Anda di halaman 1dari 7

PERAN KADER

PEMBANGUNAN MANUSIA
MENDUKUNG SOSIALISASI
PANDEMI COVID-19

MOT eHDW online


PENGANTAR

1. Kader Pembangunan Manusia (KPM) dapat turut berperan dimasa


pandemi COVID-19, yaitu:
a) mensosialisasikan COVID-19
b) menjadi bagian dari Tim Relawan Desa Lawan COVID-19

2. Bagaimana cara kerja KPM dimasa pandemi COVID-19?


a) Kita toton video berikut untuk memberikan gambaran tugas KPM pada
sosialisasi COVID19
VIDIO PERAN KPM MENSOSIALISASIKAN
BAHAYA COVID-19
TUGAS KADER PEMBANGUNAN MANUSIA
PADA KONDISI PANDEMI COVID-19
1. Menjaga kesehatan diri sendiri dan keluarga sendiri
2. Mensosialisasikan informasi ancaman covid-19 dgn menggunakan media pada aplikasi ehdw
3. Berkoordinasi dengan bidan desa dan aparat desa untuk melaporkan hasil identifikasi adanya kelompok rentan
terhadap covid-19
4. Berkoordinasi dengan pemerintah desa, petugas kesehatan, Tim Relawan Desa Lawan Covid-19 untuk beberapa hal:
a) mendata sarana cuci tangan pakai sabun (CTPS)
b) memantau mobilisasi warga,
c) dukungan kepada odp untuk isolasi mandiri,
d) fasilitasi kegiatan Kawasan Rumah Pangan Lestari (KRPL),
e) koordinasi untuk akses layanan kesehatan pada kondisi gawat darurat,

5. Memastikan pelayanan sosial dasar terlaksana dengan aman (posyandu, poskesdes)


6. Berkoordinasi dgn guru PAUD untuk materi PHBS dan stimulasi dini balita
SATU TINDAKAN UNTUK CEGAH STUNTING
DAN COVID-19

Tindakan sehari-hari: PERILAKU


1. CTPS (cuci tangan pakai sabun) HIDUP
2. Jaga jarak (social distance) BERSIH DAN
3. Pakai masker SEHAT
4. Olah raga
5. Istirahat cukup
6. Makan gizi seimbang (isi piringku)
• Setengah porsi karbohidrat
• Seperempat sayuran dan buah GIZI
• Seperempat lauk SEIMBANG
7. Minum cukup UNTUK DAYA
8. Tidak merokok dan minum alkohol TAHAN
TUBUH
PENGGUNAAN APLIKASI EHDW UNTUK
SOSIALISASI ANCAMAN COVID-19
1. Gunakan menu media untuk membuka beberapa informasi dan video tentang bahaya covid-19
2. Bagikan media tersebut kepada warga
3. Setiap melakukan pendataan sasaran atau pemantauan layanan tanyakan juga tentang:
1. Apakah dalam beberapa hari ini melakukan perjalan kedaerah zona merah covid-19
2. Adakah saudara yang baru datang dari daerah zona merah covid
3. Adakah saat ini yang mengalami demam

4. Jika pada langkah 3 ditemukan jawaban “ya” segera laporkan kepada tim relawan desa lawan
covid-19
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai