Anda di halaman 1dari 22

MEMBANGUN KOMUNIKASI EFEKTIF

ANTARA GURU PAUD


DENGAN
ORANG TUA MURID
Pada Masa Penerapan Kebijakan Belajar dari Rumah (BdR)

DIREKTORAT PENDIDIKAN ANAK USIA DINI


DIREKTORAT JENDERAL PAUD DIKDASMEN
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
2020
BIODATA
NARASUMBER

NAMA : MULYANA
JABATAN : PB MADYA
ASAL INSTANSI : BP PAUD - DIKMAS SULUT
ALAMAT INSTANSI : JL. R.W. MONGISIDI NO. 10 MANADO
NO HP-WA : 085824210225
LATAR BELAKANG
LATAR BELAKANG
Membimbing dan mendidik anak menjadi
tanggung jawab bersama antara guru dan
orang tua murid, sehingga anak dapat
tumbuh dan berkembang secara optimal.
Seluruh aktivitas dan perkembangan anak
selama di sekolah wajib dikomunikasikan
dengan orang tua, sehingga terjadi
kesinambungan.
Dengan adanya kebijakan Belajar dari
Rumah (BdR) maka komunikasi antara guru
dan orang tua justru harus semakin
ditingkatkan terutama melalui alat
telekomunikasi maupun berkunjung secara
berkala (bila memungkinkan).
Elemen Penting
Ciri-Ciri Komunikasi Efektif:
dalam Menjalin
1. Pesan jelas
Komunikasi
2. Pesan benar
Positif
3. Pesan lengkap
• Kejelasan
4, Pesan tepat
• Konsistensi
5. Keandalan
• Peduli
6. Pertimbangan penerima
7. Kesopanan pengirim
1. Konfrontasi
Elemen yang Harus
2. Konflik
Dihindari dalam
3. Ceroboh
Berkomunikasi
2. Guru Sebagai Penerima Pesan
BEBERAPA KESALAHAN • Tidak menaruh perhatian
UMUM YANG SERING • Sudah merumuskan jawaban
DILAKUKAN DALAM
BERKOMUNIKASI • Cenderung mendengarkan yang detil-detil pesan.
• Memberikan penilaian benar atau salah.

1. Guru Sebagai Pengirim Pesan


• Berbicara cepat, tidak tersusun.
• Terlalu banyak gagasan, tidak saling berhubungan dan tidak mengenal waktu.
• Terlalu singkat.
• Mengabaikan pokok pesan yang sudah dimiliki orang tua.
• Mengabaikan sudut pandang orang tua.
Keterampilan Komunikasi yang perlu
dimiliki Guru PAUD

• Mengamati
• Bertutur kata lisan dan tulisan
• Mendengarkan dan memahami
• Kecerdasan Emosional
• Self-Efficacy Rasa Hormat
• Komunikasi Non Verbal
• Pemilihan Media yang tepat
• Memberikan umpan balik
Dampak
Komunikasi
Positif

Tindakan

Hubungan sosial Pemahaman yang


yang baik sama

Mempengaruhi
Kesenangan
sikap
Media Penyampaian Pesan

1. Telpon
2. SMS
3. Whats App
4. Medsos lainnya
Tips Komunikasi yang Efektif

1. Pesan mudah dipahami


1. Pesan mudah dipahami
2. Pengirim harus memiliki kredibilitas di mata
2. Pengirim harus memiliki kredibilitas di mata
penerima
penerima
3. Kita harus mendapatkan umpan balik secara
3. Kita harus mendapatkan umpan balik secara
optimal tentang pengaruh pesan terhadap penerima.
optimal tentang pengaruh pesan terhadap penerima.
4. Kepercayaan kepada komunikator dan daya tarik
4. Kepercayaan kepada komunikator dan daya tarik
komunikator menjadi kunci komunikasi efektif selain faktor
komunikator menjadi kunci komunikasi efektif selain faktor
kejelasan pesan.
kejelasan pesan.

Jelaskan kunci keberhasilan komunikasi efektif dan apa yang harus dilakukan guru agar komunikasi dapat berjalan dengan efektif
Contoh mengirim pesan yang baik
Contoh mengirim pesan yang baik

Assalamualaikum, Selamat pagi Bapak dan Ibu yang baik.


