Anda di halaman 1dari 9

* ETIKA DALAM

BERGAUL

KELOMPOK:
MELLA DWIYULIANI (2017007092)
NM. GUSTYA PUTRI (2017007098)
NUR CAHAYA KAMSIA (2017007109)
* ETIKA DALAM PERGAULAN

PENGERTIAN ETIKA PERGAULAN

Pergaulan adalah interaksi antarindividu dalam


mengenal lingkungan sosialnya, bisa bersifat luas yakni
pergaulan dengan banyak orang atau sering bergaul
dengan orang lain.
Pergaulan yang sehat adalah pergaulan yang mengarah
kepada pembentukan kepribadian yang sesuai dengan nilai
dan norma sosial, kesusilaan dan kesopanan yang berlaku.
Etika pergaulan adalah sopan santun atau tata krama
dalam pergaulan yang sesuai dengan situasi dan keadaan
serta tidak melanggar norma-norma yang berlaku baik
norma agama, kesopanan, adat, hukum dan lain-lain.
Dalam etika pergaulan antar manusia perlu
diperhatikan hal-hal sebagai berikut:
1. Siapa yang dihadapi (teman, guru, orang tua)
2. Dimana pergaulan itu berlangsung
3. Bagaimana cara bersikap
* BERSIKAP DALAM PERGAULAN

• Perhatian terhadap orang lain.


• Menghormati orang yang lebih tua atau yang dituakan, teman
sebaya harus dihargai dan yang lebih muda harus kita sayangi.
• Mengetuk pintu jika akan memasuki suatu ruangan.
• Memberi salam jika berjumpa seseorang.
• Mohon maaf jika melakukan kesalahan.
• Melakukan perintah dengan wajah cerah.
• Dapat menempatkan diri.
• Sanggup menyesuaikan diri dengan lingkungan.
• Rendah hati dan tidak ingin menang sendiri.
• Siap memberi bantuan sesuai dengan batas kemampuan.
• Mengucapkan terima kasih jika menerima bantuan dari orang lain.
• Tidak membeda-bedakan sesama dalam pergaulan.
JENIS-JENIS PERGAULAN

*Faktor umur
Faktor umur menentukan bentuk hubungan sosialisasi pelaku. Usia
anak-anak berbeda dengan usia remasa, usia dewasa, usia orang tua,
usia lanjut dan sebaginya. Dapat dikatakan baik, apabila bentuk
pergaulan itu dilakukan oleh dan untuk umur sebaya. 
*Faktor pekerjaan
Faktor pekerjaan berpengaruh juga terhadap bentuk pergaulan.
Perilaku pergaulan antara orang-orang kantor akan berbeda dengan
orang-orang di lapangan, pekerja pabrik, pekerja bangunan, pekerja di
terminal dan sebagainya.
*Faktor keterikatan
Faktor keterikatan, misalnya pelaku organisasi sosial, organisasi
partai politik, peserta didik tentu cara bergaulnya juga akan berbeda.
*Faktor lingkungan
Pergaulan dalam lingkungan masyarakat yang macam pendidikan,
kegiatan, status sosialnya sangat berbeda-beda, dan heterogen
memerlukan penyesuaian yang sangat ekstra hati-hati.
ETIKA DALAM PERGAULAN

* Etika Pergaulan dalam Berbicara


* Etika Pergaulan dalam Berkenalan
* Etika Pergaulan dalam Menelepon
* Etika Pergaulan dalam Menyapa
* Etika Pergaulan dalam Bertamu
* Etika Pergaulan dalam Berpakaian
DAMPAK DARI PERGAULAN
POSITIF
* Lebihmengenal nilai-nilai dan norma-norma sosial yang
berlaku sehingga mampu membedakan mana yang pantas
dan mana yang tidak dalam melakukan sesuatu.
* Lebih mengenal kepribadian masing-masing orang sekaligus
menyadari bahwa manusia memiliki keunikan yang masing-
masing perlu dihargai.
* Mampu menyesuaikan diri dalam berinteraksi dengan
banyak orang sehingga mampu meningkatkan rasa percaya
diri.
* Mampu membentuk kepribadian yang baik yang bisa
diterima di berbagai lapisan sehingga bisa tumbuh dan
berkembang menjadi sosok individu yang pantas diteladani.
NEGATIF

* Hilangnya
semangat belajar dan cenderung malas serta
menyukai hal-hal yang melanggar norma sosial.
* Suramnya masa depan akibat terjerumus dalam dunia
kelam, misal: kecanduan narkoba, terlibat dalam tindak
kriminal dan sebagainya.
* Dijauhi masyarakat sekitar akibat dari pola perilaku
yang tidak sesuai dengan nilai dan norma sosial yang
berlaku.
* Tumbuh menjadi sosok individu dengan kepribadian yang
menyimpang
UPAYA UNTUK MEWUJUDKAN POLA PERGAULAN YANG
SEHAT

* Jadilah Humas untuk Diri Sendiri


* Bidik Sasaran yang Tepat.
* Berbagi Hal yang Menyenangkan
* Bersosialisasi
* Biarkan Mereka Bicara
* Buang Sikap Angkuh
* Buat Mereka Merasa Penting
* Bergabunglah dalam Berbagai Kegiatan 

Anda mungkin juga menyukai