Anda di halaman 1dari 9

KEBAHASAAN

SMK MIGAS MUHAMMADIYAH


CILACAP
VERBA MATERIAL adalah verba yang
menunjukkan perbuatan fisik atau peristiwa (membaca,
menjelaskan,menunjukkan,menulis, atau memukul)
Contoh : Ayah membaca koran Kompas

VERBA TINGKAH LAKU adalah verba yang


menunjukkan perilaku yang dinyatakan secara fisik
atau psikologis (memuji, menertawakan,
mengagumi,mencintai, menerima, yakin, menolak)
Contoh : Ibu mengagumi Andi sebagai anak yang
sopan santun
KALIMAT IMPERATIF merupakan kalimat yang
bermakna perintah dan berfungsi untuk memerintah
atau melarang seseorang melakukan sesuatu.
Contoh : masukkan uang itu kedalam saku celana
kananmu

KALIMAT DEKLARATIF merupakan kalimat


pernyataan atau berita dan berfungsi untuk
memberikan informasi tentang sesuatu.
Contoh : getuk goreng Haji Tohirin merupakan
makanan khas masyarakat Indonesia.
KALIMAT INTEROGATIF merupakan
kalimat tanya dan berfungsi untuk meminta
sesuatu atau informasi kepada orang lain.
Contoh : pernahkah Anda membuat nasi
goreng?
PENANDA WACANA
Maksudnya adalah perkataan atau rangkaian perkataan
yang berfungsi merangkai ayat untuk dapat
melanjutkan suatu maklumat. Penanda wacana dalam
kalimat dapat ditandai dengan kata pertama, lalu,
setelah itu, kemudian, selanjutnya, akhirnya.

Konjungsi temporal yakni konjungsi yang merujuk


pada urutan waktu dan sekaligus sebagai sarana kohesi
teks. Seperti : (pertama, kedua, lalu, kemudian).
KONJUNGSI SYARAT
konjungsi yang mengacu/merujuk pada syarat.

KONJUNGSI PILIHAN
konjungsi yang dimana mengacu pada pilihan

KONJUNGSI PENGANDAIAN
Konjungsi pengandaian adalah salah satu konjungsi yang
mengacu dengan pengandaian.

Ketiga jenis konjungsi di atas menggunakan kata yang


sama seperti : (jika, jikalau, kalau, manakala, apabila,
seandainya).
Partisipan manusia adalah semua manusia.
Sapaan pun dimaksudkan sebagai siapa saja
yang ditargetkan oleh teks tersebut. Akan
tetapi, apabila teks prosedur kompleks itu
disampaikan langsung secara lisan kepada
mitra bicara, seperti Anda atau kamu, yang
dimaksud adalah orang yang diajak bicara
itu.
Contoh :

Pengendara sudah selayaknya mengecek


tuduhan pelanggaran polisi tersebut, benar
atau tidak.

Jika pengendara melakukan pelanggaran,


tentu pihak berwajib akan menilangnya.
KAPAN TUGAS KELOMPOK
LAPORAN OBSERVASI AKAN
DIKUMPULKAN..????????

KALAU TIDAK DIKUMPULKAN


BERARTI PAK GURU MENJADI
NGIRIT PEKERJAANNYA

Anda mungkin juga menyukai