Anda di halaman 1dari 47

Ns. Pipit Feriani, S.Kep.

, MARS
 Masalah
kesehatan
ASPEK FISIK

ASPEK NON-FISIK
• sarana • perilaku
• Prasarana • budaya
• lingkungan
 Talcot Parsons: perilaku merupakan reaksi seorang
individu terhadap stimulus yang berasal dari luar
maupun dalam diri sendiri
 Suryani (2003): perilaku adalah aksi dari individu
terhadap reaksi dari hubungan dengan lingkungan
 Covert Behavior (perilaku tak
tampak):
Misal : pikiran, tanggapan, sikap, persepsi, emosi,
pengetahuan dan lain-lain.
 Overt Behavior (perilaku tampak):
Misal : berjalan, berbicara, berpakaian dan lain-lain
 perilaku dengan kondisioning
Pembentukan
(kebiasaan) perilaku dengan pengertian (insight)

perilaku dengan menggunakan model
Pembentuka
(observational leaning theory)
n

Pembentuka
n
1. Teori naluri (instinct theory)
2. Teori dorongan (drive theory)
3. Teori insentif (incentive
4. Teori theory) atribusi
Dikemukan pertama kali oleh McDougall
Menurut McDougall perilaku itu disebabkan kerena
naluri, naluri merupakan perilaku yang innate
(bawaan), dan naluri akan mengalami
perubahan karena pengalaman.
Teori ini bertitik tolak dari pada pandangan bahwa
organisme itu mempunyai dorongan tertentu.
Dorongan tersebut berupa kebutuhan
Bila organisme berperilaku dan dapat memenuhi
kebutuhannya, maka akan terjadi atau
pengurangan reduksi dari dorongan tersebut
Oleh karena itu teori ini menurut Hull disebut juga teori
Drive Reduction
Teori ini bertitik tolak pada pendapat bahwa perilaku
organisme itu disebabkan karena adanya insentif
atau reinforcement
Reinforment positif akan mendorong organisme
dalam berbuat sedangkan yang reinforment negatif
akan dapat menghambat dalam berperilaku
Teori ini menjelaskan tentang sebab-sebab perilaku
orang
Teori ini dikemukakan oleh Fritz Heider
Pada dasarnya perilaku manusia itu dapat atribusi
internal, tetapi juga dapat atribusi ekternal
Banyak teori perilaku pada umumnya. Namun yang
cukup penting kami kemukakan disini ialah teori
timbulnya perilaku menurut Maslow
Maslow mengungkapkan berdasarkan kebutuhan
manusia
Kebutuhan akan Penampilan diri (self actualization needs)

Kebutuhan untuk Dihargai dan Dihormati (the esteem


needs)

Kebutuhan akan Cinta dan kasih Sayang dalam kehidupan


sosial (social needs or belonging and love)

Kebutuhan akan Rasa Aman (safety needs)

Kebutuhan pokok Faali (physiological needs)


Pada piramida MASLOW dapat dilihat bahwa manusia
akan melaksanakan apa saja bila kebutuhan pada
piramida maslow
Sehingga perilaku manusia juga berusaha untuk
memenuhi setiap kebutuhan dalam piramida
tersebut
Bloom 1974 menegaskan bahwa tidak hanya perilaku
yang mempengaruhi sehat atau tidaknya seseorang
Ada faktor lain
1. Faktor keturunan
2. Faktor lingkungan
3. Faktor pelayanan
kesehatan
4. Barulah faktor perilaku
Menurut bloom: perilaku merupakan salah satu aspek
yang menentukan derajat kesehatan masyarakat.
Faktor
keturun
an

Fasilitas Status Lingkungan


fisik &
kesehata
n kesehat sosbud

an

perilaku
 Perilaku kognitif (kesadaran / Pengetahuan)
 Perilaku afektif (sikap dan emosi)
 Psikomotorik (perilaku yang terwujud dalam
gerakan atau tindakan fisik jelas
1 4

2 3
1. Menunjukan kegiatan manusia yang secara sengaja
dilakukan untuk menjaga, meningkatkan kesehatan
dan menyembuhkan diri dari penyakit dan gangguan
kesehatan. Kegiatan ini berupa tindakan-tindakan
prefentif, kuratif, promotif baik yang dilakukan secara
tradisional maupun modern
2. Perilaku yang beraktifitas merugikan atau merusak
kesehatan, menyebabkan kematian, namun secara
sadar atau disengaja dilakukan (meroko, alkaholic)
3. Mencakup semua tindakan yang secara tidak disadari
dapat mengganggu kesehatan (misal tidak memcuci
tangan bila akan makan, meludah di sembarang
tempat, dan lain nya.
4. Kegiatan yang secara tidak sadar dapat
meningkatkan kesehatan (misal berjalan kaki ke
kampus, menimbah air sumur dan lainnya)
Kegagalan dari mekanisme adaptasi suatu
organisme untuk bereaksi secara tepat
terhadap rangsangan / tekanan sehingga
timbul pada gangguan pada sistem / fungsi
dari tubuh
Suatu keadaan dimana proses
kehidupan tidak lagi teratur /
terganggu perjalanannya
Suatu keadaan dimana tdp
gangguan terhadap bentuk dan
fungsi tubuh sehingga berada dalam
keadaan yang tidak normal (Azwar,
1988)
1. Segitiga Epidemiologi
(The Epidemiologic Triangle)

2. Roda (the Wheel)

3. Jaring- Jaring Sebab Akibat


(The Web of Causation)
 Komponen: host, agent, environment
 Perubahan pada salah satu faktor/komponen akan
mengubah keseimbangan
 Hubungan ketiga komponen digambarkan sebagai
tuas dalam timbangan:environment sebagai penumpu
Host Agent

Environment
Semua faktor yang terdapat pada
diri manusia yang dapat
mempengaruhi timbulnya serta
perjalanan penyakit
a. Manusia sebagai makhluk biologis
- Umur, Jenis Sex, Ras, Keturunan
- Bentuk anatomi tubuh
- Fungsi fisiologis atau faal tubuh
- Keadaan imunitas
- Status gizi dan status kes.sec.umum
- Kemampuan interaksi dengan penyebab secara
biologis
b. Manusia sebagai makhluk sosial,
mis:
- Adat istiadat, agama hubungan keluarga
- Pendidikan, pekerjaan, st. perkawinan
- Kebiasaan hidup (hidup sehat)
 Suatu substansi / element tertentu (hidup/tak
hidup) yang kehadirannya /ketidakhadirannya bila
diikuti dengan kontak yang efektif dg manusia yang
rentan dalam keadaan yang memungkinkan, akan
menjadi stimuli untuk menimb/memudahkan
terjadinya proses penyakit.
a. Agent Nutrien
b. Agent Kimia
c. Agent Biologik
d. Agent Fisik
e. Agent Mekanik
a. Patogenisiti
 Kemampuan agent untuk menimbulkan reaksi pada
host sehingga timbul penyakit
b. Virulensi
 Ukuran keganasan / derajat kerusakan yang
ditimbulkan oleh agent
c. Antigenisiti
Kemampuan agent merangsang timbulnya mekanisme
pertahanan tbh pada host
d. Infektiviti
Kemampuan agent mengadakan invasi dan
menyesuaikan diri, bertempat tinggal dan
berkembang biak dalam diri host
adalah agregat dari seluruh kondisi
dan pengaruh luar yang
mempengaruhi kehidupan dan
perkembangan suatu organisme
a. Lingkungan fisik
b. Lingkungan biologi
c. Lingkungan sosial – ekonomi
- Peranan lingkungan sosial lebih besar dari yang
lainnya pada stress mental
Peranan lingkungan fisik lebih besar dari yang lainnya
pada sumbu
- Peranan lingkungan biologis lebih besar dari yang
lainnya pada penyakit malaria
Peranan inti genetik lebih besar dari yang lainnya pada
penyakit keturunan
 JARING – JARING SEBAB AKIBAT
(The Web Of Causations)
Contoh:
Pendidikan Pengetahuan rendah

Konsumsi makanan
KE Tidak memadai PENYAKIT
MIS Produksi Bahan GIZI KURANG
KIN Makanan Rendah
AN

Daya Beli Rendah


Daya Tahan
Tubuh & Penyerapan
Fas.Kes Kesehatan Kurang zat Gizi terganggu
Kurang
Ada pertanyaan
 Ambil secarik kertas
 Tulis nama dan NIM
 Jawab pertanyaan
Ini?
1. Menurut saudara apa sajakah tahap dalam hirarki
maslow?
2. Menurut saudara apa sajakah faktor yang
mempengaruhi kesehatan menurut bloom 1974?
3 Menurut saudara apa sajakah komponen dalam
segitiga epidemiologi?

Anda mungkin juga menyukai