Anda di halaman 1dari 11

EASY S T E P S W I T H

MI C R O S O F T 3 6 5
“SWAY”
GHESTI, S.PD, S.S, M.P D
MARTA MILA SU
WHAT IS “SWAY”?

• SWAY ADALAH APLIKASI DARI MICROSOFT OFFICE YANG MEMUDAHKAN ANDA


MEMBUAT, BERBAGI LAPORAN, KISAH PRIBADI, DAN PRESENTASI YANG INTERAKTIF

• DENGAN SWAY, ANDA MUDAH MEMILIH TEMPLAT, TIDAK HARUS MEMILIKI


KEMAMPUAN DESAIN KHUSUS UNTUK MENGUBAH DAN MENAMPILKAN INFORMASI
YANG MODERN, INTERAKTIF, DAN MENARIK.

• MESIN DESAIN BAWAAN SWAY AKAN MEMBANTU MENYEMPURNAKAN KREASI ANDA.


• JIKA DESAIN AWAL TIDAK SESUAI DENGAN SELER, ANDA DAPAT DENGAN MUDAH
MENERAPKAN DESAIN LAIN ATAU MENGUBAH TATA LETAK SESUAI KEINGINAN.
• SANGAT MUDAH UNTUK BERBAGI SWAY, SEMUA ORANG DAPAT MELIHAT KREASI ANDA DI WEB TANPA
PERLU MENDAFTAR, MASUK, ATAU MENGUNDUH APA PUN.

• ANDA JUGA DAPAT MENGUBAH PENGATURAN PRIVASI UNTUK SEMUA SWAY JIKA INGIN LEBIH
MENGONTROL HAL YANG DIBAGIKAN.

• SWAY GRATIS DIGUNAKAN OLEH SIAPA SAJA YANG MEMILIKI AKUN MICROSOFT (HOTMAIL, LIVE, ATAU
OUTLOOK.COM).

• ANDA DAPAT MEMBUAT SWAY YANG LEBIH CANGGIH DENGAN LEBIH BANYAK KONTEN SAAT ANDA
MENGGUNAKAN SWAY SEBAGAI BAGIAN DARI MICROSOFT 365
EASY STEPS, HOW TO MAKE “SWAY”
MASUK KE DALAM LAMAN “SWAY. OFFICE.COM” ATAU “SWAY.COM”

• AKAN MUNCUL TAMPILAN, LALU KLIK “ GET START”


SIGN IN DENGAN MENGGUNAKAN USERNAME DAN PASSWORD YANG SUDAH DIMILIKI, AKAN MUNCUL
TAMPILAN

• UNTUK MEMPERMUDAH DAN MEMPERCEPAT DALAM PEMBUATAN “SWAY”, PASTIKAN SEBELUM


MEMBUAT “SWAY” MATERI YANG AKAN DI TUANGKAN DALAM “SWAY” SUDAH DISIAPKAN TERLEBIH
DAHULU
• PILIH TEMPLATE SESUAI DENGAN KEINGINAN

• BERILAH JUDUL SWAY PADA KOLOM “PRESENTATION TITLE”, BACKGROUND DAPAT DIUBAH DAN TELAH
TERSEDIA DISEBELAH KANAN “SWAY”. PILIH GAMBAR SESUAI DENGAN KEINGINAN DAN “DRAG KE SWAY”
• UNTUK MEMBUAT SLIDE SELANJUTNYA, KLIK “+” DIBAGIAN BAWAH TENGAH JUDUL.
• KLIK “ IMAGE” UNTUK MEMBUKA SLIDE KE DUA

• ISI MATERI PADA SLIDE KEDUA ,BACKGROUND PADA SLIDE KEDUA DAPAT DISESUAIKAN DENGAN
KONTENNYA
• BUKA SLIDE SELANJUTNYA UNTUK MENULISKAN MATERI, BERITA, CERITA ATAU KISAH HIDUP, DENGAN
KLIK “TEKS”

• DALAM SLIDE “SWAY” KITA JUGA BISA MENAMBAHKAN VIDEO, DENGAN MEMILIH DI KOLOM SUGESTION,
KLIK “VIDEO” TULIS VIDEO YANG DIINGINKAN, “DRAG” KEDALAM SLIDE SWAY


• “SWAY” DAPAT DILIHAT TAMPILANNYA DENGAN KLIK “PLAY” SCROOL KEBAWAH
• KLIK “EDIT” UNTUK KEMBALI KE TAMPILAN AWAL

• “SWAY”SIAP DIGUNAKAN, BAGIKAN SWAY DENGAN KLIK “ SHARE”,


• COPY LINK YANG ADA DALAM MENU SHARE ( PILIH MENU KEPADA SIAPA
“SWAY ANDA AKAN DIBAGIKAN)

• PASTE KAN DALAM KELAS ANDA, PADA KOLOM KOMENTAR

• SHARE LINK “SWAY” KE SISWA


SELAMAT MENCOBA
SWAY………..

Anda mungkin juga menyukai