Anda di halaman 1dari 19

1

Journal Reading

Characteristics of children admitted to


intensive care
with acute bronchiolitis

Marwa Ghazaly & Simon Nadel

Pembimbing : dr. Audrey M.I. Wahani, Sp.A (K)

Oleh : Nicholas H. Prawoto


2

PENDAHULUAN

BRONKHIOLITIS

Infeksi
Saluran
Napas Inflamasi
RSV
Bronkiolus
(usia <2
tahun)
3

PENDAHULUAN
Salah satu penyebab utama rawat inap pada
bayi/anak.

Sekitar 2-6% kasus di Rumah sakit, memerlukan


perawatan intensif di PICU, dan 2 – 3% dan
memerlukan alat bantu pernapasan.
4

PENDAHULUAN

• Penelitian sebelumnya telah mengidentifikasi faktor-


faktor risiko yang terkait rawat inap untuk
bronchiolitis,salah satunya adalah prematuritas, faktor
lingkungan dan adanya faktor komorbiditas

• Belum ada penelitian tentang faktor yang terkait dengan


perawatan pada PICU.
5

TUJUAN

Menginvestigasi faktor yang terkait pada kasus pasien


dengan diagnosis bronchiolitis yang memerlukan
perawatan intensif di PICU selama periode 6 tahun, antara
Januari 2011 - Desember 2016 di St Mary Hospital,
London,UK.
6

METODE

Retrospective
Observational

Pasien dengan Januari 2011


diagnosis Bronkiolitis -Desember 2016
yang memerlukan
perawatan intensif di di St Mary Hospital,
PICU London,UK.
7

Kriteria Inklusi Kriteria eksklusi


• Pasien yang • Pasien dengan
teridentifikasi data yang tidak
dalam database lengkap
medical record
elektronik, pada
penerimaan
pasien PICU
8

Analisis data

• Deskriptif statistik dengan Excel 2007.


• Univariate analysis, Fisher exact test, chi square test dan
multiple logistic regression analysis menggunakan SPSS.
9

Diskusi
• Total 274 pasien
• Anak – anak usia < 1 tahun paling banyak memerlukan perawatan
picu
• Paling banyak < 2 bulan (RSV positif)
• RSV positif 60 % penyebab utama
• Bronkhiolitis dengan RSV memerlukan waktu perawatan lebih lama
• Prematuritas
• Tidak semua mendapat Profilaksis dan Vaksin RSV
10

Hasil
11

Faktor komorbiditas
12

Hasil pemeriksaan Mikrobiologi


13

Memerlukan Bantuan Napas


14

KESIMPULAN

• Bronkiolitis termasuk salah satu penyebab utama pasien


memerlukan perawatan intensif di PICU
• Banyak pasien dengan bronkiolitis yang tidak diketahui
faktor resiko penyerta dan belum mendapat profilaksis
15

Critical Appraisal
ICON ICON

POPULATION INTERVENTION
Pasien Bronkiolitis yang
Review database medical record
memerlukan perawatan intensif
di PICU .
Januari 2011 - Desember 2016 di
P I pada pasien bronchiolitis dengan
RSV

St Mary Hospital, London,UK.

Pengambilan data medical Dapat mengetahui faktor resiko


record pada pasien pasien dengan bronkiolitis yang

bronchiolitis non RSV C O berguna untuk tatalaksana dan


pencegahan/profilaksis

COMPARISON
ICON
OUTCOMEICON
16

VA L I D I T Y
Apakah awal penelitian didefinisikan dengan jelas dan taat asas, Ya
misalnya saat diagnosa ditegakkan?

Apakah follow up dilakukan secara memadai? Ya


Apakah outcome dinilai dengan kriteria obyektif, bila mungkin Ya
tersamar?
Apakah diidentifikasi kelompok dengan prognosis yang Ya
berbeda?
Apakah hasil sudah divalidasi pada kelompok subyek yang lain? Ya

Valid
17

IMPORTANCY
Berapa tepatkah estimasi terjadinya outcome yang diteliti ?

Importance
18

APPLICABILITY

Apakah pasien kita mirip dengan subyek penelitian? Ya

Apakah kesimpulan kita tentang hasil studi berguna bagi pasien Ya


dalam tata laksana secara keseluruhan?

Applicable
19

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai