Anda di halaman 1dari 10

SAP TENTANG NUTRISI IBU MENYUSUI

NAMA KELOMPOK 4:
AFIQRI RAHMA PUTRA
FAUZIAH HARIANI
LARA IFDIA VANI
NESI SYOFRITA DONA
APA ITU NUTRISI IBU
MENYUSUI?
adalah proses pemberian susu kepada bayi dengan air susu ibu
(ASI) dari payudara ibu. Jadi, pengertian nutrisi ibu menyusui
adalah makanan yang didalamnya terkandung banyak zat-zat
yang bermanfaat bagi bayi seperti: vitamin, karbohidrat, protein
dll. Yang dibutuhkan bayi dari asi sangat penting bagi
perkembangan bayi untuk pertumbuhan, pemeliharan kesehatan
dan kegunaan lainnya.
APA SAJA FUNGSI DAN
MANFAAT NUTRISI IBU
MENYUSUI ?
1. Menjaga kesehatan dan gizi ibu
2. Mengoptimalkan pertumbuhan dan perkembangan organ bayi
3. Meningkatkan produksi ASI
APA SAJA NUTRISI YANG WAJIB
DIKONSUMSI SELAMA MASA
MENYUSUI ?
1. Kalori
2. Protein
3. Zat besi
4. Vitamin C
5. Kalsium
6. Vitamin A
HAL YANG HARUS DIHINDARI
BAGI IBU HAMIL ?
1. Makan yang terlalu pedas
2. Makanan yang banyak mengandung MSG
3. Jangan minum kopi yang berlebihan karena dapat merangsang
ginjal bekerja lebih cepat yang mentebabkan sering
buanga air kecil, padahal selama menyusui memerlukan
banyak cairan
4. Merokok juga dilarang, efek rokok yang dihisap nikotin yang
ada dalam tembakau mengalir melalui ASI ketubuh bayi,
akibatnya bayi keracunan nikotin
5. Makanan yang menyebabkan alergi bagi ibu dan bayinya

Anda mungkin juga menyukai