Anda di halaman 1dari 13

BAB 15

AUDIT INVESTIGATIF DAN ANALISIS


PENGHITUNGAN KERUGIAN KEUANGAN
NEGARA
AUDIT INVESTIGATIF

Definisi Tujuan
Suatu bentuk audit
atau pemeriksaan
yang bertujuan untuk
mengidentifikasi dan
mengungkap untuk mengidentifikasi
kecurangan atau dan mengungkap
kejahatan dengan kecurangan atau
menggunakan kejahatan,
pendekatan,
prosedur dan teknik-
teknik yang
umumnya digunakan
dalam suatu
penyelidikan atau
penyidikan terhadap
suatu kejahatan
Pendekatan Audit Investigasi
Audit investigatif dikatakan
bersifat reaktif apabila auditor
melaksanakan audit setelah
• REAKTIF
menerima atau mendapatkan
informasi dari pihak lain
mengenai kemungkinan
adanya tindak kecurangan dan
kejahatan.

audit investigatif dikatakan


bersifat proaktif apabila auditor
secara aktif mengumpulkan
informasi dan menganalisis
• PROAKTIF
informasi tersebut untuk
menemukan kemungkinan
adanya tindak kecurangan dan
kejahatan sebelum
melaksanakan audit
investigatif. 
Mekanisme dalam melakukan Audit Investigasi

Mengumpulkan data dan informasi serta


menganalisis adanya indikasi korupsi

Mengembangkan hipotesis kejahatan dan


merencanakan audit
Melaksanakan audit untuk
mengumpulkan bukti-bukti yang
mendukung hipotesis

Penyusunan Laporan Hasil Audit


ketentuan penyusunan laporan audit investigatif
sebagai berikut:
• Akurat dalam arti bahwa seluruh materi laporan misalnya menyangkut kecurangan atau
kejahatan yang terjadi serta informasi penting lainnya, termasuk penyebutan nama, tempat
1 atau tanggal adalah benar sesuai dengan bukti-bukti yang sudah dikumpulkan

• Jelas dalam arti bahwa laporan harus disampaikan secara sistematik dan setiap informasi
yang disampaikan mempunyai hubungan yang logis.
2

• Berimbang dalam arti bahwa laporan tidak mengandung bias atau prasangka dari auditor
yang menyusun laporan atau pihak-pihak lain yang dapat mempengaruhi auditor. 
3

• Relevan dalam arti bahwa laporan hanya mengungkap informasi yang berkaitan langsung
dengan kecurangan atau kejahatan yang terjadi
4

• Tepat waktu dalam arti bahwa laporan harus disusun segera setelah pekerjaan lapangan
selesai dilaksanakan dan segera disampaikan kepada pihak-pihak yang berkepentingan.
5
TAHAP TAHAP AUDIT INVESTIGATIF’
Pra perencanaan Audit
Investigatif

Perencanaan Audit investigatif

Pelaksanaan Audit Investigatif

Pelaporan Hasil Audit Investigatif


KERUGIAN NEGARA
Kerugian Negara/Daerah adalah kekurangan  uang, surat
berharga, dan barang yang nyata dan pasti jumlahnya
sebagai akibat  perbuatan melawan hukum baik sengaja
maupun lalai.
ANALISIS KERUGIAN NEGARA

1 2 3
• Menghitung • Menghitung • Melakukan
dana/anggaran nilai realisasi penghitungan
yang telah fisik Kegiatan kerugian
dicairkan dari pada Tahun keuangan
Kas Daerah Anggaran negara/daerah
Tahun tersebut;
Anggaran
tertentu;
Theodorus M. Tuanakota merumuskan  setidaknya ada  5
konsep atau metode penghitungan kerugian negara, antara lain :

• Kerugian Keseluruhan (total loss) dengan beberapa


penyesuaian
• Selisih antara harga kontrak dengan harga pokok
pembelian atau harga pokok produksi
• Selisih antara harga kontrak dengan harga atau nilai
pembanding tertentu
• Penerimaan yang menjadi hak negara tapi tidak
disetorkan ke kas negara
• pengeluaran yang tidak sesuai dengan anggaran,
digunakan untuk kepentingan pribadi atau pihak-pihak
tertentu.
METODE PERHITUNGAN KERUGIAN NEGARA

Kerugian total

Kerugian total dengan penyesuaian

Kerugian bersih

Harga wajar

Harga Pokok

Oppurtunity cost
Kerugian Total
Dalam metode ini seluruh jumlah jumlah yang dibayarkan
dinyatakan sebagai kerugian keuangan negara

Contoh :

kerugian negara yang timbul akibat adanya penerimaan


negara yang  tidak disetor, kasus ini terjadi pada KBRI di
Malaysia, yaitu adanya penerapan tarip ganda bagi WNI
yang mengurus surat2 di KBRI yang pada akhirnya
diketahui sebagian dari  pendapatan tersebut tidak
disetorkan ke kas negara
Kerugian Total dengan penyesuaian
Dalam metode ini jumlah kerugian negara dihitung dari nilai
uang yang diselewengkan atau  uang yang telah
dibelanjakan ditambah dengan penyesuaian keatas biaya-
biaya yang  masih harus dikeluarkan
Contoh:
adanya kasus pembangunan sebuah jembatan yang
pengerjaannya  tidak sesuai dengan gambar teknis
sehingga menurut penelitian Jembatan tersebut sangat
membahahayakan sehingga harus  dirobohkan, atas kasus
tersebut kerugian negara adalah sejumlah nilai pengadaan
jembatan ditambah dengan biaya pembongkaran dan
pembersihan lokasi
Kerugian dengan perhitungan bersih
• Yaitu metode perhitungan kerugian negara menggunakan
kerugian total dengan penyesuaian kebawah.
• Contoh : Berdasarkan kasus pada kerugian total diatas,
akan tetapi barang yang dibeli tersebut masih mempunyai
nilai dan dapat dijual untuk mengurangi kerugian negara.
Tentunya diperlukan tenaga ahli sesuai bidangnya untuk
menilai barang tersebut  serta biaya-biaya yang
diperlukan dalam rangka penjualan.

Anda mungkin juga menyukai