Anda di halaman 1dari 29

KONSEP DASAR

AKUNTANSI
KEUANGAN
AKUNTANSI PERBANKAN DAN
LPD

Pertemuan Oleh :
I Agung Surabrata, SE., MM.
1
STANDAR PENILAIAN
ANGKA MUTU ANGKA MUTU HURUF MUTU
(Skala 0-100) (Skala 0-4) (Skala Kualitatif)

80 - 100 4 A
65 - 79 3 B
55 - 64 2 C
45 - 54 1 D
0 - 44 0 E

2
METODE PENILAIAN
1.UTS/UAS 40 %
2.Presentasi 15 %
3.Partisipasi Kelas 15 %
4.Tugas 30 %

REFERENSI
1. Lapoliwa dan Daniel S. Kuswadi, 2000. Akuntansi Perbankan :
Akuntansi Transaksi Bank dalam Valuta Rupiah. Jilid I. Jakarta :
Penerbit Institut Bankir Indonesia.
2. Taswan, 1997. Akuntansi Perbankan : Transaksi dalam Valuta Rupiah.
Yogyakarta: Penerbit UPP AMP YKPN.
3
REFERENSI BUKU

4
CASH FLOW QUADRANT

5
PENGERTIAN BANK
 Tempat untuk melakukan berbagai transaksi yang berhubungan dengan
keuangan seperti tempat mengamankan uang, melakukan investasi,
pengiriman uang, melakukan pembayaran atau melakukan penagihan
(Kasmir, 2010 : 1)

 Lembaga keuangan yang kegiatan usahanya adalah menghimpun dana


dari masyarakat dan menyalurkan kembali dana tersebut ke masyarakat
serta memberikan jasa-jasa bank lainnya (Kasmir, 2010 : 2)

6
PENGERTIAN BANK

 Badan Usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam


bentuk simpanan dan menyalurkannya ke masyarakat dalam
bentuk kredit dan atau bentuk-bentuk lainnya dalam rangka
meningkatkan taraf hidup rakyat banyak (Undang-Undang No 10
Tahun 1998)

7
Kegiatan Usaha
BANK

Menghimpun Dana Menyalurkan Dana Memberikan Jasa-Jasa


Lainnya

Bunga Simpanan Bunga Biaya-Biaya


Pinjaman/
Kredit

Spread Fee Based


Based

8
PRODUK PERBANKAN LAINNYA
• Pengiriman uang (transfer)
• Penagihan surat-surat berharga yang berasal dari luar kota atau luar
negeri (inkaso)
• Letter of credit (L/C)
• Safe deposit box
• Bank garansi
• Bank notes
• Travellers cheque

9
FUNGSI BANK
• Lembaga keuangan : setiap perusahaan yang bergerak
di bidang keuangan dimana kegiatannya hanya
menghimpun dana atau hanya menyalurkan dana
atau kedua-duanya.
• Sebagai perantara keuangan :

Fungsi Bank
Masy yg Beli dana Jual dana Masy yg
kelebihan kekurangan
dana Giro Pinjaman dana
Tabungan (Kredit)
Deposito
10
JENIS BANK DILIHAT DARI FUNGSI
BANK

BANK BANK
BANK
SENTRAL PERKREDITAN
UMUM
RAKYAT
Bank yg mengatur Bank yg bertugas melayani Bank yg khusus melayani
berbagai kegiatan seluruh jasa-jasa perbankan masy kecil di kec dan
yg berkaitan dg dan melayani segenap pedesaan. Berasal dari bank
dunia perbankan lapisan masy (individu dan desa, bank pasar, lumbung
dan dunia keuangan lembaga). Merupakan bank desa, bank pegawai dll yg
di suatu negara komersiil (bank devisa dan dilebur menjadi bank
non devisa) perkreditan rakyat
11
BANK SENTRAL
• DI INDONESIA : fungsi bank sentral dipegang oleh Bank
Indonesia (BI)
• Fungsi BI
1. Bank sentral, pelayanan yg diberikan BI lebih banyak
kepada pihak pemerintah dan dunia perbankan
2. Bank sirkulasi, mengatur peredaran keuangan di
suatu negara
3. Bank to Bank : mengatur perbankan di suatu negara
4. Lender of the last resort : sebagai tempat
peminjaman yang terakhir
12
Tujuan BI & OJK
• Sebagai bank sentral adl mencapai dan memelihara kestabilan nilai
rupiah
• Untuk mencapai tujuan tersebut Bank Sentral mempunyai tugas
menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter, mengatur dan
menjaga kelancaran sistem devisa, mengatur dan mengawasi bank
(OJK)

13
Bank Umum
• Devisa : memiliki • Bank non devisa :
produk yang lebih luas produk jasa perbankan
daripada yang berstatus lebih sempit
non devisa • Tidak ada pelayanan
• Bank devisa dapat dengan jasa yang
melaksanakan jasa yang berhubungan dengan
berhubungan dengan seluruh mata uang asing
seluruh mata uang asing atau jasa bank keluar
atau jasa bank keluar negeri
negeri

14
Bank Perkreditan Rakyat (BPR)
• Jenis produk yg ditawarkan oleh BPR relatif lebih sempit jika
dibandingkan dengan bank umum, bahkan ada beberapa jenis jasa
bank yg tdk boleh diselenggarakan oleh BPR seperti pembukaan
rekening giro dan ikut kliring

15
Lembaga Perkreditan Desa (LPD)

 Sejarah LPD
 Dasar Hukum LPD
 Struktur Organisasi LPD
 Produk LPD

16
 Sejarah LPD
Tumbuhnya berbagai organisasi masyarakat atas dasar aktivitas kegiatan sosial-
ekonomi masyarakat yakni sekaa. Sekaa-sekaa itu di antaranya Sekaa Manyi
(kelompok pemanen hasil pertanian di sawah), Sekaa Gong (kelompok penabuh),
Sekaa Semal (kelompok pengusir hama tupai) dan lain-lainnya, kelompok ini
mengumpulkan dana dan dipinjamkan kembali kepada anggotanya.

Gubernur Mantra mengadakan studi banding ke Padang. Di sana sudah berdiri


Lumbung Pitih Nagari (LPN). LPN merupakan lembaga simpan pinjam untuk
masyarakat adat Padang yang cukup sukses.

Bersamaan dengan itu tahun 1983 dilaksanakan seminar tentang Lembaga


Perkreditan di desa, kemudian dibuat pilot project satu LPD di tiap-tiap kabupaten
dengan Surat Keputusan (SK) Gubernur Kepala Daerah Tingkat I Bali No. 972 tahun
1984, tanggal 19 Nopember 1984, beroperasi mulai 1 Maret 1985
17
 Dasar Hukum LPD
Peraturan Daerah (Perda) Provinsi Bali No.3 Tahun 2017
(Badan Hukum diterbitkan dengan SK Gubernur Bali)

 Struktur Organisasi LPD


a. Prajuru LPD (Pamucuk, Panyarikan, Patengen)
b. Panureksa (Pemucuk/Bendesa, Anggota)

 Produk LPD
a. Tabungan (Dhana sepelan)
b. Deposito (Dhana Sesepelan)
c. Pinjaman/Kredit
18
Pengertian Akuntansi

 Seni mencatat, menggolongkan dan mengikhtisarkan transaksi dan


peristiwa yang paling tidak sebagian bersifat keuangan dengan suatu cara
yang bermakna dan dalam satuan uang serta menginterpretasikan hasil-
hasilnya.
 Akuntansi sebagai konsep informasi  merupakan kegiatan jasa yang
menyediakan informasi kuantitatif terutama yang bersifat keuangan,
tentang kesatuan-kesatuan ekonomi agar bermanfaat dalam pengambilan
keputusan ekonomi, dalam menetapkan pilihan dari berbagai alternatif

19
Persamaan Dasar Akuntansi Perbankan

Sistem pencatatan transaksi keuangan perusahaan termasuk bank


menganut sistem tata buku berpasangan atau double entry system.

Persamaan dasar akuntansi : HARTA = HUTANG + MODAL

Persamaan dasar akuntansi:

HARTA BANK = HUTANG BANK + MODAL BANK

20
Continued….

HARTA HUTANG MODAL

 Penempatan dana  Dana  Modal Disetor


 Penyaluran dana Masyarakat  Cadangan
dalam kredit  Dana Pinjaman Umum
 Penanaman dana
dalam Aktiva =  Dana Lainnya
+  Saldo Laba

Tetap
 Penanaman Lain

21
Hubungan Antar Pos-pos Neraca dan Laba Rugi

PENDAPATAN BANK HARTA BANK


=
BIAYA BANK HUTANG BANK

+
MODAL DAN CADANGAN BANK

22
Continued…..

Apabila dibuat persamaan dengan melihat saldo normal setiap kelompok


rekening dapat digambarkan sebagai berikut:

HARTA BANK

=
HUTANG BANK

+
MODAL DAN
CADANGAN BANK + PENDAPATAN BANK - BIAYA BANK

HARTA BANK + BIAYA BANK = HUTANG BANK + MODAL DAN CADANGAN BANK +
PENDAPATAN BANK
23
Proses Akuntansi
Ya
Transaksi Buku Neraca Co Lap.
Jurnal
Besar Saldo cok Keuangan
Tidak
Jurnal Jurnal
Penyesuaian Penutup

Tahun Berjalan Neraca Lajur

Tahun Berikut Jurnal


Pembalikan
24
Laporan Keuangan & Bank
Hubungan Diantara Laporan Keuangan

Penyaluran Dana Sumber Dana


 Uang Tunai  Dari Pihak Ketiga
Jasa yang  Penempatan bukan bank Kegiatan
ditawarkan Dana pada Bank  Dari bank lain Bank
Lain  Dari pemegang
 Kredit saham
 Investasi

Pendapatan Biaya
•Pendapatan Bunga •Biaya bunga
•Pendapatan Komisi •Biaya administrasi
•Pendapatan lain •Biaya umum 25
Tujuan, Konsep Dasar Laporan Keuangan

Tujuan Laporan Keuangan:


• Memberikan informasi keuangan yang dapat dipercaya
mengenai posisi keuangan perusahaan
• Memberikan informasi keuangan yang dapat dipercaya
mengenai hasil usaha perusahaan selama periode akuntansi

26
Continued..
• Memberikan informasi keuangan yang dapat
membantu pihak-pihak yang berkepentingan
untuk menilai kondisi dan potensi perusahaan.
• Memberikan informasi penting lainnya yang
relevan dengan kebutuhan pihak-pihak yang
berkepentingan

27
Syarat-syarat Laporan Keuangan yang Bermanfaat
• Relevan
• Jelas dan dapat dimengerti
• Dapat diuji kebenarannya
• Netral
• Tepat waktu
• Dapat diperbandingkan
• Lengkap

28
29

Anda mungkin juga menyukai