Anda di halaman 1dari 15

SOFTWARE FACE RECOGNITION

Oleh :
Febby Ayu Permatasari
Sherli Wahyuni Dwi Afriani
4 TEB
FACE RECOGNITION

Pengertian Kesimpulan

Metode Pendekatan
Deteksi Wajah Hasil

Cara Kerja Keylemon Pengaplikasian


Membandingkan citra wajah masukan dengan suatu database wajah dan
menemukan wajah yang paling cocok dengan citra masukan tersebut.
Contoh software face recognition yang akan kami bahas yaitu keylemon.
Keylemon software yang dapat mengganti cara login ke dalam komputer dengan
menggunakan wajah dan mempunyai fitur-fitur yang sangat menarik yang
dapat memudahkan kita mengingat password dengan baik karena dengan
software tersebut password komputer kita adalah wajah kita sendiri.Back Page
Metode Pendekatan Deteksi Wajah

Feature-based
methods Mendeteksi keberadaan dan lokasi fitur

Template
matching Mendeskripsikan sebuah wajah

Appearance Mendapatkan
based variabel yang mewakili
keberadaan dari wajah itu sendiri
Back Page
Cara Kerja Keylemon
1. Pendeteksian wajah. Pendeteksian wajah dilakukan dengan pengambilan foto wajah dari manusia
dengan men-scan foto 2D secara digital, atau bisa juga menggunakan video untuk mengambil foto wajah
3D.

2. Penjajaran. Pada saat sudah berhasil mendeteksi wajah, software akan dapat menentukan posisi,
ukuran, dan sikap kepala. Pada software 3D mampu mengenali foto wajah hingga 90 derajat,
sedangkan untuk software 2D posisi kepala harus menghadap kamera paling tidak 35 derajat.

3. Pengukuran. Software mengukur lekukan yang ada pada wajah dengan menggunakan skala sub-
milimeter (microwave) dan membuat template.

4.Representasi. Template diterjemahkan kedalam sebuah kode yang unik, yang mempresentasikan
setiap wajah.
5. Pencocokan

6. Verifikasi atau identifikasi.


a. Verifikasi merupakan proses pencocokkan satu berbanding satu.
b. Identifikasi adalah pembandingan foto wajah yang diambil dengan seluruh gambar yang
memiliki kemiripan dalam database.

7. Analisis tekstur wajah.

Back Page
Pengaplikasian

1.
2.
3.
4.

Back Page
Contoh Hasil:

Back Page
Kesimpulan

Kelebihan dari keylemon adalah mudah diakses dibanding software face


recognition yang lain, sedangkan kekurangannya seringkali terjadi
pendeteksian model wajah yang kurang akurat sehingga kita harus
mengganti model wajah sesuai dengan tempat/lingkungan kita.
Jadi, dengan menggunakan atau memanfaatkan sistem keamanan
biometrik seperti face recognition, contoh pada aplikasi keylemon sebuah
keamanan dapat terjaga lebih aman dan terjamin. Karena pada sistem
biometrik ini akan memverifikasi data yang melekat pada tubuh kita
sehingga tidak aka nada lagi terjadi kesalahan manusia (human error).
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai