Anda di halaman 1dari 10

Marketing Analysis

Produk
S'KAR (Sosis Bakar)

 
NAMA KELOMPOK
FAISOL AGUNG R (01218167)
M. TAUFAN FEBRIAN B. (01218117)
Latar Belakang
S'KAR “Sosis Bakar”
Siapa tak kenal sosis ? Sosis merupakan produk olahan daging yang
digemari masyarakat Indonesia khususnya anak-anak. Rasanya gurih dan
kenyal mirip seperti bakso. Proses pembuatannya, daging atau ikan yang
dicincang dan dihaluskan serta diberi bumbu, rempah-rempah dan bahan-
bahan lainnya yang kemudian dibungkus dalam selongsong berbentuk
bulat panjang, baik yang terbuat dari usus hewan maupun pembungkus
buatan. Sosis yang sering kita makan selama ini dibuat dari bahan yang
bersumber dari bahan hewani, misalnya daging sapi, daging ayam, daging
ikan, dan lain – lain.
Sosis adalah makanan yang dibuat dari daging ayam yang telah dicincang
kemudian dihaluskan dan diberi bumbu-bumbu, dimasukkan ke dalam
pembungkus yang berbentuk bulat panjang yang berupa pembungkus
buatan, dengan dimasak maupun diasapkan.
Manfaat
Banyak cara yang bisa digunakan untuk menikmati sosis. Ada juga yang disajikan dengan c
ara digoreng namun untuk meminimalisir kolesterol sebaiknya diolah dengan cara dibakar.
Ada juga yang menjadikan sosis sebagai campuran mie, nasi goreng, dan juga omelet. Karen
a sangat mudah dalam pengolahan, kalian bisa menggunakannya untuk menu sarapan.
Manfaat daging sapi yang terkandung didalam sosis sendiri mengandung asal oleat yang bai
k bagi kesehatan jantung. Bahkan, asam lemak tersebut bisa menurunkan kadar kolesterol ja
hat yang ada didalam tubuh. Masih ada manfaat lain dari sosis yang kalian konsumsi, yaitu
bisa menjadi sumber protein dengan kualitas yang tinggi. Nutrisi yang terkandung didaging
sapi antara lain adalah vitamin B, zat besi, dan juga zink. Semuanya bisa membantu kalian
menambah energi sehingga pagi jadi lebih semangat.
RESEP dari S'kar “Sosis Baka
r”
 
Bahan :
Sosis Ukuran Kecil
Sosis Ukuran Besar
 
Bahan olesan :
Kecap
Bumbu – bumbu :
○ *  Bumbu rendang
○ *  Bumbu balado
○ *  Bumbu pedas manis
○ *  Bumbu ayam bakar
ASPEK PEMASARAN
 Produk dan Segmentasi Pasar
Usaha Sosis Bakar merupakan kegiatan menjual sosis ukuran ke
cil,dan sosis ukuran besar, dimana rate keuntungan dihitung berd
asarkan permintaan dari konsumen. Sedangkan segmentasi pasa
r Sosis Bakar ini adalah para siswa/i dan masyarakat disekitar pe
rumahan tersebut.

 Permintaan Produk
Atas dasar hasil survey penjualan setiap harinya, diperkirakan ef
ektifitas penjualan yaitu sekitar 40 tusuk sosis ukuran kecil perhar
i, dengan harga per tusuk Rp 6.000 , Rp 6.000 x 40 = Rp 2.400.0
00 dan 20 tusuk sosis ukuran besar perhari, dengan harga pertus
uk Rp 9.000, Rp 9.000 x 20 = Rp 1.800.000 sehingga minimal om
set masuk perbulan adalah Rp 7.200.000 + Rp 5.400.000 = Rp 1
2.600.000 perbulan.
Analisa Swot dari Bisnis “So
Pesaing
kar”
Pada lokasi tersebut belum ada pedagang sosis lain, hanya ada para penju
al jajanan yang lain – lainnya, pesaing yang ada berjarak 1 km, sehingga di
anggap bukan pesaing.

