Anda di halaman 1dari 7

ENERGI & LINGKUNGAN

K.A. RIDWAN NAWAR


ENERGI & LINGKUNGAN
• APA YANG DIMAKSUD DG ENERGI?
• APA YG DIMAKSUD DG LINGKUNGAN ?
• APA YG DIMAKSUD DG LINGKUNGAN HIDUP?
• APA HUBUNGAN ENERGI DG LINGK. HIDUP
• APA DAMPAK PENGGUNAAN ENEGI THD
LINGKUNGAN
ENERGI & LINGKUNGAN
ENERGI
Energi memiliki pengertian berbeda-beda
tergantung konsumennya. Definisi tentang
energi dapat menjadi sangat lebar. Menurut
sarjana teknik, energi bisa berkaitan dengan
istilah minyak bumi, listrik, panas bumi, gas
alam, energi kinetik dan potensial dan
sebagainya
ENERGI & LINGKUNGAN
Menurut masyarakat awam, energi bisa berarti
batubara, BBM (premium, solar, pertamax,
minyak tanah), baterai, pepohonan (kayu
bakar) dan bahkan makanan (nasi, gandum,
roti, jagung, pisang, ubi, talas, sagu, sayur-
sayuran, buah-buahan, air, daging, ikan dll.).  
ENERGI & LINGKUNGAN
Tapi secara umum, energi itu ialah “sesuatu
yang menghasilkan kerja ada juga
mengatakan/berpendapat panas”.

Energi merupakan suatu kekuatan atau tenaga


yang dihasilkan untuk mempermudah kinerja
ENERGI & LINGKUNGAN
Lingkungan Hidup
Merupakan suatu lingkup lingkungan yang
didalamnya terdapat makhluk hidup maupun
makhluk tidak hidup yang berasal dari alam.
Lingkungan hidup menjadi tempat berkembangnya
para makhluk hidup dan manusia sebagai
makhluk hidup yang paling unggul
memnafaatkan lingkungan hidup sebagai tempat
mencari berbagai kebutuhan manusia sendiri
ENERGI & LINGKUNGAN
Energi dan Lingkungan Hidup adalah dua hal
yang saling berkaitan. Dimana keterkaitan ini
menjadi suatu kunci untuk kelangsungan
hidup manusia di muka bumi ini. Bagaimana
energi yang dihasilkan tidak mencemari
lingkungan hidup serta bagaimana lingkungan
hidup dapat menghasilkan energi yang baik
yang nantinya dapat berguna untuk kehidupan
kita sehari-hari.

Anda mungkin juga menyukai