Anda di halaman 1dari 6

PROSES PENGAMBILAN KEPUTUSAN ETIK

(OTONOMI TERHADAP PASIEN)


KELOMPOK 2
SEVA IKHSAN PAMBUDI
APA ITU OTONOMI ?

• Otonomi sendiri memiliki arti KEBEBASAN.Jadi Otonomi terhadap pasien adalah


suatu hak atau kebebasan pasien atas pengambilan keputusannya sendiri untuk
memilih tindakan medis.
TUJUAN DI LAKUKANNYA OTONOMI
TERHADAP PASIEN ITU APA SIH ?
• Tujuannya ialah:
• 1.Untuk menjalin kenyamanan dan keamanan pasien
• 2.Untuk menjalin kepercayaan antara anggota medis dengan pasien
• 3.Untuk membantu lancarnya suatu tindakan medis yang akan
• dilakukan terhadap pasien
PRINSIP OTONOMI INI TIMBUL KARENA:

1. Timbulnya keyakinan dalam diri pasien secara logis untuk mengahasilkan


keputusannya sendiri
2. Suatu bentuk respek seseorang sebagai persetujuan tanpa adanya paksaan secara
rasional
OTONOMI PASIEN DIPENGARUHI OLEH
BEBERAPA FAKTOR

• Agama atau keyakinan


• Kebudayaan atau adat istiadat
• Lingkungan
• Sosial dan Ekonomi
CONTOH

• pada pagi hari tepatnya hari rabu di sebuah rumah sakit, seorang perawat masuk ke
ruangan13. Tepatnya diruangan pasien, untuk melakukan tindakan keperawatan kepadanya.
Akan tetapi sangat disayangkan tindakan yang dilakukan sangat-sangat melanggar aturan.
Dimana perawat memberikan obat tanpa konfirmasi dokter yang berhak menentukan resep
obat yang akan diberikan. Akhirnya dengan tindakan yang dilakukannya, orang tua pasien
menjadi bingung dan terheran-heran terhadap tindakan yang dilakukan perawat tersebut.
Kemudian orang tua pasien memberitahukan hal ini kepada kepala ruangan di rumah sakit
tersebut. Dan akhirnya kepala ruangan memanggil perawat tersebut, dan pada akhirnya
pasien langsung ditangani oleh dokter. Akhirnya perawat pun mendapatkan sangsi atas
tindakan yang dilakukannya tanpa memikirkan akibat yang akan diterimanya.

Anda mungkin juga menyukai