Anda di halaman 1dari 8

PENYESUAIAN

PRAKTEK AUDIT
TERKAIT PANDEMI
7 JUNI 2020
Dr. Tanggor Sihombing. MBA
Dosen Akuntansi
Universitas Pelita Harapan
COVID-19 (CORONA VIRUS DISEASE
-2019)
1. EPIDEMIC dan PANDEMIC
2. KASUS WABAH 1918 – Korban berlipat
3. Data Covid 19 terakhir 06-07-2020
Global; Negara 216, Terkonfirmasi: 11.5 jt, Meninggal: 536.346
Indonesia; Positif: 64,958, Sembuh: 29,919 Meninggal: 3241
4. TIGA DAMPAK BESAR ( Ekonomi, SOSIAL dan Kesehatan)
Berat mana? KRISIS 1998 versus 2020?
5. PSBB  NEW NORMAL  PSBB (LOCKDOWN) ???
DUNIA USAHA DILIPUTI KETIDAK
PASTIAN
• REVENUE versus Expenses
• PHK Pekerja Belum Berakhir
• 1 Dolar Amerika Serikat =14.439,50 Rupiah Indonesia
• Banyaknya dunia usaha yang tutup atau terhenti sementara
• Investasi di Cyberspace
• Etika online dan legalitasnya?
PERILAKU DUNIA USAHA
R-A-A

Responsif – cepat tanggap


Adaptif – mudah menyesuaikan
Antisipatif – melihat apa yang akan terjadi

Response team ?
LAPORAN KEUANGAN 2019 versus 2020
1. Laporan Keuangan 2019 – bukan merupakan peristiwa Penyesuaian
setelah periode pelaporan (Non- adjusting events) sesuai paragraph
03 dalam PSAK 8
2. Namun pandemi ini dapat mengakibatkan dampak yang luar biasa,
entitas perlu mempertimbangkan asumsi kelangsungan usaha dalam
Menyusun lap keuangan 2019. Paragraph 14 PSAK 8
3. Pengukuran liabilitas perusahaan: Imbalan Kerja PSAK 24, perubahan
Kurs (dengan adanya utang piutang?)
4. Penerapan PSAK 71 Instrumen Keuangan mulai 1 Jan 2020
5. PSAK 14 – tentang Persediaan
PROSES AUDIT JARAK JAUH SELAMA DAN
SETELAH COVID-19 Oleh Roy Litzenberg, CPEA, dan Carrie F. Ramirez, CIA, CHMM, CDGP

Keunggulan proses audit jarak jauh Keterbatasan proses audit jarak jauh
1. Mengurangi biaya perjalanan 1. Pengamatan secara langsung
2. Meningkatkan ketersediaan kelompok auditor.
3. Memperluas cakupan
tidak dapat tergantikan.
4. Pemanfaatan spesialis yang diperluas. 2. Audit jarak jauh menyulitkan
5. Peningkatan hasil reviu dokumen dalam menjalin hubungan
6. Peningkatan penggunaan teknologi yang ada dengan auditee.
dapat memperkuat dokumentasi dan pelaporan
7. Beban audit terhadap fasilitas operasional dapat 3. Kurangnya interaksi personal
dimitigasi.
8. Peningkatan organisasi serta konfirmasi atas
langsung membuka peluang
dokumentasi yang diperlukan terjadinya fraud
Remote Auditing

Remote Auditing merupakan proses pengerjaan audit yang


dilakukan secara online. Remote auditing bukanlah merupakan
sesuatu yang baru dalam dunia auditing. Dalam Annex A of ISO
19011 – Guidelines for auditing management systems, Table A.1 ,
dinyatakan bahwa proses audit dapat dilakukan secara virtual
hanya dengan adanya penyesuaian dalam penggunaan teknologi
untuk melakukan komunikasi.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai