pembuluh darah besar atau


kecil,sehingga dapat ditentukan perlu operasi torakotomi atau tidak.
• Terapi: Mengeluarkan darah atau udara yang terkumpul di rongga
pleura.
• Preventive: Mengeluarkan udaran atau darah yang masuk ke rongga
pleura sehingga "mechanis of breathing" tetap baik.

• Diet Ting gi kalori tinggi protein 2300 kkal + ekstra putih telur 3 x 2
butir / hari.
KESIMPULAN
• ) Pneumotoraks spontan primer terjadi tanpa disertai penyakit paru
yang mendasarinya, sedangkan pneumotoraks spontan sekunder
merupakan komplikasi dari penyakit paru yang mendahuluinya.

• Tension Pneumotoraks Disebabkan trauma tajam, infeksi paru,


resusitasi kardiopulmoner.

Anda mungkin juga menyukai