Anda di halaman 1dari 14

KISI KISI USBN 2020

GEOGRAFI

SMA ISLAM AL AZHAR 8


INDIKATOR SOAL
• Disajikan pernyataan mengenai fenomena
geosfer, peserta didik dapat menentukan
konsep geografi yang sesuai dengan
fenomena yang disajikan.
• Disajikan beberapa fenomena geosfer,
peserta didik dapat menentukan
fenomena yang menggambarkan prinsip
geografi.
• Disajikan beberapa kasus fenomena
geosfer, peserta didik dapat menentukan
fenomena yang dapat di analisis dengan
menggunakan pendekatan tertentu.
• Disajikan beberapa fenomena geosfer,peserta
didik dapat menentukan apek geografi tertentu.
• Disajikan data jarak dua kota di peta dan
dilapangan, peserta didik dapat menghitung skala
peta tersebut.
• Disajikan beberapa ciri/karakteristik citra, peserta
didik dapat menentukan obyek sesuai ciri
tersebut.
• Disajikan beberapa peta tematik, peserta didik
dapat menentukan jenis peta yang dibutuhkan
untuk aplikasi sistem transportasi online.
• Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik
dapat menentukan pernyataan yang merupakan
bagian dari langkah-langkah penelitian.
• Disajikan informasi, peserta didik dapat
merencanakan kegiatan manusia yang
berkaitan dengan revolusi bumi
• Disajikan tabel fenomena peserta didik
dapat menentukan akibat dari rotasi Bumi.
• Disajikan satu gambar hasil dari tenaga
eksogen, peserta didik dapat menentukan
proses terbentuknya.
• Disajikan gambar gerakan lempeng peserta
didik dapat menentukan akibat yang
ditimbulkan oleh gerakan lempeng
dimaksud pada gambar tersebut
• Disajikan gambar siklus batuan, peserta
didik dapat menentukan proses
terbentuknya batuan tertentu.
• Disajikan tabel tentang karakteristik
gunung api, peserta didik dapat
menentukan tipe letusan gunung api
tertentu.
• Disajikan pernyataan terkait dengan
peristiwa gempa dibeberapa wilayah
Indonesia, peserta didik dapat
membandingkan akibat yang ditimbulkan
dari peristiwa tersebut.
• Peserta didik dapat menentukan jenis
tanah di daerah tertentu.
• Disajikan ciri-ciri iklim, peserta didik dapat
menganalisa jenis aktivitas perekonomian
manusia yang sesuai dengan ciri-ciri iklim
tersebut
• Disajikan gambar lapisan atmosfer, peserta
didik dapat mengidentifikasi lapisan dan
apa manfaatnya bagi kehidupan manusia
• Disajikan suatu informasi peristiwa cuaca,
peserta didik dapat menjelaskan akibat
dari peristiwa yang sesuai dengan kondisi
cuaca tersebut
• Disajikan gambar siklus hidrologi, peserta didik
dapat menentukan dua (2) peristiwa pada
gambar tersebut.
• Disajikan infromasi tentang danau di Indonesia,
peserta didik dapat mengidentifikasi lokasi dan
proses terbentuknya perairan danau yang
dimaksud.
• Disajikan pernyataan tentang morfologi pesisir
laut, peserta didik dapat menentukan zona
pesisir laut yang sesuai dengan pernyataan
tersebut.
• Peserta didik dapat mengkaji posisi strategis
Indonesia sebagai poros maritim dunia.
• Disajikan peta Dunia, peserta didik mampu
menentukan 3 jenis fauna endemik di
wilayah tertentu.
• Diberikan informasi tentang karakteristik
wilayah, peserta didik dapat menentukan
jenis bioma tersebut.
• Disajikan fenomena jenis flora tertentu,
peserta didik dapat menganalisis faktor
persebaran flora dan fauna yang sesuai
dengan fenomena tersebut.
• Disajikan contoh bahan galian, peserta didik
dapat menentukan jenis bahan galian
tersebut berdasarkan klasifikasi tertentu.
• Disajikan tabel berbagai jenis bahan
tambang, peserta didik dapat menentukan
jenis bahan tambang tersebut sebagai
bahan baku industri apa.
• Disajikan peta Indonesia, peserta didik
dapat menunjukkan daerah persebaran
sumber daya alam tertentu.
• Disajikan peta, siswa dapat menentukan
persebaran jenis pangan tertentu
• Peserta didik dapat menjelaskan latar
belakang fisiografis suatu wilayah
terhadap pembentukan budaya.
• Disajikan informasi/wacana tentang
kegiatan sensus penduduk, peserta didik
dapat menentukan jenis dan metode
sensus yang dimaksud.
• Disajikan wacana tentang masalah
kependudukan di suatu wilayah, peserta
didik dapat menunjukkan upaya untuk
mengatasi permasalahan tersebut.
• Disajikan data komposisi penduduk pada
dua (2) kelompok umur, peserta didik
dapat menghitung angka
ketergantungan/dependensi ratio dan
dampaknya.
• Disajikan sebuah kasus, peserta didik dapat
menentukan upaya untuk mengatasi kasus
tersebut yang sesuai dengan pembangunan
berwawasan lingkungan.
• Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik
dapat mengidentifikasi tindakan
pembangunan berkelanjutan.
• Disajikan gambar kerusakan lingkungan,
peserta didik dapat mengidentifikasi upaya
pelestariannya.
• Peserta didik dapat mengidentifikasi
bencana yang paling banyak menimbulkan
korban
• Disajikan unsur-unsur interpretasi, peserta
didik dapat mengidentifikasi objek yang
sesuai dengan unsur-unsur tersebut.
• Disajikan beberapa macam peta, peserta didik
dapat menentukan peta yang diperlukan
untuk pengembangan potensi wilayah.
• Disajikan gambar pola desa, peserta didik
dapat menentukan pola desa tertentu.
• Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik
dapat menentukan perwilayahan
formal/fungsional.
• Disajikan data, peserta didik dapat
menentukan lokasi yang ideal untuk
pembangunan fasilitas berdasarkan teori
titik henti.
• Peserta dapat menganalisa faktor yang
mendukung kekuatan interaksi antar
wilayah.
• Disajikan pernyataan, peserta didik dapat
menentukan pola pemukiman di suatu
wilayah
• Disajikan gambar arah perkembangan kota,
peserta didik dapat menentukan arah
perkembangan yang lebih cepat dan alasannya
• Disajikan tabel dampak interaksi desa dan
kota, peserta didik dapat menentukan dampak
positif interaksi bagi perkembangan desa
• Disajikan pernyataan, siswa dapat
menentukan dampak pasar bebas bagi
Indonesia
• Disajikan beberapa informasi, peserta didik
dapat mengidentifikasi karakteristik negara
maju atau negara berkembang.
• Disajikan gambar peta Eropa, peserta didik
dapat mengidentifikasi negara-negara maju di
Eropa Barat

Anda mungkin juga menyukai