Anda di halaman 1dari 3

• Pemeriksaan Lapang

Pandang
• Pemeriksan dan pasien duduk berhadapan dengan lutut pemeriksa hampir
bersentuhan dengan lutut pasien. Tinggi mata pemeriksa sejajar dengan pasien
• Pemeriksaan dilakukan satu persatu (monokuler), dimulai dengan mata kanan
• Pada saat memeriksa mata kanan, pasien diminta menutup mata kiri dengan telapak
tangan pasien/ eye ocluder. Sedangkan pemeriksa menutup mata kanannya dengan
penutup mata. Begitupun sebaliknya untuk memeriksa mata kiri
• Pemeriksa menempatkan satu tangannya dibidang imajiner pada kuadran ( temporal
atas, temporal bawah, temporal kiri, temporal kanan, nasal atas, nasal bawah). Saat
melakukan pemeriksaan pemeriksa dapat menggerakan jari-jarinya atau diam dan
minta pasien menyebutkannya. Tanyakan pada pasien apakah dia dapat melihat
tangan pemeriksa atau tidak
• Lakukan prodedut yang sama pada mata lainnya.

Anda mungkin juga menyukai