Anda di halaman 1dari 4

Terbentuknya Kepulauan

Di Indonesia

Oleh : Muhammad Rizky Pamungkas (19)


Bagaimanakah Bentuk Negara
Indonesia Itu?

 Seperti yang kita ketahui, Negara kita, Indonesia


adalah negara kepulauan Terbesar di dunia. 2/3
wilayah negara kita berupa lautan dengan sisanya
berupa ribuan pulau yang saling sambung
menyambung dari Sabang sampai Merauke. Kurang
lebih jumlah pulau di negara kita sekitar 12.000
pulau.
 Nah, Apakah kalian pernah berfikir bagaimanakah
cara pulau yang sangat banyak itu tebentuk?
Untuk menjelaskannya, akan dibahas per pulau yang besar di
Indonesia.

 1. Pulau Sumatra, Jawa, Bali, Lombok, kepulauan di


provinsi NTT dan NTB
Pulau-pulau tersebut terbentuk. Karena adanya aktivitas vulkanisme di
bawah permukaan bumi, maka hasil yang dapat dirasakan di permukaan
Bumi adalah adanya lava. Lama kelamaan lava tersebut memadat
bertambah besar membentuk sebuah gunung lalu deretan pegunungan lalu
busur pulau. Proses seperti ini kita kenal sebagai Island Arc dalam istilah
geologi.

 2. Pulau Sulawesi
Pulau Sulawesi terbentuk akibat pertemuan lempeng Filipina, Indo-
Australia, Eurasia dan lempeng mikro lain di daerah tersebut.
 3. Pulau Irian Jaya dan Kalimantan
 Keduanya memilki kesamaan proses terbentuknya, mereka terbentuk
dari pecahan super benua pada awal terbentuknya permukaan bumi,
sesuai teori Plate Tectonic yang menyebutkan bahwa dahulu seluruh
daratan di muka bumi ini adalah satu daratan yang maha luas
bernama Pangea lalu terpecah menjadi dua yaitu Godwana (di Selatan)
dan Laurasia (di Utara). Seiring waktu berjalan kedua lempeng besar
tersebut terpecah-pecah kembali menjadi pecahan benua-benua seperti
sekarang ini, Asia, Afrika, Amerika, Australia, dulunya adalah satu pualu
besar. Kalimantan sendiri berada di atas lempeng benua Asia dan Irian
Jaya termasuk di dalam lempeng Australia.

 Pulau-pulau kecil, contonhnya Kep. Seribu dll : Proses terbentuknya


pulau-pulau ini, sangat sederhana dibanding yang lain. Mereka berasal
dari endapan pecahan karang, koral dan binatang laut lainnya. Semakin
lama semakin besar, dan akhirnya terbentuklah sebuah pulau baru.

Anda mungkin juga menyukai