Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
aguspurnomosite.blogspot.com
aguspurnomosite.blogspot.com
3
KLASIFIKASI MATERI
4
KLASIFIKASI MATERI
Zat tunggal = materi yang memiliki
susunan partikel yang tidak mudah
dirubah dan memiliki komposisi yang
tetap.
Zat tunggal dapat diklasifikasikan
sebagai unsur dan senyawa.
unsur = zat yang tidak dapat
diuraikan menjadi zat lain yang lebih
sederhana.
5
KLASIFIKASI MATERI
8
Nama Unsur
Nama unsur yang kita kenal dalam bahasa
Indonesia belum tentu sama dengan nama unsur
baku yang ditetapkan oleh International Union
of Pure and applied Chemistry (IUPAC) yang
kita kenal, misal tembaga nama kimia yang
menurut IUPAC adalah Cuprum, demikian juga
emas adalah aurum.
9
Nama Unsur
Ilmuan yang berjasa didalam bidang kimia
juga digunakan seperti: einstenium
(Einstein), curium (Marie dan P Curie),
fermium (Enrico Fermi), nobelium (Alfred
Nobel).
10
Nama Unsur
unsur dengan nomor 104 keatas
mempergunakan akar kata dari bilangan.
nil = 0, un = 1, bi = 2, tri = 3 quad =4,
pent = 5, hex = 6, sept = 7, okt = 8 dan
enn = 9.
11
ATURAN PENAMAAN UNSUR
12
ATURAN LAMBANG UNSUR
Pelambangan unsur
menggunakan dua huruf dari nama
unsur tersebut
14
Lambang Unsur
Pencetus ide lambang unsur adalah Jons
Jacob Berzelius pada tahun 1813. Dia
mengusulkan pemberian lambang kepada
setiap unsur dengan huruf. Pemilihan
lambang unsur diambil dari huruf pertama
(huruf besar atau kapital). Oksigen
dengan huruf O (kapital), carbon
dengan C (kapital) dan nitrogen
dengan huruf N (kapital)
15
Lambang Unsur
Nama unsur yang diawali dengan huruf
yang sama misalnya hidrogen dengan
hidrargirum, penamaan unsur dilambangkan
dengan menggunakan lebih dari satu huruf.
18
JENIS UNSUR
19
UNSUR BUKAN LOGAM
Unsur bukan logam
umumnya di alam terdapat
dalam wujud padat atau
gas,
unsur ini tidak dapat
menghantarkan arus listrik
dan juga panas (isolator),
dalam wujud padat tidak
dapat ditempa dan juga
tidak mengkilat.
20
21
Senyawa
Zat tunggal berupa senyawa
didefinisikan sebagai zat yang
dibentuk dari berbagai jenis unsur yang
saling terikat secara kimia dan memiliki
komposisi yang tetap.
23
Pengelompokan Senyawa
26
Senyawa Anorganik
Senyawa Anorganik adalah senyawa-
senyawa yang tidak disusun dari atom
karbon,
contoh senyawa ini seperti garam dapur
(NaCl), alumunium hidroksida yang dijumpai
pada obat mag, (Al(OH)3).
Contoh lain oksigen dengan lambang O 2 dan
CO2. Asam juga merupakan salah satu
senyawa anorganik yang mudah kita kenal
misalnya asam nitrat (HNO3), asam klorida
27
Senyawa Oksida
28
Senyawa Oksida
Nama Lambang Logam
Pembentuk
29
Senyawa Oksida
Senyawa oksida dibentuk oleh atom
oksigen dengan atom lainnya.
atom oksigen sebagai penciri senyawa
oksida.
dibedakan menjadi dua macam, yaitu
senyawa oksida logam dan oksida
bukan logam
Senyawa oksida logam dapat larut
dalam air membentuk larutan basa.
Senyawa Oksida Bukan Logam
Senyawa oksida bukan logam dibentuk
dari unsur bukan logam dengan
oksigen, misalnya antara unsur
nitrogen dengan oksigen.
Karbon CO 1 Oksigen
monoksida CO2 2 Oksigen
Karbon dioksida P O 2 fosfor 5
2 5
Difosfor penta oksigen
oksida
Senyawa
Senyawa asam, = senyawa yang
masam, dapat menghantarkan kan arus
listrik, dalam bentuk cair terionisasi dan
menghasilkan ion hidrogen (H+ ) dan ion
sisa asam terdapat tiga jenis asam:
1. dibentuk oleh unsur H, unsur bukan
logam dan unsur O
2. dibentuk oleh unsur H dengan unsur
halogen lebih dikenal dengan asam
halida
3. yang ketiga asam pada senyawa
organik yang disebut dengan karboksilat
Senyawa
Nama Asam Lambang Unsur
Pembentuk
Asam Fosfat H3PO4 3 Unsur H
1 Unsur P
4 Unsur O
Asam Nitrat HNO3 1 Unsur H
1 Unsur N
3 Unsur O
Asam Sulfat H2SO4 2 Unsur H
1 Unsur S
4 Unsur O
Senyawa
Nama Asam Lambang Unsur
Halogen
39
MOLEKUL SENYAWA DAN
MOLEKUL UNSUR
41
MOLEKUL SENYAWA DAN
MOLEKUL UNSUR
molekul semacam ini ditemui pada
senyawa heteroatomik, seperti H2O,
dan P2O5, N2O3.
42
Komposisi Senyawa
komposisi senyawa harus tetap dan
tepat.
43
Komposisi Senyawa
Kesimpulan bahwa perbandingan
massa unsur-unsur dalam suatu
senyawa adalah tetap.
1 1 gr 8 gr 9 gr -
2 1 gr 16 gr 9 gr 8 gr O2
3 2 gr 8 gr 9 gr 1 gr H2
4 2 gr 16 gr 18 gr
45
Rumus Kimia
Rumus Kimia
Rumus kimia memberikan
informasi jenis unsur dan jumlah
atau perbandingan atom-atom
unsur penyusun zat.
52
CAMPURAN HOMOGEN
Campuran homogen = campuran
serbasama yang materi-materi enyusunnya
berinteraksi, namun tidak membentuk zat
baru.
Matur Nuwun
aguspurnomosite.blogspot.com