Peluang
Berdasarkan ilustrasi sub bab permintaan dan pesaing diatas, maka besarn
ya proyeksi peluang usaha Sosis Bakar ini kalangan masyarakat terutama
ditempat seperti sekolahan.

Kelamahan
Kurangnya Promosi dan diskon, juga biaya tarif yang harus dikeluarkan juga c
ukup.

Kekuatan
  Harga merakyat
 Menggunakan konsep lesehan
 Mudah di akses
Bebas bahan pengawet
Segmentasi, Targeting dan Po
sitioning
a. Segmentasi
Yang menjadi segmen dari S'kar kami yang terutamanya adalah siswa/i da
n remaja kota Surabaya, ataupun masyarakat daerah lain pada umumnya.
Yang senang dan suka menikmati enaknya Sosis Bakar yang kami telah ol
ah menjadi makanan yang lezat dan sehat.
 
b. Targeting
Dan yang menjadi target market adalah siswa/i sekolahan dan remaja yang
ada di daerah Jakarta Barat pada umumnya, ataupun kami akan memasark
an diluar daerah lainnya ataupun daerahnya yang berpenduduk lumayan b
anyak.

c. Positioning
Kami ingin menempatkan image atau cita rasa Sosis Bakar yang dipaduka
n dengan rasa bumbu yang bervariasi, yang dibenak konsumen sebagai So
sis Bakar yang enak dan lezat. Karena bahan – bahan pilihan yang sehat d
an berkualitas, dengan rasanya yang lezat dengan harga yang pas. Dan ko
nsumen yang mengkonsumsi Sosis bakar kami tidak akan menyesal karen
a rasanya yang enak dan lezat.
Program Pemasaran (4 P)
a. Produk
Produk utama kami adalah Sosis yang terbuat dari daging sapi dan ayam yang disaji
kan dengan bumbu-bumbu pilihan dengan berbagai macam rasa bumbu yang bervari
asi, yang menghasilkan rasa unik , sehingga mengeluarkan cita rasa yang membuat
peminatnya ingin mencoba lagi.

b. Price (Harga)
Sosis Bakar dengan rasanya yang lezat tapi dengan harga masih terjangkau, teruta
ma untuk kalangan siswa/i dan remaja menengah kebawah, yaitu dengan harga :
 1.      Sosis Ukuran Kecil                  @     Rp. 6.000,-
 2.      Sosis Ukuran Besar             @     Rp. 9.000,-
 
c. Place (Tempat)
Lokasi yang strategis terletak di daerah Sekolahan SMAN 20 Surabaya. Lokasi kami
pun mudah dikunjungi dan kemungkinan konsumen dari hari ke hari akan meningkat
atau bertambah.

d. Promosi
Kami melakukan promosi menggunakan spanduk, serta pemasangan iklan di media
sosial seperti instagram, facebook, dan twitter yang di akses oleh banyak kalangan r
emaja saat ini.
KESIMPULAN
Usaha sosis bakar tetap menjadi sebuah usaha trad
isional kecil-kecilan yang berusaha bertahan ditenga
h maraknya berbagai usaha modern. Usaha Sosis B
akar ini bisa menjadi usaha yang mampu sukses da
n berkembang jika terus dikelola dengan baik dan di
kembangkan sesuai dengan perubahan masyarakat
sekarang ini.
Oleh karena itu, walaupun usaha ini terbilang kecil –
kecilan atau terlihat sederhana tetapi jika di jalankan
dengan baik Usaha Sosis Bakar ini sangat layak unt
uk di perdagangkan, apalagi jika usaha ini di operasi
kan di tempat – tempat keramaian seperti sekolah at
au perumahan maka dengan sendirinya konsumen
akan singgah dan membeli jajanan di tempat usaha
ini.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai