Anda di halaman 1dari 8

Legal Reasoning, Kenapa Korban

tidak dilibatkan ?

Keterlibatan korban akan mengacaukan sistem


pelayanan public, pelayanan terhadap
korban adalah bagian dari pelayanan public
kalau korban ikut akan ada kepentingan
individu yang masuk.
Sementara bagian dari tugas polisi secara
ekplisit adalah bagian dari layanan public.
Positif (keuntungan) model
ini:
– mengurangi beban korban

– rasionalisasi reaksi terhadap kejahatan


dapat berkurang (Kalau tidak di ditangani oleh negara akan terjadi
kejahatan yang terus menerus)
Negatif (Kerugian) Model ini:
• Tidak bisa empati terhadap penderitaan korban

• Ada alasan tindakan sewenang-wenang yang


mengatasnamakan kepentingan public.
Ad.2. Procedural right model (PRM)

Ciri-cirinya:
• Korban memiliki hak hukum dalam setiap
tahapan proses peradilan.(hak bantuan
hukum dan sebagainya)
• korban dapat terlibat langsung dalam proses
peradilan
• kewajiban polisi +jaksa untuk memperhatikan
mempertimbangkan hak-hak korban dan
pemenuhannya.
Keuntungan (Positip):

• Korban mempunyai kesempatan untuk


tampil
• Korban diberdayakan/ada
pemberdayaan korban / tidak diluar
sistem
• Meminimalisasi penyalahgunaan
wewenang.
Kelemahan (Negatif):

• Mengacaukan SPP
• Memungkinkan korban memperjuangkan
secara emosional krn diberi
kesempatan untuk balas dendam
• Keadilan akan bersifat subyektif
(individual justice)
DAMPAK PERGESERAN KEADILAN RETRIBUTIF
KEPADA KEADILAN RESTORATIF TERHADAP PENYELENGGARAAN
SISTEM PERADILAN PIDANA
Keadilan Retributif Tema Pokok Keadilan Restoratif

1 2 3
Kepada pelanggar dan karena Orientasi Kepada Kepentingan Korban
pelanggarannya keadilan
Melanggar Negara Kejahatan Melanggara Hak Perseorangan
Negara Korban Orang yang dirugikan langsung,
masyarakat, Negara dan
pelanggar sendiri
Mengadili pelanggar dan Sistem Menyelesaikan Konflik antara
menjatuhkan pidana sebagai Peradilan Pelanggar dengan Korbannya
rasionalisasi pembalasan Pidana
Pidana bersifat pembalasan Pemidanaan Pertanggungjawaban Pelanggar
atas pelanggaran hukum terhadap akibat perbuatannya
pidana
Bersifat pasif Korban Bersifat Aktif
dalam sistem
peradilan
Doc Ikamadewi
pidana
Kompleksitas Study Kejahatan

Kejahatan Korban

Penjahat Reaksi Sosial

Anda mungkin juga menyukai