Tugas Hidrologi

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 9

TUGAS: HIDROLOGI DAN

IRIGASI
OLEH:
NAMA: FADHILLAH SADIK
NPM: 04391911001
SEMESTER: 2(DUA)

UNIIVERSITAS KHAIRUN
FAKULTAS PERTANIAN
PRODI ILMU TANAH
2020
HIDROLOGI
1.Daur air
Hidrologi adalah pengkajian air di
alam. Perubahan pengisian Kembali
yang selalu terjadi dari air laut menjadi
air atmosfer, menjadi pengembunan,
menjadi air bumi ( ground water) air
limpas ( run off) dan menjadi air laut
dengan segala percabangannya di sebut
daur hidrologi atau daur air.
2. Persamaan Air-tanah
Untuk menentukan besarnya masing-masing tahapan dalam daur hidrologi
Akibat pengaruh tanah , pengukuran-pengukuran berbagai macam tahapan
tersebut dapat dilakukan secara langsung menggunakan penera hujan (rain
gaugo), lisimeter yang dapat ditimbang, dan penentuan secara langsung
lengas-tanah. Untuk pendekatan yang lain persamaan air tanah dapat dipakai
Air masuk Air yang hilang Tandon air (dapat positif atau
(yang diperoleh) negatif)

Presipitasi Air limpas Perubahan kandungan

Hujan (run off) Lengas tanah

Salju Perkolasi Tandon hasil

Badai salju Penguapan Penghadangan


(evaporasi)
Badai salju Tandon pada permukaan
Campur hujan Transpirasi Tandon pada lekukan

Kabut(tetesan kabut) Penahanan pada permukaan

Pengembunan

Embun(pada tanaman)

Pengembunan (pada tanah)

penjerapan

Persamaan di atas dapat berlaku bagi sejumlah tanah tertentu untuk setiap kurun waktu pengkajian.
3. Prespitasi
bentuk-bentuk prespitasi presipitasi dapat berbentuk sebagai hujan,
tetesan kabut salju,badai salju, atau badai salju campur hujan( sleet)
sleet adalah suatu campuran antara hujan rintik-rintik dan antar es
kecil-kecil

karakteristik hujan
hujan dapat diklasifikasikan menurut bnyaknya ( milimeter)
lamanya(jam), intensitas ( milimeter per jam), ukuran tetesannya
( milimeter garis tengah) kecepatan jatuh (kilometer per jam) atau
energi benturannya(kilogram meter per hektar).
Daftar Klasifikasi intensitas hujan

Laju intensitas hujan


Sebutan
Mm/jam Inchi/jam
<6 <0,25 Lembut

6-12 0,25-0,50 Sedang

12-50 0.50-2,00 Berat

>50 >2,00 Sangat berat


4.Penghadangan dan tandon penghadangan
Penghadangan(interoeption) didefinisikan sebagai campur tangan oleh tanaman atau penutup tanah
lainnya terhadap presipitasi langsung ke tanah. Tandong penghadang adalah bagian penghadangan
yang tetap tinggal pada pertumbuhan(vegetatip) sampai dia menguap

5.Tandon permukaan
Walaupun setelah hujan mencapai kapasitas infiltrasi suatu wilayah, air limpas(run off) tidak terjadi
segera, karna beberapa air di tahan di dalam lekukan-lekukan kecil dan karna suatu lapisan tipis dari
air itu di tahan pada permukaan penahanan air di dalam lekukan-lekukan tersebut tandon lekukan
atau pengikatan air permukaan.
6. infiltrasi,perkolasi,dan aliran dakhil
Ketiga sebutan ini mempunyai arti yang sama yakni Gerakan air ke dalam dan melalui tanah. Infiltrasi
adalah masuknya air ke dalam tanah. Perkolasi adalah Gerakan air kebawah melalui tanah. Ini sama
dengan drainase. Perkolasi terjadi terutama ke arah bawah. Aliran dan (interflow) ialah perembesan air
kesamping di dalam lapisan tanah yang nisbih mudah dilewati air yang disangga oleh lapisan kurang
mudah dilewati air.

Pengaruh tekstur dan vegetasi terhadap kapasitas infiltrasi

Kapasitas infiltrasi
Tekstur
Tanah bervegetasi tanah bero

Inci/jam mm/jam inchi/jam mm/jam


Pasir geluhan 2,0 50 1,0 25
Geluh 1,0 25 0,5 13
Geluh debuan 0,6 15 0,3 8
Geluh lempungan 2,0 5 0,4 3
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai