Anda di halaman 1dari 16

Kerusakan Hutan

di Indonesia
HG 5:
Abdul Malik Karim A
Isaiah Kurnia
Ismail Faith AF
Ruth Angelia
Samuel Christoper S
Tricia l N Wairara
Pemicu
Kerusakan hutan di Indonesia mempunyai andil dalam perubahan iklim global. Selain itu
Kerusakan Hutan juga merupakan faktor utama penyebab besarnya erosi dalam sebuah
ekosistem Daerah Aliran Sungai (DAS). Akibatnya, mengganggu pasokan/ketersediaan
air, baik untuk air minum air, Pembangkit Listrik Tenaga Air, pertanian, industri, dan
sebagainya. Status Lingkungan Hidup Indonesia melaporkan, dari 23 DAS yang ada,
sebagian besar (82,6 persen) memiliki luas kawasan lindung kurang dari 30 persen.
Walhi mela- porkan, 60 dari 470 DAS yang ada di Indonesia dalam kondisi krisis.
Kerusakan hutan juga berakibat pada terjadinya krisis air. Kepala Taman Nasional
Gunung Gede Pangrango menyatakan, setiap satu pohon yang ditanam, selama daur
hidupnya akan menghasilkan 250 galon air. Rusaknya hutan telah menyebabkan pada
musim kemarau kekeringan dan kekurangan air bersih terjadi hampir di seluruh wilayah
Indonesia. Adapun pada musim hujan, terjadi banjir yang mengakibatkan masyarakat
kekurangan air bersih, karena sum-ur terendam air. Selain terganggunya air bersih,
kerusakan hutan juga berkait dengan terganggunya biodiversitas. Indonesia dijuluki
sebagai Megadiversity Country, karena memiliki keanekaragaman hayati yang
melimpah, bahkan peringkat lima besar di dunia. Terca- tat lebih dari 38.000 jenis
tumbuhan, di mana 55 persen di antaranya merupakan jenis endemik. Untuk pulau
Jawa setiap 10.000 kilometer persegi terdapat 2.000 sampai 3.000 jenis tanaman
endemik. Sedangkan di Kalimantan dan Papua mencapai lebih dari 5.000 jenis. Peneliti
keanekaragaman hayati di hutan Sumatera menemukan terdapat berbagai senyawa
untuk bahan baku obat, ada yang sudah dipatenkan, dan diinginkan oleh industri farmasi
dari luar Indonesia.
Hipotesis

“Kerusakan hutan di Indonesia menyebabkan kerusakan


lingkungan lainnya dalam skala besar”
Fakta Hutan Di Indonesia

Merupakan paru-paru dunia


Hutan di Indonesia termasuk dalam
terbesar ke-2 setelah Hutan
Ekosistem Hutan Hujan Tropis
Amazon di Brazil

60% flora fauna di dunia terdapat di


Luas hutan saat ini berkisar 125,9
dalam Ekosistem Hutan Hujan
Juta Hektare
Tropis
Ekosistem Daerah Aliran
Sungai
Eksosistem Daerah Aliran Sungai

”Suatu wilayah daratan yang merupakan


satu kesatuan dengan sungai dan
anak-anak sungainya”

Fungsi:
• Menampung, menyimpan, dan mengalirkan
air
• Daerah resapan
• Bagian siklus hidrologi
Erosi Ekosistem Daerah Aliran Sungai

Pemanfaatan lahan secara langsung yang


tidak disertai tindak pencegahan kerusakan
lingkungan.

Akibat:
• Erosi
• Banjir & kekeringan
• Penurunan debit air sungai
• Terganggunya siklus hidrologi
Solusi:
• Sosisalisasi pentingnya Ekosistem Daerah Aliran Sungai
• Rotasi tanam (Crop Rotation) u/ sistem ladang berpindah
• Pengerukan sungai
• Membuat bendungan / waduk
• Reboisasi di Daerah Aliran Sungai
• Optimalisasi drainase / saluran air
• Sekolah gungung, sungai, dan laut
Kerusakan Hutan di
Indonesia
Penyebab Kerusakan Hutan di Indonesia
• Ilegal logging
• Kebakaran hutan
• Climate change
• Sistem ladang berpindah
• Pembukaan lahan
• Erosi
AKIB
AT
Cara Menanggulangi Kerusakan Hutan di
Indonesia
• Sosialisasi pentingnya menjaga hutan untuk
keberlangsungan hidup
• Sistem tebang pilih
• Memperluas Moratorium Hutan Indonesia
• Rotasi tanam (crop rotation)
• Reboisasi
Refleksi
Secara garis besar, diskusi kelompok terkait isu kebakaran/kerusakan
hutan dapat berjalan dengan baik. Moderator telah menjelaskan materi,
dengan cakupan sebagai berikut:
• Ekosistem DAS
• Erosi DAS
• Kerusakan hutan di Indonesia
• Penyebab kerusakan hutan di Indonesia
• Akibat kerusakan hutan
• Cara menanggulangi kerusakan hutan di Indonesia
Kesimpulan
“Kerusakan hutan di Indonesia sebagian besar disebabkan oleh
perilaku manusia sendiri yang menyebabkan kerusakan lainnya
dan berdampak pada aktivitas sehari-hari. Oleh sebab itu, diper-
lukan penanganan yang tepat dan berkelanjutan”
Referensi
• Pinuji, S. (2019). Pengelolaan Daerah Aliran Sungai untuk Menanggulangi
Banjir. [online] KOMPASIANA. Available at:
https://www.kompasiana.com/dewantoedi/59eec424a208c01c7755e2f4/pen
gelolaan-daerah-aliran-sungai-untuk-menanggulangi-banjir?page=all
[Accessed 14 Oct. 2019].
• Sari, M. (2019). 8 Cara Mencegah Erosi Tanah - IlmuGeografi.com. [online]
IlmuGeografi.com. Available at: https://ilmugeografi.com/ilmu-
bumi/tanah/cara-mencegah-erosi-tanah [Accessed 14 Oct. 2019].
• Alisjahbana, A. and Austin, K. (2019). 2 Hal yang perlu Diketahui Tentang
Moratorium Hutan Indonesia | WRI Indonesia. [online] Wri-indonesia.org.
Available at: https://wri-indonesia.org/id/blog/2-things-you-need-know-about-
indonesias-forest-moratorium [Accessed 15 Oct. 2019].
• Wanaswara. (2019). 9 Dampak Akibat Kerusakan Hutan Bagi Lingkungan
Hidup | Wanaswara. [online] Available at: https://blog.lindungihutan.com/9-
dampak-akibat-kerusakan-hutan-bagi-lingkungan-hidup/ [Accessed 15 Oct.
Thank You

Anda mungkin juga menyukai