Anda di halaman 1dari 6

TERMINOGI KESEHATAN

JONESIUS EDEN MANOPPO


Definisi

• Terminologi ( Latin: terminus) 


peristilahan adalah ilmu tentang istilah dan
penggunaannya.
• Terminologi Kesehatan: Bahasa dan istilah
yang banyak digunakan dalam komunikasi
antar profesi kesehatan, baik lisan maupun
tulisan.
Lingkup

• Riwayat istilah
• Sumber kata
• Singkatan medis;
• Anatomi dan sistem tubuh
• Penyakit
• Prosedur tindakan medis
Tujuan

1. Mempelajari awalan kata, root, dan akhiran


untuk membentuk terminologi kesehatan
2. Mempelajari cara membentuk terminologi
kesehatan.
3. Mempelajari teknik, bagaimana cara memahami
arti dari setiap terminologi kesehatan
4. Mempelajari teknik, bagaimana cara memahami
singkatan dari setiap terminologi kesehatan.
Konsep Dasar

• Istilah kesehatan umumnya berasal dari bahasa Greek (Yunani) dan


Latin; serta adopsi dari bahasa Jerman dan Prancis yang telah
diserap dalam bahasa inggris.
• Bisa jadi gabungan dari beberapa bahasa (Mis: claustrophobia) 
asal usul tidak penting, yang penting ARTINYA
• Komponen kata terdiri dari prefiks (awalan), root (akar kata), dan
sufiks (akhiran)
• Bah. Indonesia sesuai EYD
• Penulisan Resmi menggunakan huruf Italic (I) atau Huruf Miring
Komponen Kata

Anda mungkin juga menyukai