Anda di halaman 1dari 6

Pertemuan ke 3

PEMELIHARAAN MESIN
KENDARAAN RINGAN
KLS XI TKR
PMKR Pertemuan ke 3

SALAM SEHAT
SEMOGA KITA DAN KELUARGA SEMUA ADA
DALAM KEDAAN SEHAT WAL AFIAT

SEBELUM BELAJAR MARI BERDOA


Materi yang akan dipelajari
meliputi :

1. Mekanisme Penggerak Katup


2. Komponen Katup
3. Posisi Camshaft (poros kam)
Tujuan Pembelajaran

Setelah selesai melaksanakan pembelajaran


on line diharapkan peserta didik dapat :

1. Menjelaskan mekanisme katup (camshaft)


2. Menerangkan posisi camshaft (poros kam)
3. Menerangkan kembali komponen penggerak katup
dan fungsinya masing-masing
4. Menguraikan prinsip kerja mekanisme katup
Strategi Belajar
1. Peserta didik membaca materi 3 tentang
mekanisme katup
2. Peserta didik mencari lewat google materi
mekanisme katup
3. Peserta didik membuat rangkuman pada buku
catatan dari materi 3 judul MEKANISME KATUP
4. Menjawab soal latihan berikut :
Soal Latihan
1. Apakah kegunaan/fungsi mekanisme katup ?
2. Kita mengenal adanya katuo isap dan katup buang.
Apakah oerbedaan kedua katup tersebut ?
3. Pada mekanisme katup menggunakan penggerak
poros kam, penggerak apa sajakah itu ?
4. Pada bagian manakah dipasang tension atau
pengencang ?

Anda mungkin juga menyukai