Anda di halaman 1dari 12

HIDROKARBON

NI WAYAN KRISNA DEWI


HIDROKARBON

ALIFATIK SIKLIK

IKATAN TIDAK AROMATIK


IKATAN JENUH JENUH ALISIKLIK
(ALKANA) (ALKENA DAN
ALKUNA)
SENYAWA HIDROKARBON JENUH
(ALKANA)

Senyawa hidrokarbon jenuh disebut dengan alkana/ parafin

Senyawa ini sukar bereaksi

RUMUS UMUM = CnH2n+2 Dengan n= jumlah karbon.


Contoh : senyawa alkana apa yang
akan terbentuk jika jumlah n= 4?

C4H2x4+2 = C4H10
CONTOH SENYAWA GOLONGAN
ALKANA
SIFAT FISIK ALKANA

• Pada suhu kamar, alkana suku ke 1-4 (metana sampai


butane) contohnya gas LPG.
• Pada suhu kamar, alkana suku 5-16 berwujud cair,
mudah menguap dan berbau contohnya bensin.
• Pada suku di atas 16, berwujud padat dan tidak berbau.
• Titik didih dan titik leleh semakin tinggi dengan
meningkatnya berat molekul.
• Alkana sukar larut dalam air.
ATURAN NAMA ALKANA

• Tentukan RANTAI TERPANJANG dari senyawa


hidrokarbon.
Jika dalam suatu senyawa tidak bercabang
artinya dia senyawa normal, sehingga diawali
dengan huruf n. nama senyawa di bawah ini
adalah n-pentana.
ATURAN NAMA ALKANA

RANTAI
TERPANJANG
5

RANTAI
TERPANJANG
8
ATURAN NAMA ALKANA
• Tentukan jenis dan nama cabang (gugus yang
tidak berada pada rantai utama/ALKIL)

Ada beberapa gugus alkil, 2 di antaranya adalah:


NAMA STRUKTUR
METIL -CH3

ETIL -C2H5 / -CH2-CH3

Ada 3 gugus alkil di senyawa ini


yaitu:
1 cabang metil
1 cabang etil
ATURAN NAMA ALKANA

• Berikan penomoran atom C rantai induk, dimulai


dengan atom C ujung yang terdekat dengan cabang.

4 3 2 1
5
ATURAN NAMA ALKANA

• Tuliskan nama dengan urutan:

3-ETIL-2-METILPENTANA
ATURAN NAMA ALKANA

• Jika ada cabang yang sama lebih dari satu,


nama cabang diberi awalan : di = 2 tri =3
tetra = 4 penta = 5 heksa = 6 dst

4-ETIL-2,5-DIMETIL-HEPTANA
KEGUNAAN ALKANA

Anda mungkin juga menyukai