Anda di halaman 1dari 16

BLUETOOTH ?

 Bluetooth adalah spesifikasi industri


yang digunakan untuk melayani
kebutuhan Wireless Personal Area
Network (WPAN)
 Pertama kali dikembangkan oleh
Ericsson
 Nama Bluetooth diambil dari nama
seorang raja bangsa Denmark Harald
Blåtand (dalam bahasa Inggris
menjadi Harold Bluetooth Gormson)
Gormson = Son of Gorm
HARALD BLÅTAND GORMSON
 Raja bangsa Denmark
 Bergigi hitam, namun merasa giginya biru.
Karena tidak dapat membedakan warna biru
atau hitam, ia tetap menggunakan nama
Blatand (Bluetooth)
 Berhasil mempersatukan kerajaan Denmark,
Norwegia dan Swedia
 Nama Bluetooth digunakan untuk menunjukkan
bahwa teknologi ini memudahkan komunikasi
antara beberapa peralatan yang telah
mempunyai standar masing-masing
 Simbol bluetooth diambil dari simbol namanya H
dan B dalam aksara Denmark
BLUETOOTH SIG Inc.
 Bluetooth Special Interest Group Incorporated
(Bluetooth SIG Inc.) secara formal didirikan pada
20 Mei 1999 oleh 5 perusahaan : Sony Ericsson,
IBM, Intel, Nokia dan Toshiba

 Pada akhir tahun 1999 ikut bergabung perusahaan


: 3COM Corp., Lucent Technologies, Microsoft Corp.
dan Motorola Inc.

 Saat ini sudah bergabung 2000-an anggota.

 Website
• http://www.bluetooth.com
• http://www.bluetooth.org
digunakan di mana ?
 Bluetooth adalah teknologi WPAN (Wireless
Personal Area Network) yang berlawanan dengan
WLAN (Wireless Local Area Network)

 Bluetooth digunakan untuk melakukan komunikasi


wireless secara ad hoc (temporary) antara suatu
perangkat digital seorang user dengan perangkat
digital lain yang berada pada radius 10, 20 atau
100 meter.

 Beberapa perangkat yang telah dilengkapi


bluetooth adalah PC, Laptop, Handphone, PDA
serta masing-masing asesorisnya.
Perbandingan antara OSI Layer
dan Bluetooth Stack Protocol
Konfigurasi Jaringan BLUETOOTH
 Terdiri dari satu master dan minimal satu
slave
 Satu master dan maksimal 7 slave aktif
membentuk satu piconet
 Piconet-piconet dapat membentuk sebuah
scatternet di mana master salah satu
piconet juga berperan sebagai slave dari
master di piconet lain.
JENIS KONEKSI BLUETOOTH

PICONET

SCATTERNET
Mekanisme Keanggotaan dalam
Piconet (1)
 Dalam sebuah piconet, sebuah transceiver
Bluetooth yang pertama kali aktif akan menjadi
master
 Transceiver yang diaktifkan pada waktu
berikutnya harus mendaftarkan dirinya
sehingga dapat menjadi slave.
 Saat menjadi slave, transceiver tersebut
mengeluarkan AMA (Active Member Address)
agar dapat dicatat oleh transceiver lain
 Dalam sebuah piconet jumlah AMA maksimal
adalah 7
Mekanisme Keanggotaan dalam
Piconet (2)
 AMA dapat melakukan transfer data
antara satu dengan yang lain.
 Transceiver Bluetooth lain yang baru
mendaftar akan tercatat sebagai PMA
(Passive/Parked Member Address)
 Jumlah PMA maksimal dalam sebuah
piconet adalah 255-7 = 248
 PMA tidak dapat melakukan transfer data
sebelum berubah status menjadi AMA
Mekanisme Keanggotaan dalam
Piconet (3)
 Walaupun tidak dapat mentransfer data,
PMA harus terus memonitor sinyal-sinyal
yang dikeluarkan oleh master
 PMA dapat berubah status menjadi AMA
jika sudah siap mentransfer data dan
ada alamat AMA kosong.
 Alamat AMA kosong muncul karena
transceiver yang bersangkutan tidak
ingin mentransfer data lagi, statusnya
menjadi PMA atau keluar dari piconet
(jika dipadamkan)
FREQUENCY HOPING dalam
PICONET Bluetooth
 Selama melakukan koneksi, transceiver Bluetooth
melakukan aktifitas yang bernama frequency hoping
 Frequency Hoping adalah perpindahan/lompatan dari
satu frekuensi ke frekuensi lain dalam suatu pola
pseudo random
 Untuk dapat membentuk sebuah piconet, transceiver
harus mempunyai pola dan fasa hoping yang sama
 Transceiver master selalu memancarkan sebuah pola
hoping yang juga merupakan global ID.
 Pola ini akan diikuti oleh transceiver Bluetooth lain
yang berminat untuk menjadi AMA atau PMA dari
piconetnya
 Dengan pola hoping yang berbeda-beda, dalam
sebuah area dapat terbentuk banyak piconet
FREKUENSI RADIO BLUETOOTH
 Frekuensi dasar yang digunakan
adalah 2,4 MHz yang disediakan
untuk ISM (Industrial, Science and
Medical) Band
 Bluetooth SIG menggunakan band

2,402 GHz hingga 2,480 GHz


 Bandwidth tersebut dibagi menjadi

79 buah bandwidth 1 MHz yang


memungkinkan banyak pola hoping
ISM BAND & Bluetooth
 ISM Band adalah band frekuensi yang menurut
ketentuan international tidak memerlukan lisensi.
Salah satu frekuensi yang digunakan adalah 2,4 MHz
 Di USA, Eropa dan sebagian besar negara berada pada
frekuensi
2.400 MHz – 2.483,5 MHz
 Di Perancis berada pada frekuensi
2.446,5 MHz – 2.483,5 MHz
 Di Spanyol berada pada frekuensi
2.445 MHz – 2.475 MHz
 Bluetooth ISG menetapkan pada frekuensi
2,402 GHz - 2,480 GHz
KELAS DAYA PANCAR BLUETOOTH
 Dibagi menjadi 3 kelas
 Pada kondisi Line of Sight
(LOS) daya pancar 1 mW
mempunyai radius sekitar
10m
 Pada kondisi LOS, daya pancar
2,5 mW mempunyai radius
sekitar 20 m
 Daya pancar 100 mW
mempunyai radius sekitar
100m
 Daya dalam dBm
…. dBm =
10 log ( … mW / 1 mW)
THANK YOU
FOR YOUR ATTENTION

Anda mungkin juga menyukai