Anda di halaman 1dari 9

Dwi Annisa Fitri Malik

1947441022

BC8.2
z
HAKIKAT, TUJUAN &
FUNGSI PENDIDIKAN
KEWARGANEGARAAN
DI SD

This Photo by Unknown author is licensed under CC BY-SA.


z
SEJARAH SINGKAT
PENDIDIKAN KEWAR

 kurikulum SD 1968 terdapat mata pelajaran PKN yang


di mencakup materi geografis dan sejarah Indonesia
serta Civics atau kewargaan negara.

 Dalam kurikulum SD 1975 dan kurikulum SD 1984


This Photo by Unknown author is licensed under CC BY.
mata pelajaran PKN berubah menjadi Pendidikan
Moral Pancasila (PMP).

 Menurut kurikulum Dikdas 1994 mata pelajaran itu


diberi label Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaraan (kemudian dipakai singkatan PPKn).

 Konsep Kewargaan Negara yang semula secara


khusus membahas masalah hak dan kewajiban warga
negara, dan konsep kewarganegaraan yang semula
secara khusus membahas masalah status politik warga
negara, berkembang menjadi konsep
kewarganegaraan .

This Photo by Unknown author is licensed under CC BY-SA.


z
TUJUAN PENDIDIKAN
KEWARGANAAN

 Tujuan dan isi PPKn SD 1994 berkenaan dengan konsep nilai, moral dan norma
yang terkandung dalam Pancasila dan UUD 45 serta penjabarannya dalam
sumber hukum di bawah UUD 45. Untuk tingkat sekolah dasar, kurikulum PPKn
SD 1994 menjabarkan konsep, nilai, moral dan norma Pancasila dan UUD 45 itu
secara "Berjenjang berkelanjutan semakin meluas" mulai dari kelas I sampai
dengan kelas VI. 
z
FUNGSI PENDIDIKAN
KEWARGANEGARAAN

 untuk membentuk watak dan karakter warga Negara yang baik

 Mampu berpikir secara kritis, rasional dan kreatif dalam menanggapi


persoalan hidup maupun isu kewarganegaraan di negaranya.

 Mau berpartisipasi dalam segala bidang kegiatan, secara aktif dan


bertanggung jawab, sehingga bias bertindak secara cerdas dalam
semua kegiatan.

 Bisa berkembang secara positif dan demokratis, sehingga mampu hidup


bersama dengan bangsa lain di dunia dan mampu berinteraksi, serta
mampu memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi dengan baik.

   Berinteraksi dengan bangsa-bangsa lain dalam percaturan dunia


secara langsung atau tidak langsung dengan memanfaatkan teknologi
informasi dan komunikasi. 

This Photo by Unknown author is licensed under CC BY-ND.


z KEMAMPUAN DASAR WARGA
NEGARA

 memperoleh dan menggunakan informasi); (2)


menilai keterlibatannya; (3) membuat
keputusan; (4) membuat pertimbangan; (5)
berkomunikasi; (6) bekerjasama dan (7)
mengemukakan kepentingan
RUANG zLINGKUP
 PKN
Pancasila, sebagai dasar negara, Pandangan hidup,
dan idiologi nasional Indonesia serta etika dalamn
pergaulan internasional;

 Undang Undang Dasar Negara Republik Indonesia


Tahun 1945 sebagai hukum dasar yang menjadi
landasan konstitusional kehidupan bermasyarakat
berbangsa dan bernegara.

 Bhinneka Tunggal Ika, sebagai wujud komitmen


keberagaman kehidupan bermasyarakat berbangsa
dan bernegara yang utuh dan kohesif secara nasional
dan harmonis dalam pergaulan antar bangsa;

 Negara Kesatuan Republik Indonesia, sebagai bentuk


final negara republik Indonesia yang melindungi
segenap bangsa dan tanah tumpah darah Indonesia.
z

 Kedalaman muatan kurikulum pada setiap mata pelajaran pada


setiap satuan pendidikan dituangkan dalam kompetensi yang
harus dikuasai peserta didik sesuai dengan beban belajar yang
tercantum dalam struktur kurikulum. Kompetensi yang dimaksud
terdiri atas standar kompetensi dan kompetensi dasar yang
dikembangkan berdasarkan standar kompetensi lulusan. Muatan
lokal dan kegiatan pengembangan diri merupakan bagian integral
dari struktur kurikulum pada jenjang pendidikan dasar dan
menengah. 

This Photo by Unknown author is licensed under CC BY.


z

 Struktur kurikulum SD/MI


meliputi substansi
pembelajaran yang ditempuh
dalam satu jenjang pendidikan
selama enam tahun mulai
Kelas I sampai dengan Kelas
VI. Struktur kurikulum SD/MI
disusun berdasarkan standar
kompetensi lulusan dan This Photo by Unknown author is licensed under CC BY-SA.

standar kompetensi mata


pelajaran.
z

 TERIMA KASIH

This Photo by Unknown author is licensed under CC BY-ND.

Anda mungkin juga menyukai