Anda di halaman 1dari 14

LAPORAN KASUS

Kelompok 3
Thya Zethyana
Kurnia Fajar
M. Hanif Ahsin
Keluhan Utama

IDENTITAS PASIEN
Nama : Tn. A
Umur : 25Tahun
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Alamat : Solok
Tanggal masuk : 26 Januari 2020
Keluhan Utama
nyeri luka bakar post kesentrum listrik sejak 30 menit SMRS
Primary survey

Airway : Clear
Breathing : 23x/i, bernafas cepat, gerakan
dada simetris kiri dan kanan
Circulation : TD : 60/50 mmHg
HR : 110x/i, reguller
CRT < 2 detik
Disability : GCS : 1 5 ( E4 M6 V5)
Eksposure : 36,7
Secondary survey

• Luka disertai nyeri pada wajah, tangan dan kaki sejak 30 menit
SMRS, pasien terkena sentrum listrik, dan langsung dibawa ke
IGD RSUD M. Natsir.
• Sewaktu di perjalanan pasien dalam keadaan sadar
• Mual dan muntah tidak ada
• Demam tidak ada
• Luka bakar di wajah, tangan, dan kaki pasien
• Perdarahan aktif (-)
• Trauma ditempat lain (-)
Riwayat Penyakit Dahulu

• Riwayat trauma sebelumnya(-)


Status generalisata

• Kepala
wajah : luka bakar derajat 3
• Mata : disamping mata luka lecet pada kiri dan kanan
> 1cm
• Hidung : luka lecet <1cm
• Telinga : Dalam Batas Normal
• Mulut
diatas bibir : luka robek, ukuran 6x3 cm
Leher:
• Dalam Batas Normal
Thoraks:
• Dalam batas normal

Abdomen:
• Dalam batas normal

Ekstremitas:
• Status Lokalisata
Status Lokalis
Regio ektremitas superior inferior dextra sinistra 32,5%
Inspeksi: bullae (-) eritem (+), nekrotik (+)
Palpasi : nyeri
Pemeriksaan Penunjang
Darah rutin
• Hb : 19,0 gr/dl
• Eritrosit : 6.440.000 /uL
• Hematokrit : 54,2 %
• Leukosit : 21.400/uL
• Trombosit : 417.000/uL
Diagnosa kerja
luka bakar listrik grade 3 luas 32,5%
TATALAKSANA
• Resusitasi
• Dc
• NRM
• Inj Ceftriaxone 2x1
• Drip tramadol
• Inj Ranitidine 2x1
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai