Anda di halaman 1dari 17

sikan Unsur

Manajemen
Dalam
Pelayanan
Kesehatan

Kelompok 11
Nabiilah Shintya
1810713142
Afifah Salsabilla
Pembahasan :

01 Pengawasan, Pengendalian, dan


Penilaian

02 Pencatatan dan
Pelaporan

03
Pendemonstrasian Proses
Pengawasan, Pengendalian,
Penilaian, Pencatatan dan Pelaporan
dalam Pelayanan Kesehatan
Pengawasan, Pengendalian, dan Penilaian
Monitoring
merupakan kegiatan
untuk mengetahui
apakah program yang
dibuat itu berjalan
dengan baik
sebagaiman mestinya
sesuai dengan yang
direncanakan, adakah
hambatan yang
terjadi dan
bagaimana para
pelaksana program
itu mengatasi
hambatan tersebut.
Pengawasan manajemen adalah
Pengawasan, Pengendalian, dan Penilaian
suatu usaha sistematik untuk
menetapkan standar pelaksanaan
dengan tujuan – tujuan Kegiatan-kegiatannya dalam pengawasan yaitu
perencanaan, merancang sistem meliputi :
informasi umpan balik, 1. Membandingkan hasil-hasil pekerjaan
membandingkan kegiatan nyata dengan rencana secara keseluruhan
dengan standar yang telah 2. Menilai hasil pekerjaan sesuai dengan
ditetapkan sebelumnya, standar hasil kerja
menentukan dan mengukur 3. Membuat media pelaksanaan secara tepat
penyimpangan-penyimpangan, 4. Memberitahukan media pengukur pekerjaan
serta mengambil tindakan koreksi 5. Memindahkan data secara terperinci agar
yang diperlukan untuk menjamin dapat terlihat perbandingan dan
bahwa semua sumber daya penyimpangan-penyimpangannya
perusahaan dipergunakan dengan 6. Membuat saran tindakan-tindakan perbaikan
cara paling efektif dan efisien jika dirasa perlu oleh anggota
dalam pencapaian tujuan-tujuan 7. Memberi tahu anggota yang bertanggung
perusahaan jawab terhadap pemberian penjelasan
8. Menyesuaikan pengawasan sesuai dengan
petunjuk hasil pengawasan.
Pengawasan, Pengendalian, dan Penilaian
Meningkatkan
efisiensi

Mengetahui apakah Manfaat Mengetahui


waktu dan sumber Pengawa sebab-sebab
daya lainnya telah terjadinya
mencukupi
san
penyimpangan
kebutuhan dan .
telah digunakan
secara benar. Mengetahui
Mengetahui staf penyimpangan
yang dapat pengetahuan dan
diberikan reward kemampuan pada
dan punishment. staff
Menurut T. Hani Handoko bahwa proses
pengawasan memiliki lima tahapan

3. Pengukuran 4. Pembandingan
2. Penentuan pelaksanaan kegiatan
pengukuran pelaksanaan
kegiatan dengan standar dan
pelaksanaan penganalisaan
nyata
kegiatan penyimpangan-
penyimpangan

5.
Pengambilan
1. Penetapan Proses tindakan
standar koreksi, bila
Tahapan
pelaksanaan diperlukan
Pengawas
an
Pencatatan dan
Pelaporan
Pencatatan dan
pelaporan
adalah indikator
keberhasilan
suatu kegiatan.
Tanpa ada
pencatatan dan
pelaporan,
kegiatan atau
program apapun
yang
dilaksanakan
tidak akan
terlihat
wujudnya.
Pencatatan (recording) dan
Pencatatan dan Pelaporan
pelaporan (reporting)
berpedoman kepada sistem
pencatatan dan pelaporan
terpadu puskesmas (SP2TP).
Tujuan Pencatatan :
Pengertian dasar dari SP2TP
* Tujuan Umum  Sistem Pencatatan dan
menurut depkes RI (1992) Pelaporan Terpadu Puskesmas (SP2TP)
adalah sistem pencatatan dan bertujuan agar semua hasil kegiatan
pelaporan terpadu puskesmas puskesmas (di dalam dan di luar gedung)
adalah kegiatan pencatatan dan dapat dicatat serta dilaporkan ke jenjang
pelaporan data umum, sarana, selanjutnya sesuai dengan kebutuhan secara
tenaga dan upaya pelayanan benar, berkala, dan teratur, guna menunjang
pengelolaan upaya kesehatan masyarakat.
kesehatan di puskesmas
* Tujuan Khusus :
termasuk puskesmas pembantu, a. Tercatatnya semua data hasil kegiatan
yang ditetapkan melalui surat puskesmas sesuai kebutuhan secara
keputusan Menteri Kesehatan RI benar,berkelanjutan, dan teratur.
No.63/Menkes/SK/II/1981. b. Terlaporkannya data ke jenjang administrasi
berikutnya sesuai kebutuhan dengan
menggunakan format yang telah ditetapkan
secara benar, berkelanjutan, dan teratur. 
Pencatatan dan Pelaporan

Memudahkan dalam Manfaat Memudahkan


mengelola informasi Pencatat dalam
kegiatan di tingkat memperoleh data
pusat, provinsi, dan
an
untuk
Kabu/kota perencanaan
dalam rangka  
pengembangan
Memudahkan Memudahkan
tenaga kesehatan
dalam melakukan dalam
pembinaan tenaga melakukan
kesehatan evaluasi hasil
Pencatatan dan Pelaporan

Umum
dan Ketenag
demogr aan
afi
RUANG LINGKUP PENCATATAN
DAN PELAPORAN
Kegiatan
pokok yang
Saran
dilakukan di
a fisik
dalam dan di
luar Gedung
“Semua kegiatan pokok baik didalam
maupun diluar gedung puskesmas,
puskesmas pembantu, dan bidan di desa
harus dicatat. Untuk memudahkan dapat
menggunakan formulir standar yang telah
ditetapkan dalam SP2TP”
Pendemonstrasian Proses Pengawasan, Pengendalian,
Penilaian, Pencatatan dan Pelaporan dalam Pelayanan
Kesehatan
DIREKTUR
* Pengawasan dan
SUB BAGIAN PROGRAM
Pengendalian : BAGIAN TATA USAHA * Pengawasan dan
- Melakukan pengawasan dan * Pengawasan dan Pengendalian :
pengendalian terhadap seluruh Pengendalian : - Menyeleksi pelaksanaan tugas
unsur pelaksanaan dilingkungan Menyelenggarakan urusan
bawahan agar hasil yang dicapai
RSUD. penyusunan program dan
sesuai dengan sasaran yang
- Memberikan penghargaan atas hubungan masyarakat,
telah ditetapkan
prestasi karyawan dan sebaliknya umum, perlengkapan, tata
- Menilai prestasi kerja bawahan
memberikan sanksi atas usaha, logistic, dan
sebagai bahan pembinaan dan
pelanggaran sesuai dengan kepegawaian serta keuangan
RSUD. pengembangan karier
ketentuan yang berlaku.
* Pencatatan dan Pelaporan : * Pencatatan dan Pelaporan :
* Pencatatan dan Pelaporan :
Mengkoordinasikan laporan Mengumpulkan dan mengolah
Melaksanakan evaluasi dan
tahunan RSUD. data dibidang perencanaan
melaporkan seluruh kegiatan
program
dilingkungan RSUD
Pendemonstrasian Proses Pengawasan, Pengendalian,
Penilaian, Pencatatan dan Pelaporan dalam Pelayanan
Kesehatan
SUB BAGIAN KEUANGAN
SUB BAGIAN UMUM * Pengawasan dan Pengendalian :
* Pengawasan dan Pengendalian : - Menyeleksi pelaksanaan tugas bawahan agar
- Mengatur dan mengevaluasi hasil yang dicapai sesuai dengan sasaran yang
pelaksanaan kerumahtanggaan RSUD telah ditetapkan
- Memberikan saran dan pertimbangan - Menilai prestasi kerja bawahan sebagai bahan
teknis kepada atasan pembinaan dan pengembangan karier
- Menilai prestasi kerja bawahan sebagai - Pemantauan dan evaluasi pelaksanaan
pertimbangan dalam pengembangan anggaran rutin/pembangunan berdasarkan
karier data dan informasi keuangan dilingkungan
* Pencatatan dan Pelaporan : RSUD
- Menerima naskah/surat RSUD yang * Pencatatan dan Pelaporan :
masuk, mencatat, mendistribusikan - Menyusun laporan pelaksanaan anggaran
kebidang-bidang rutin dan pembangunan berdasarkan data dan
- Menyimpan data/arsip naskah RSUD informasi sebagai pertanggung jawaban
- Mengkoordinasikan dan sinkronisasi laporan
keuangan dari sumber dana APBD, BLUD, dan
sumber dana lainnya di RSUD.
Pendemonstrasian Proses Pengawasan, Pengendalian,
Penilaian, Pencatatan dan Pelaporan dalam Pelayanan
Kesehatan
BIDANG KEPERAWATAN
* Pengawasan dan SUB BIDANG PELAYANAN
Pengendalian : KEPERAWATAN
BAGIAN PELAYANAN
Mengendalikan pelaksanaan * Pengawasan dan
* Pengawasan dan
kebijakan tata tertib dan Pengendalian :
Pengendalian :
