Anda di halaman 1dari 8

Biologi kelompok 15

Marhamah
Dedi Setiawan
Nor Winda Safitri
Taufik Rahman
Spermatophyta,
Angiospermae,Dicotyledoneae,
Sympetalae
• Tumbuhan Spermatophyta adalah tumbuhan
berbiji yang alat reproduksi generatifnya berupa
biji. Ciri-ciri Spermatophyta anatara lain
makroskopis dengan ketinggian bervariasi, bentuk
tubuhnya bervariasi, cara hidup fotoautotrof,
habitatnya kebanyakan di darat tapi ada juga yang
mengapung di air (teratai), mempunyai pembuluh
floem dan xilem, reproduksi melalui penyerbukan
(polinasi) dan pembuahan (fertilisasi). Tumbuhan
biji dibedakan menjadi dua golongan yaitu
tumbuhan berbiji terbuka (gymnospermae) dan
tumbuhan berbiji tertutup (angiospermae)
• Tumbuhan Spermatophyta adalah tumbuhan berbiji yang
alat reproduksi generatifnya berupa biji. Ciri-ciri
Spermatophyta anatara lain makroskopis dengan
ketinggian bervariasi, bentuk tubuhnya bervariasi, cara
hidup fotoautotrof, habitatnya kebanyakan di darat tapi
ada juga yang mengapung di air (teratai), mempunyai
pembuluh floem dan xilem, reproduksi melalui
penyerbukan (polinasi) dan pembuahan (fertilisasi).
Tumbuhan biji dibedakan menjadi dua golongan yaitu
tumbuhan berbiji terbuka (gymnospermae) dan
tumbuhan berbiji tertutup (angiospermae)
• Tumbuhan anggota kelas Dycotyledoneae (Dikotil)
adalah tumbuhan yang bijinya berkeping 2 yang
mempunyai ciri-ciri umum, terutama saat biji
berkecambah, biji mempunyai dua daun lembaga
yang terbelah menjadi dua bagian. Ciri lainnya
adalah bagian-bagian bunga berkelipatan 2, 4, atau
5. Daunnya tunggal atau majemuk dan mempunyai
tulang daun menjari atau menyirip. Tumbuhan
dikotil mempunyai sistem akar tunggang, dapat
berupa tumbuhan semak, herba, atau pohon.
Batang bercabang dengan buku-buku dan ruas-ruas
tidak jelas. Batang dan akar tumbuhan dikotil
berkambium (di antara xilem dan floem),
• Inti kandungan lembaga primer membelah
tiga kali berturut-turut sehingga terbentuk
delapan inti, yaitu
• a.  Tiga inti di daerah mikropil 1 sel telur 2
sel pengapit sel telur (sinergid)
• b.  Tiga inti di daerah kalaza (antipoda)
• c.  Dua inti bergerak ke bagian tengah
kanduga lembaga kandungan sekunder
• Pada angiospermae, proses pembentkan
lembaga atau embrio dapat terjadi
• Manfaat Angiospermae
• 1. Sebagai sumber bahan makanan
• a. Sumber karbohidrat
• Seperti tanaman padi (Oryza sativa), jagung (Zea mays),
gandum (Tritichum sativum), ketela pohon (Manihot
utilisima), dan tebu (Saccharum officinarum).
• b. Sumber protein
• Kedelai (Glycine max) dan kacang hijau (Phaseolus
radiatus).
• c. Sumber lemak
• Kelapa (Cocos nucofera), kelapa sawit (Elaeis guineensis),
wijen (Sesamum indicum), dan kacang tanah (Arachis
hypogaea).
• KESIMPULAN
• 1. Angiospermae adalah tumbuhan berbiji tertutup yang
paling dominan dijumpai di dunia.
• 2. Dalam siklus hidupnya Angiospermae mengalami
pembuahan ganda atau lebih lazim disebut dengan
pergiliran keturunan antara pembuahan
(perkembangbiakan secara generative dan vegetative).
• 3.Ciri utama tumbuhan ini adalah memiliki bunga. Sel
kelamin jantan dari Angiospermae adalah benang sari
sedangkan sel kelamin betina adalah putik.
• 4. Angiospermae dibedakan menjadi dikotil dan monokotil.
• 5. Keduanya memiliki beberapa bentuk fisik yang dapat
membedakan antara satu

Anda mungkin juga menyukai