Anda di halaman 1dari 8

ORAL HEALTH

IMPACT PROFILE
(OHIP-14)

ZUHRA AN NISA
ILMU KEDOKTERAN GIGI MASYARAKAT
OHIP

Slade dan Spencer (1994)


OHIP-49

Slade (1997)
OHIP-14
OHIP-14
Keterbatasan fungsi

Sakit fisik

Ketidaknyamanan psikologik

Keterbatasan fisik

Keterbatasan psikologi

Keterbatasan sosial

Kecacatan
OHIP-14
No Dimensi Pertanyaan
1. Keterbatasan fungsi Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah merasa kesulitan
dalam mengucapkan kata/kalimat karena permasalahan
mulut, gigi atau gigi palsu?

2. Keterbatasan fungsi Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah merasa tidak dapat


mengecap rasa dengan baik karena permasalahan mulut,
gigi atau gigi palsu?
3. Sakit fisik Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah merasa sakit pada
rongga mulut?
4. Sakit fisik Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah merasa tidak nyaman
saat mengunyah karena permasalahan mulut, gigi atau gigi
palsu?
5. Ketidaknyamanan Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah merasa
psikologik khawatir/cemas karena permasalahan mulut, gigi atau gigi
palsu?
6. Ketidaknyamanan Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah merasa tegang karena
psikologik permasalahan mulut, gigi atau gigi palsu?

7. Keterbatasan fisik Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah merasa tidak puas


dengan makanan yang dikonsumsi karena permasalahan
mulut, gigi atau gigi palsu?
OHIP-14
No Dimensi Pertanyaan
8. Keterbatasan fisik Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah harus berhenti secara
tiba-tiba saat sedang mengunyah karena permasalahan
mulut, gigi atau gigi palsu?

9. Keterbatasan Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah pernah mengalami


psikologi kesulitan untuk rileks/santai karena permasalahan mulut,
gigi atau gigi palsu?

10. Keterbatasan Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah pernah merasa malu


psikologi karena permasalahan mulut, gigi atau gigi palsu?
11. Keterbatasan sosial Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah merasa mudah
tersinggung karena permasalahan mulut, gigi atau gigi
palsu?

12. Keterbatasan sosial Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah merasa kesulitan dalam


melakukan kegiatan sehari-hari karena permasalahan
mulut, gigi atau gigi palsu?

13. Kecacatan Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah merasa hidup Anda


kurang memuaskan karena permasalahan mulut, gigi atau
gigi palsu?

14. Kecacatan Apakah bapak/ibu/saudara/i pernah merasa sulit melakukan


apapun karena permasalahan mulut, gigi atau gigi palsu?
OHIP-14
Pilihan jawaban pertanyaan

Tidak pernah

Jarang

Kadang-kadang

Sering

Selalu
OHIP-14

Kesimpulan:
Semakin tinggi nilai rata-rata tujuh
dimensi, semakin negatif dampak
kesehatan mulut pada kualitas hidup
individu.
SUMBER

1. C.G. Ivor. Dental public health at a glance.


Wiley blackwall. 2016. 10-3

Anda mungkin juga menyukai