peraturan pelayanan keperawatan Mengawasi kegiatan tenaga
Melakukan pengawasan,
yang berlaku, pendayagunaan keperawatan diseluruh unit
pengendalian, penilaian
tenaga dan peralatan pelayanan keperawatan
terhadap pendayagunaan
keperawatan secara berkala ke terhadap pelayanan * Pencatatan dan Pelaporan :
ruang keperawatan agar tujuan Memberikan saran dan masukan
kemedikan
asuhan keperawatan yang ingin * Pencatatan dan Pelaporan : sebagai bahan pertimbangan
dicapai tetap terjamin. Mengevaluasi dan pada atasan dan mewakili tugas
* Pencatatan dan Pelaporan : melaporkan tugas dan wewenang Kepala Bidang
Membuat laporan secara berkala pelayanan kemedikan Keperawatan dan persetujuan
tentang pelaksanaan kegiatan Direktur sesuai dengan
pelayanan keperawatan yang kebutuhan
telah dilakukan untuk
disampaikan.
Pendemonstrasian Proses Pengawasan, Pengendalian,
Penilaian, Pencatatan dan Pelaporan dalam Pelayanan
Kesehatan
SUB BAGIAN UMUM SUMBER DAYA MANUSIA
DAN LOGISTIK KEPERAWATAN SUB BIDANG ADMINISTRASI PELAYANAN
* Pengawasan dan Pengendalian : TERPADU RUMAH SAKIT
- Melakukan pengawasan pengendalian dan * Pengawasan dan Pengendalian :
penilaian pendayagunaan dan pemeliharaan Menyelenggarakan pengawasan, evaluasi dan
peralatan keperawatan pengendalian mutu pada sub bidang
- Melaksanakan pengawasan dan pengendalian administrasi pelayanan terpadu rumah sakit
sistem inventarisasi peralatan perawatan untuk * Pencatatan dan Pelaporan :
mencegah terjadinya kehilangan alat - Melaksanakan entri data kelengkapan rekam
- Melakukan pengawasan, pengendalian, medis yang dibutuhkan dalam rangka pengajuan
penilaian terhadap pendayagunaan terhadap klaim kepda pihak penjamin pembiayaan
profesi tenaga keperawatan pelayanan
* Pencatatan dan Pelaporan : - Melaksanakan pengumpulan data,
Melakukan penilaian mutu terapan etika serta penghitungan dan pembagian jasa pelayanan
kemampuan profesi tenaga keperawatan serta - Melakukan evaluasi formulir rekam medis
memberikan pembinaan pengembangan profesi
tenaga keperawatan.
Pendemonstrasian Proses Pengawasan, Pengendalian,
Penilaian, Pencatatan dan Pelaporan dalam Pelayanan
Kesehatan
SUB BIDANG PENUNJANG
MEDIK SUB BIDANG PELAYANAN
SUB BIDANG PELAYANAN MEDIK * Pengawasan dan KEPERAWATAN
* Pengawasan dan Pengendalian : * Pengawasan dan
Pengendalian : Mengkoordinasikan pemantauan Pengendalian :
Mengkoordinasikan pemantauan mobilisasi dan distribusi - Mengkoordinasikan
mobilisasi dan distribusi peralatan penunjang medik pemantauan dan penilaian
peralatan medik Memantau dan mengevaluasi mutu pelayanan rekam medis
* Pencatatan dan Pelaporan : kegiatan pelayanan penunjang - Menyelenggarakan kegiatan
- Mengkoordinasikan penyusunan medik pengawasan dan
prosedur tetap standar pelayanan * Pencatatan dan Pelaporan : pengendalian atas
medik - Mengkoordinasikan penyusunan perencanaan kebutuhan
- Mengkoordinasikan penyusunan prosedur tetap standar pelayanan rekam medis
prosedur tetap tentang penunjang medik * Pencatatan dan Pelaporan :
pendayagunaan sarana/peralatan - Mengkoordinasikan penyusunan Melaksanakan evaluasi dan
medik prosedur tetap pendayagunaan menyusun laporan hasil
sarana/peralatan penunjang pelaksananaan kegiatan sub
medik bidang rekam medis
THANKS!
any question
?

Anda mungkin juga menyukai