Assalamualaikum, Selamat pagi Bapak dan Ibu yang baik.
Apa kabar hari ini?. Bunda selalu berdoa semoga kita semua
Apa kabar hari ini?. Bunda selalu berdoa semoga kita semua
dalam perlindungan dan bimbingan Tuhan Yang Maha Kuasa.
dalam perlindungan dan bimbingan Tuhan Yang Maha Kuasa.
Hari ini Selasa, 23 Juni 2020 Bunda informasikan bahwa
Hari ini Selasa, 23 Juni 2020 Bunda informasikan bahwa
anak-anak akan melanjutkan pembelajaran dengan tema “
anak-anak akan melanjutkan pembelajaran dengan tema “
Menggambar Covid-19”. Dibuat di selembar buku gambar.
Menggambar Covid-19”. Dibuat di selembar buku gambar.
Mohon foto proses belajar dan hasilnya dikirim di WA grup
Mohon foto proses belajar dan hasilnya dikirim di WA grup
kita. Bunda tunggu sampai jam 15.00.
kita. Bunda tunggu sampai jam 15.00.
Berdoa, jaga kesehatan dan tetap semangat ya.
Berdoa, jaga kesehatan dan tetap semangat ya.
Ayah/ Bunda yang Baik…
Ayah/ Bunda yang Baik…
Hari ini tema bermain kita bersama ananda tercinta di rumah adalah “rumahku, taman bermainku”. Ayah/Bunda dapat
Hari ini tema bermain kita bersama ananda tercinta di rumah adalah “rumahku, taman bermainku”. Ayah/Bunda
mengajak Ananda melakukan kegiatan bersama, seperti:
dapat mengajak Ananda melakukan kegiatan bersama, seperti:

Menanam bunga kesayangan Menanam bunga kesayangan

Hitung daun-daun
Hitung daun-daun yang ada di halaman, yuk… yang ada di halaman, yuk…

Melukis/menggambar/merangkai
Melukis/menggambar/merangkai tanaman yang ada dikebun
tanaman yang ada dikebun
Membersihkan kebun bersama keluarga
Membersihkan kebun bersama keluarga

Bila Ananda tidak tertarik,


Bila Ananda beri semangat
tidak tertarik, mereka
beri semangat dan dorong
mereka dulu, dulu,
dan dorong namun bila nanda
namun menginginkan
bila nanda kegiatan
menginginkan lain,lain,
kegiatan ikuti

minat ikuti
anandaminat ananda
agar agar
belajar belajar
melalui melaluidibermain
bermain di rumahmenjadi
rumahmenjadi menyenangkan.
menyenangkan. Tolong
Tolong amati amati
dan fotodan foto kegiatan
kegiatan ananda,
ananda, lalu kirim ke whatsapp group untuk catatan perkembangan ananda.
lalu kirim ke whatsapp group untuk catatan perkembangan ananda. Terima kasih.
Terima kasih.
 
 
 
2. Contoh Komunikasi yang tidak mudah dilaksanakan dan sulit dipahami (Contoh RPP)

”Nama Lembaga ; XXXX


Hari dan tgl : Senin, 05-05-2020
Tema : Puasa
Kegiatan : • Share tema
-menonton jalan sesama
-senam irama • Mohon izin untuk tema
-bercerita tentang arti puasa hari ini ya Bunda2
-Membuat huruf P dari kata Puasa dengan • Untuk kegiatannya bisa
looseparts/benda yang ada
disesuaikan ya Bunda2
Alat dan Bahan:
- Televisi
- Televisi/hp
-Looseparts
Benda-benda yang ada di sekitar anak
Kebiasaan Baik:
Senang membantu ayah/bunda
Jumlah peserta didik : 38
Jumlah pendidik : 8
Tidak
Gunakan meng
kata share
publish/unggah
Tidak kirim pesan
dan te
Bahasa
ngah
berita
Screenshoot
malam hoax,
y ang Sopan
(jam dan Private
fitnah
22.00
Panta
sd s
dan
M assage
04.00
se rtaprovokasi
WIB)(PM
mudah ) dalam
disaatdi
dipahami
se dang
oleh
grouporang
Status istiraha
tua t.

Hi
nd
ari
me
ng
gu
na
ka
n
sin
gk
at
an
at
au
ist
Etika ila
h
Berkomunikasi asi
ng
Melalui Jaringan se
rt
Dalam Rangka a
be
BdR rpi
kir
la
h
se
be
lu
m
me
nul
is
TERIMA KASIH
Ice breaking
Contoh Membangun Komunikasi Efektif
Dilakukan antara guru dengan orang tua
sebelum BdH
Lagu Cuci
tangan

Pendapat Ortu
Contoh Tindak lanjut dari hasil Komunikasi yang Efektif
Dilakukan secara virtual antara guru dengan orang tua
setelah BdH

i
e b aga
s
g tua lanjut
ra n k
a n o i tinda
iri m ar
d e o k alik d ktif
Vi an b si Efe
p
um unika
kom
Tambahan materi
Teks Lagu

CUCI TANGAN
 
Cuci-cuci tangan
Jangan lupa sabunnya
Di air mengalir
Ke sluruh bagian
 
Tlapak tangan
Punggung tangan
Sela jari
Kuku jari

Kuku-kuku jari
Pergelangan tangan
Kuku-kuku jari
Pergelangan tangan
i
an ga
m a ri
ri eb a
ki s d
o u a l ik
de g t ba jut
Vi an an an i
or mp ak l ikas
u d n
t i n m u ti f
ko fek
E
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai