Anda di halaman 1dari 3

Jody Fajar Hibatullah

1807101030007
1. Seorang mahasiswa kedokteran ingin meneliti angka kejadian suatu
penyakit di kota Banda Aceh dengan total kecamatan sebanyak 9
kecamatan. Kemudian peneliti mengambil sampel dari beberapa
kecamatan yang ada di kota Banda Aceh yaitu Kec Baiturrahman,
Kec Lueng Bata, Kec Meuraxa. Dalam hal ini peneliti mengambil
sampel dengan cara ?
a. Systematic random sampling
b. Simple random sampling
c. Multistage random sampling
d. Statrified random sampling
e. Cluster random sampling
2. Seorang mahasiswa kedokteran ingin melakukan sebuah penelitian
tentang Hubungan antara penggunaan air bersih dengan kasus diare
dalam satu waktu di Kecamatan Meuraxa. Data prevalensi diare dan
indeks penggunaan air bersih di dapat dari puskesmas di kecamatan
meuraxa menurut masing - masing wilayah Geuchik tersebut. Dalam
hal ini metode penelitian apa yang dapat digunakan ?
a. Case control
b. Ecological study
c. Cohort
d. Cross sectional
e. Eksperimental

Anda mungkin juga menyukai