Anda di halaman 1dari 16

Sabun

Sabun Cair
Cair Antiseptik
Antiseptik
Pengabdian Kepada Masyarakat

Prodi DIII Farmasi


Politeknik Harapan Bersama Tegal
LATAR BELAKANG
• Saat ini, sabun adalah produk utama
yang dibutuhkan untuk membersihkan
badan saat kita mandi.
• Sabun telah banyak mengalami
perkembangan dalam hal modifikasi
bentuk.
• Penggunaan sabun cair juga semakin
berkembang luas karena lebih disukai.
Pengertian Sabun
 Sabun  produk campuran garam natrium
dengan asam stearat, palmitat dan oleat yang
berisi sedikit komponen asam miristat dan
laurat.
 Sabun Cair Antiseptik  sediaan kosmetik
cair dari suatu asam lemak tinggi dengan
alkali dan ditambah dengan zat kimia/
bahan obat yang berguna untuk
mencegah, mengurangi ataupun
menyembuhkan penyakit dan atau gejala
penyakit pada kulit.
Jenis Jenis Sabun
 berdasarkan bentuknya adalah sebagai
berikut:
 Sabun cair
 Sabun lunak
 Sabun keras
 berdasarkan asal bahan-bahannya adalah:
 Sabun Alam
 diramu dari minyak dan alkali

 Sabun alam tersedia dalam bentuk batang dan

cairan.
 Sindet (syntetic detergent)
 diramu dari berbagai jenis surfaktan, terutama

surfaktan anion dan ampifilik


 pH alkalis sekitar 8, dan

 busa dengan gelembung besar dan mudah hilang.


Kegunaan Sabun
 Sabun alkali digunakan sebagai sabun mandi dan untuk mencuci pakaian.

 Industri tekstil menggunakan untuk menghilangkan kotoran-kotoran dan


membuat tekstur kain tersebut lebih halus.

 berperanan penting dalam proses emulsi- polimerisasi yang digunakan


dalam industri karet dan industri plastik.
 Sabun secara luas digunakan dalam industri kosmetik

 untuk mengemulsi sejumlah pembersih dan kondisioner.

 Sabun merupakan salah satu komponen insektisida dan fungisida dalam


pertanian.
Antiseptik
 zat yang dapat digunakan untuk membunuh atau
mencegah pertumbuhan mikroorganisme, biasanya
digunakan pada jaringan hidup.

 Idealnya
 aksi membunuh cepat dan dan terus-menerus terhadap jasad
renik,
 tegangan permukaan rendah,
 tetap aktif meskuipun ada cairan tubuh termasuk nanah dan
 tidak mengiritasi cairan tubuh,
 toksisitas sistemik rendah pada kulit atau selaput lendir.
Komponen sediaan sabun
Komposisi normal dari suatu sabun mandi lebih kurang sebagai berikut:
Asam-asam lemak (sebagai garam Na)............. 78-80,0 %
Gliserol.............................................................. 0 - 1 %
Garam biasa...................................................... 0,2-0,5 %
Alkali bebas...................................................... 0,03-0,05 %
Rosin................................................................ 0 – 2 %
Superfatting agents.......................................... 0–2 %
Antioxidant, pigmen pemutih.......................... qs
Parfum............................................................. 0,5-3,0 %
Aquadest......................................................... 100 %
Bahan Sabun Cair
Sari blimbing wuluh 10% (50g)
SLS 45g
Na2SO4 30g
STTP 15g
As.Sitrat 7,5g
M.Jeruk 2ml
Foam baster 7g
Air sampai 500 ml
Fungsi bahan

Sari blimbing wuluh = antiakteri, antiseptik

SLS (Sodium lauril sulfat) = bahan pembusa, selain itu ada texapon (nama dagang)

Foambaster = memperbanyak jumlah busa

Na2SO4 (Sodium Sulfat) = mempercepat pengangkatan kotoran & jg sbg pengental

STTP = Bahan pembersih, pengawet (EDTA)

As. Sitrat = mempercepat pengangkatan lemak

Minyak Jeruk = Parfum


Cara pembuatan
1. SLS dan Foam buster di campur aduk perlahan

2. Tambahkan Na2SO4 dan air sedikit demi sedikit aduk perlahan (Campuran satu)

3. Larutankan sttp dengan air masukan ke campuran 1 aduk perlahan

4. Larutkan as. Sitrat dengan air masukan ke camp 1. aduk perlahan

5. Tambahkan parfum secukupnya, aduk perlahan

6. Tambahkan sisa air sampai 500 ml

7. Diamkan kurang lebih 6 jam sampai membentuk cairan jernih

8. Masukan kedalam wadah


Harga Bahan

SLS liq 1kg/30.000


Na2So4 1kg/10.000
STTP 1kg/15.000
As.Sitrat 1kg/22.000
M.Jeruk 1L/500.000
Foam Baster 1L/55.000
Air suling 1L/3. 000
Estimasi Biaya
Pembuatan Sabun Cair
Sari blimbing wuluh 10%----------Rp. 500
SLS 45g-----------Rp. 1350
Na2SO4 30g-----------Rp. 300
STTP 15g-----------Rp. 225
As.Sitrat 7,5g----------Rp. 165
M.Jeruk 2ml-----------Rp. 1000
Foam baster 7g-------------Rp. 385
Air sampai 500ml--------Rp. 500

Total = 4.425/ 500ml


Total Modal membuat sabun =
Rp. 4.425/ 500ml

Harga sabun cuci piring di pasaran =


Rp. 7.000-8.000/ 400 ml

Selisih Harga = Rp 2500 – 3500,-


Selisih volume = 100 ml lebih banyak

Anda mungkin juga menyukai